Speedboat Tabrakan di Perairan Ternate, Satu Tewas

Reporter

Editor

Abdul Manan

Selasa, 7 Oktober 2014 23:24 WIB

Gunung Gamalama, Ternate, Maluku Utara. Tempo/Rully Kesuma

TEMPO.CO, Ternate - Dua speedboat tabrakan di perairan laut Ternate, Selasa 7 Oktober 2014. Kecelakaan ini mengakibatkan satu orang meninggal dan empat lainnya luka-luka.

Berdasarkan data yang dihimpun Tempo, kecelakaan laut itu terjadi 50 meter dari pelabuhan Kota Batu Ternate atau 400 meter dari pelabuhan Ahmad Yani Ternate, pukul 07.00 waktu setempat, antara speedbod Nurul Sakila dari Desa Cobo Kota Tidore Kepulauan menuju Ternate dengan speedbod Indo Dwi dari pelabuhan Kota Baru menuju Sofifi.

Tabrakan terjadi kala speedboat Indo Dwi, dengan 11 penumpang 2 awak, keluar dari pelabuhan kota baru. Pada saat bersamaan speedbod Nurul Sakila dengan 6 penumpang melintas dari arah Selatan menuju Utara Ternate dengan kecepatan tinggi. Akibatnya, speedbod Nukila Sakila tak bisa mengendalikan speedbod dan menabrak sisi kanan depan speedbod Indo Dwi yang kemudian tenggelam.

Kepala Dinas Perhubungan Kota Ternate Sarmin Marsaoly mengatakan, saat tabrakan, dua speedbod itu sama sama mengangkut penumpang. Insiden itu diduga terjadi akibat kelalaian motoris dua speedbod tersebut. "Saat ini korban luka-luka sudah dievakuasi ke rumah sakit," kata Sarmin.

Ridwan Samad, Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Provinsi Maluku Utara mengungkapkan, selain mengevakuasi korban selamat, pihaknya juga akan menerjunkan tim untuk menarik badan speedbood yang tenggelam. "Kami juga sedang berkoordinasi dengan pihak berwajib untuk mencari motoris speedbod," pinta Ridwan.

BUDHY NURGIANTO

Berita Lainnya
Gerindra Kritik Oesman Sapta Odang, Calon Ketua MPR
Koalisi Jokowi Sukses Rayu DPD, Siapa Dalangnya?
Jokowi-JK Dijegal, Pengamat: SBY Keluarkan Dekrit
Koalisi Jokowi Pesimistis Paket Pimpinan MPR Usulnya Diterima
PDIP Ungkap Fakta Gagalnya Pertemuan SBY-Mega

Berita terkait

Amerika Akan Pensiunkan 19 Kapal Perang, Ada yang Baru Dipakai 7 Tahun

20 hari lalu

Amerika Akan Pensiunkan 19 Kapal Perang, Ada yang Baru Dipakai 7 Tahun

Terungkap dari anggara belanja pertahanan, berikut daftar 19 kapal perang Amerika yang akan dipensiunkan tahun depan beserta alasannya.

Baca Selengkapnya

Filipina Modernisasi Militer Tahap Ketiga

2 Februari 2024

Filipina Modernisasi Militer Tahap Ketiga

Fase ketiga modernisasi militer ini meliputi pembelian kapal selam pertama agar bisa mempertahankan kedaulatan maritim Filipina

Baca Selengkapnya

Debat Capres 2024: Ganjar dan Anies Baswedan Tanya Soal Alutsista yang Pernah Dibeli Prabowo

8 Januari 2024

Debat Capres 2024: Ganjar dan Anies Baswedan Tanya Soal Alutsista yang Pernah Dibeli Prabowo

Saat debat capres Ganjar Pranowo dan Anies Baswedan persoalkan pembelian alutsista bekas oleh Prabowo. Berikut daftar alutsista yang dibeli Kemenhan.

Baca Selengkapnya

Debat Capres 2024: Ganjar Sentil Prabowo Soal Batalnya Proyek Kapal Selam Kerja Sama PT PAL dan Korea Selatan

8 Januari 2024

Debat Capres 2024: Ganjar Sentil Prabowo Soal Batalnya Proyek Kapal Selam Kerja Sama PT PAL dan Korea Selatan

Ganjar Pranowo saat debat capres ketiga mempertanyakan soal proyek kapal selam kerja sama PT PAL dan Korsel yang dibatalkan Prabowo.

Baca Selengkapnya

Ganjar Singgung Prabowo Batalkan Kerja Sama Pembuatan Kapal Selam dengan Korsel

7 Januari 2024

Ganjar Singgung Prabowo Batalkan Kerja Sama Pembuatan Kapal Selam dengan Korsel

Di sesi debat pilpres 2024 ketiga, Ganjar Pranowo sempat menyinggung Prabowo Subianto soal pembatalan kerja sama pembuatan kapal selam.

Baca Selengkapnya

Putin Luncurkan Lagi Kapal Selam Nuklir Rusia yang Baru

12 Desember 2023

Putin Luncurkan Lagi Kapal Selam Nuklir Rusia yang Baru

Presiden Rusia Vladimir Putin meluncurkan kapal selam nuklir yang baru.

Baca Selengkapnya

Qatar Hukum Mati 8 Mantan Personel AL India, Dituding Mata-mata untuk Israel

27 Oktober 2023

Qatar Hukum Mati 8 Mantan Personel AL India, Dituding Mata-mata untuk Israel

Pengadilan Qatar mengumumkan hukuman mati bagi delapan warga India, yang diduga menjadi mata-mata Israel

Baca Selengkapnya

Cina Kembangkan Kapal Selam Bersenjata Nuklir Siluman

9 Oktober 2023

Cina Kembangkan Kapal Selam Bersenjata Nuklir Siluman

Cina memulai produksi kapal selam bersenjata nuklir generasi baru dengan kemampuan siluman, sehingga membuat persaingan semakin intensif.

Baca Selengkapnya

Taiwan Selidiki Pembocoran Rahasia Kapal Selam ke Cina

2 Oktober 2023

Taiwan Selidiki Pembocoran Rahasia Kapal Selam ke Cina

Kejaksaan Taiwan sedang menyelidiki tuduhan ada pihak yang membocorkan program kapal selam negeri itu ke Cina.

Baca Selengkapnya

Taiwan Luncurkan Kapal Selam Pertama Buatan Dalam Negeri, Hadapi Tekanan CIna

28 September 2023

Taiwan Luncurkan Kapal Selam Pertama Buatan Dalam Negeri, Hadapi Tekanan CIna

Taiwan meluncurkan kapal selam pertama hasil pengembangan dalam negeri sebagai langkah besar untuk menghadapi tekanan Cina.

Baca Selengkapnya