Template Braille untuk Tunanetra Pemilih Bandung

Reporter

Sabtu, 22 Juni 2013 21:37 WIB

Surat suara Pilkada Walikota Bandung yang sudah tersortir dan dilipat di Bandung, Jawa Barat (9/6). TEMPO/Prima Mulia

TEMPO.CO, Bandung - KPU Kota Bandung menyiapkan template huruf Braille untuk penyandang tunanetra yang akan mencoblos di Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bandung periode 2013-2018. Template Braille disediakan di 4.118 TPS yang di tersebar di kota Bandung.



Ketua Pokja Pemutakhiran Data Heri Sapari mengatakan di setiap TPS disediakan satu template huruf Braille yang menyediakan informasi nomor urut dan nama pasangan calon.

"Template atau karton polos yang dilengkapi huruf Braille itu diletakkan di atas surat suara, kemudian si pemilih mencoblos pilihannya pada surat suara," kata Heri saat dihubungi Tempo, Sabtu, 22 Juni 2013 di Bandung.

Heri mengatakan, KPU juga menyiapkan petugas untuk membantu pemilih tunanetra yang akan menggunakan hak pilihnya pada Ahad, 23 Juni 2013 nanti. "Petugas yang mendampingi hanya diperbolehkan mengantar sampai di luar bilik suara," katanya.

Sebanyak 1.658.808 warga kota Bandung telah terdaftar sebagai Daftar Pemilih Tetap (DPT). Sementara, menurut data terakhir yang dihimpun KPU kota Bandung pada Sabtu, 22 Juni 2013, ada sekitar 2321 orang pemilih tambahan yang masuk ke daftar pemilih khusus. Mereka di bekali surat undangan sebagai bukti telah terdaftar menjadi pemilih khusus.

RISANTI

Berita terkait

Nurul Arifin Gagal Jadi Wali Kota Bandung

6 Juli 2018

Nurul Arifin Gagal Jadi Wali Kota Bandung

Politikus Partai Golkar, Nurul Arifin, kalah dalam pemilihan Wali Kota Bandung.

Baca Selengkapnya

Usung Nurul Arifin di Pilkada Bandung, Golkar Cari Pendampingnya

28 Agustus 2017

Usung Nurul Arifin di Pilkada Bandung, Golkar Cari Pendampingnya

Sekjen Golkar Idrus Marham mengatakan partainya mengusung Nurul Arifin untuk pemilihan wali kota Bandung. Namun, pendamping Nurul belum ditentukan.

Baca Selengkapnya

Tak Maju Lagi Pilwalkot Bandung, Ridwan Kamil: Satu Periode Saja  

11 Juli 2017

Tak Maju Lagi Pilwalkot Bandung, Ridwan Kamil: Satu Periode Saja  

Wali Kota Bandung Ridwan Kamil menegaskan tidak akan mencalonkan lagi dalam bursa Wali Kota Bandung karena dulu tidak diniatkan untuk dua periode.

Baca Selengkapnya

Pilkada Serentak, Begini Strategi Kampanye Ridwan Kamil  

9 Oktober 2015

Pilkada Serentak, Begini Strategi Kampanye Ridwan Kamil  

Ridwan Kamil terpilih sebagai Wali Kota Bandung dari hasil eksperimen demokrasi langsung. Gaet Luna Maya dan Cakra Khan untuk masuk infotainment.

Baca Selengkapnya

Ridwan Kamil ke Jakarta Temui Jokowi. Untuk Apa?

24 Juli 2013

Ridwan Kamil ke Jakarta Temui Jokowi. Untuk Apa?

Wali Kota Bandung itu bertanya mengenai program kerja Jokowi saat awal menjabat Gubernur DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya

Ridwan Kamil: Jalan Bandung Mulus dalam Setahun  

24 Juli 2013

Ridwan Kamil: Jalan Bandung Mulus dalam Setahun  

Jalan Kota Bandung yang rusak parah pernah membuat kencan Ridwan Kamil berakhir tragis.

Baca Selengkapnya

Gugatan Pilkada Bandung Ditolak, Ridwan Kamil Lega  

24 Juli 2013

Gugatan Pilkada Bandung Ditolak, Ridwan Kamil Lega  

Ridwan mengatakan tak ingin berlama-lama memikirkan hasil putusan tersebut. "Saya ingin segera mulai bekerja."

Baca Selengkapnya

Putusan MK, Ridwan Pemenang Pilkada Kota Bandung

24 Juli 2013

Putusan MK, Ridwan Pemenang Pilkada Kota Bandung

MK menolak gugatan enam pasangan calon terhadap keputusan Komisi Pemilihan Umum Daerah yang memenangkan Ridwan Kamil dalam pilkada.

Baca Selengkapnya

Sosok Ridwan Kamil di Mata Dedi Mizwar

25 Juni 2013

Sosok Ridwan Kamil di Mata Dedi Mizwar

'Ya, mungkin ini sudah menjadi takdir Tuhan bahwa kota Bandung akan lebih baik lagi,' ujar Dedi.

Baca Selengkapnya

Dada Rosada: Pilkada Bandung Berlangsung Aman

24 Juni 2013

Dada Rosada: Pilkada Bandung Berlangsung Aman

Dada mengklaim pemilihan wali kota Bandung lebih baik dari pemilihan gubernur Jawa Barat.

Baca Selengkapnya