Penanganan Eks Anggota eks Gafatar Dipilah

Reporter

Kamis, 28 Januari 2016 23:02 WIB

Keluarga korban orang hilang terkait kegiatan organisasi Gafatar di Yogyakarta menemui PP Muhammadiyah untuk turut mendesak pemerintah agar bertindak sistematis dalam menangani kasus ini. TEMPO/Hand Wahyu

TEMPO.CO, Sleman - Penanganan anggota eks Gerakan Fajar Nusantara (Gafatar), Pemerintah Sleman punya cara. Yakni memilah mereka menjadi dua, mereka yang tidak punya keluarga dan mempunyai kemampuan bertani, bisa jadi akan diikutkan program transmigrasi.


Namun, jika latar belakang mereka dengan profesi lain seperti guru, dokter mau pun lainnya akan ditangani secara berbeda. "Yang penting dikembalikan ke keluarga dulu setelah karantina. Kami memilah dan menanganan berbeda setiap individu," kata Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Sosial Sleman, Untoro Budiharjo, Kamis (28/1).


Pendataan secara akurat dilakukan setelah ratusan warga yang diduga ikut eksodus Gafatar ke Kalimantan tiba di Sleman, Jumat (29/1). Lain latar belakang, lain pula penanganannya. Namun, kata dia, pemerintah tidak mereka sengsara. Dengan syarat, mereka mau mengikuti program pemerintah. "Soal pekerjaan, kan bukan hanya masalah mereka saja. Masyarakat juga masih bayak yang belum punya pekerjaan. Kami akan berikan kail, bukan ikan," kata dia.


Hingga Kamis (28/1) siang, ada 9 orang eks Gafatar yang ada di Yout Center. Mereka tiba dari Jakarta setelah dipulangkan dari Kalimantan. Saat ini yang sudah ada di Youth Center adalah M. Hadi Suparyono asal Sinduharjo, Sleman, Eko Novianto, Dwiyanto Adi Nugroho dan Dwi Adiyanto asal Ngaglik, Sleman, serta Achmad Ahadi Subroto asal Kota Yogyakarta. "Mereka masuk Youth Center sekitar pukul 05.00," kata kepala Kesatuan Bangsa dan Politik DIY, Agung Supriyono.


Sebelumnya, ada empat orang eks Gafatar sudah tiba ti lokasi itu.Pasangan suami istri Amri Cahyono, 35 tahun dan Vita Yusni, 35 tahun. Selain mereka juga kedua anak Ahmad Saqila Muhtadi, 8 tahun dan Bunga Ayu Megaputri, 4 tahun. Mereka semua warga Kota Yogyakarta. MUH SYAIFULLAH

Advertising
Advertising

Berita terkait

Begini Respons Gibran soal Peluang PKS Gabung ke Koalisi Prabowo

5 menit lalu

Begini Respons Gibran soal Peluang PKS Gabung ke Koalisi Prabowo

Gibran Rakabuming Raka memberikan respons soal peluang bergabungnya Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dengan koalisi pemerintahan

Baca Selengkapnya

KBRI Doha Minta Suporter Tak Ganggu Privasi Timnas U-23 Jelang Laga Indonesia vs Irak di Piala Asia U-23

7 menit lalu

KBRI Doha Minta Suporter Tak Ganggu Privasi Timnas U-23 Jelang Laga Indonesia vs Irak di Piala Asia U-23

KBRI Doha menilai para pemain Timnas U-23 masih harus menjalani pertandingan penting di Piala Asia U-23 2-24 untuk amankan tiket Olimpiade 2024.

Baca Selengkapnya

KPK Geledah Kantor Setjen DPR

9 menit lalu

KPK Geledah Kantor Setjen DPR

Sebelumnya, KPK sedang menyidik dugaan korupsi rumah dinas DPR.

Baca Selengkapnya

PLN dan Huawei Bekerja Sama dalam Proyek JIC, Dukung Transformasi Energi

11 menit lalu

PLN dan Huawei Bekerja Sama dalam Proyek JIC, Dukung Transformasi Energi

PT PLN (Persero) dan PT Huawei Tech Investment berkolaborasi dalam Joint Innovation Center (JIC). Proyek itu untuk memperkuat transformasi digital.

Baca Selengkapnya

HUT Kabupaten Banyuasin Ke-22, Bupati Hani Syopiar Rustam Lepas Peserta Jalan Santai

13 menit lalu

HUT Kabupaten Banyuasin Ke-22, Bupati Hani Syopiar Rustam Lepas Peserta Jalan Santai

Bupati Hani menyambut baik digelarnya kegiatan jalan santai memeriahkan HUT Kabupaten Banyuasin Ke-22 yang diikuti ribuan peserta.

Baca Selengkapnya

Jadwal Piala Thomas dan Piala Uber 2024 Rabu 1 Mei, Tim Putra dan Putri Bulu Tangkis Indonesia Berjuang Jadi Juara Grup

18 menit lalu

Jadwal Piala Thomas dan Piala Uber 2024 Rabu 1 Mei, Tim Putra dan Putri Bulu Tangkis Indonesia Berjuang Jadi Juara Grup

Di pertandingan terakhir penyisihan grup Piala Thomas dan Piala Uber 2024, tim putra dan tim putri Indonesia berjuang meraih posisi juara grup.

Baca Selengkapnya

Ribuan Tersangka Judi Online Ditangkap pada 2023-2024, Polisi Sebut Motif Ingin Kaya secara Instan

19 menit lalu

Ribuan Tersangka Judi Online Ditangkap pada 2023-2024, Polisi Sebut Motif Ingin Kaya secara Instan

Selama 2023-2024, para pelaku judi online menggunakan berbagai modus untuk menggaet orang ikut permainan haram itu.

Baca Selengkapnya

Yen Merosot, Kunjungan Wisatawan Asing ke Jepang Makin Tinggi

21 menit lalu

Yen Merosot, Kunjungan Wisatawan Asing ke Jepang Makin Tinggi

Pemerintah Jepang pun optimistis bakal bisa melampaui target 2025 yaitu 32 juta pengunjung asing pada tahun ini.

Baca Selengkapnya

Bayern Munchen vs Real Madrid di Liga Champions, Thomas Tuchel Berharap Terbantu Atmosfer Allianz Arena

22 menit lalu

Bayern Munchen vs Real Madrid di Liga Champions, Thomas Tuchel Berharap Terbantu Atmosfer Allianz Arena

Manajer Bayern Munchen Thomas Tuchel berharap dukungan total pendukung Die Roten saat menjamu Real Madrid di semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Timnas AMIN Resmi Bubar, Anies: Bukan Mengakhiri Perjuangan

25 menit lalu

Timnas AMIN Resmi Bubar, Anies: Bukan Mengakhiri Perjuangan

Timnas AMIN resmi bubar pada hari ini. Menurut Anies Baswedan, pembubaran ini bukan berarti mengakhiri perjuangan.

Baca Selengkapnya