Bambang-Said Tak Hadir, Kampanye di Blitar Ricuh  

Reporter

Selasa, 13 Agustus 2013 20:08 WIB

Pasangan calon gubernur dan calon wakil gubernur, Bambang DH-Said Abdullah. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat

TEMPO.CO, Blitar-Kampanye terbuka pasangan calon Gubernur Jawa Timur Bambang Dwi Hartono dan Said Abdullah di Blitar diwarnai keributan. Massa pendukung malah saling baku hantam saat berjoget dangdut di lapangan.

Insiden ini terjadi saat tim sukses Bambang-Said menggelar hiburan dangdut di lapangan Bendosewu, Kecamatan Talun, Blitar, Selasa 13 Agustus 2013 siang tadi. Diduga saling senggolan badan saat berjoget, puluhan pemuda yang sebelumnya meneriakkan yel-yel dukungan kepada Bambang-Said tiba-tiba saling baku hantam. Kontan peristiwa ini membuat ratusan massa lainnya kocar-kacir.

Tak ingin acara kampanye bubar, panitia segera menghentikan konser. Siasat itu berhasil setelah para pemuda menghentikan pertikaian. Namun saat musik kembali melantun, mereka kembali tawuran. Dan untuk kali ini panitia benar-benar menghentikan konser dangdut.

Pengurus Dewan Pengurus Pusat Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan yang juga bekas Walikota Blitar, Djarot Syaiful Hidayat, mengambil alih panggung dengan penyampaian orasi politik. Dia mengajak seluruh kader PDIP memenangkan Bambang-Said sebagai Gubernur. "Blitar adalah basis PDIP," teriaknya.

Dia mengatakan selama ini hampir seluruh momentum politik di Blitar selalu dimenangkan oleh PDIP. Mulai dari pemilukada hingga legislatif. Karena itu dia optimis pasangan Bambang-Said akan meraup kemenangan di bumi Bung Karno.

Bambang DH dan Said Abdullah sendiri tak hadir dalam kampanye terbuka itu.



HARI TRI WASONO

Berita terkait

PPP Persilakan Khofifah Silaturahmi ke DPW, Awiek: Kita Tidak Halangi

47 menit lalu

PPP Persilakan Khofifah Silaturahmi ke DPW, Awiek: Kita Tidak Halangi

Khofifah sebelumnya mengklaim dia akan mendapatkan surat rekomendasi dari PPP untuk maju di Pilkada Jawa Timur.

Baca Selengkapnya

PPP Bantah Akan Beri Surat Rekomendasi untuk Khofifah Maju di Pilkada Jawa Timur Hari Ini

3 jam lalu

PPP Bantah Akan Beri Surat Rekomendasi untuk Khofifah Maju di Pilkada Jawa Timur Hari Ini

Khofifah Indar Parawansa mengklaim dirinya akan mendapatkan surat rekomendasi untuk maju di Pilkada Jawa Timur dari PPP, hari ini.

Baca Selengkapnya

Seloroh Airlangga soal Khofifah-Emil Maju di Pilkada Jawa Timur: Kami Pikir Mau ke Jakarta

5 jam lalu

Seloroh Airlangga soal Khofifah-Emil Maju di Pilkada Jawa Timur: Kami Pikir Mau ke Jakarta

Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto resmi memberikan dukungan kepada pasangan Khofifah-Emil Dardak.

Baca Selengkapnya

Khofifah-Emil Respons Begini soal Peluang Dukungan PDIP di Pilkada Jawa Timur

5 jam lalu

Khofifah-Emil Respons Begini soal Peluang Dukungan PDIP di Pilkada Jawa Timur

Usai mendapat rekomendasi dari partai Golkar untuk maju di Pilkada Jawa Timur, Khofifah-Emil respons soal peluang dukungan PDIP kepada mereka.

Baca Selengkapnya

Respons Airlangga Saat Ditanya Peluang PDIP Dukung Khofifah di Pilkada Jawa Timur

7 jam lalu

Respons Airlangga Saat Ditanya Peluang PDIP Dukung Khofifah di Pilkada Jawa Timur

Airlangga sebelumnya mengatakan, membuka peluang bagi partai-partai lain untuk mengusung bakal pasangan Khofifah-Emil di Pilkada Jawa Timur 2024.

Baca Selengkapnya

Dua Kali Didukung Golkar Maju di Pilkada Jawa Timur, Khofifah Respons Begini

8 jam lalu

Dua Kali Didukung Golkar Maju di Pilkada Jawa Timur, Khofifah Respons Begini

Partai Golkar kembali memberikan dukungan kepada Khofifah untuk maju di Pilkada Jawa Timur. Ini respons Khofifah.

Baca Selengkapnya

Jalan Mulus Khofifah Indar Parawansa Menuju Pilkada Jawa Timur

9 jam lalu

Jalan Mulus Khofifah Indar Parawansa Menuju Pilkada Jawa Timur

Khofifah Indar Parawansa menyatakan siap bekerja keras dan memenangkan Pilkada Jawa Timur 2024 usai menerima rekomendasi dari Partai Golkar.

Baca Selengkapnya

PPP Serahkan Surat Rekomendasi untuk Khofifah Maju di Pilkada Jawa Timur Hari Ini

9 jam lalu

PPP Serahkan Surat Rekomendasi untuk Khofifah Maju di Pilkada Jawa Timur Hari Ini

Khofifah Indar Parawansa mengklaim bakal menerima surat rekomendasi dari PPP untuk maju di Pilkada Jawa Timur, hari ini.

Baca Selengkapnya

Dapat Dukungan Golkar Maju Pilkada Jawa Timur 2024, Khofifah: Siap Kerja Keras

10 jam lalu

Dapat Dukungan Golkar Maju Pilkada Jawa Timur 2024, Khofifah: Siap Kerja Keras

Gubernur Jawa Timur periode 2019-2024, Khofifah Indar Parawansa menyatakan siap bekerja dan memenangkan Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Golkar: Dukungan KIM untuk Khofifah - Emil Dardak Cukup untuk Pilgub Jatim 2024

18 jam lalu

Golkar: Dukungan KIM untuk Khofifah - Emil Dardak Cukup untuk Pilgub Jatim 2024

Airlangga mengatakan selain Golkar, dukungan untuk Khofifah dan Emil di Pilkada Jawa Timur juga datang dari partai pendukung Prabowo lainnya.

Baca Selengkapnya