Taman Siswa Larang Parpol Berkampanye di Lingkungannya

Reporter

Editor

Rabu, 4 Februari 2004 15:08 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta: Majelis Luhur Perguruan Taman Siswa melarang seluruh sekolah dan perguruan tinggi di lingkungannya dipergunakan sebagai ajang kampanye. Taman Siswa juga melarang seluruh karyawannya menggunakan atribut Taman Siswa dalam berkampanye. Ketua I Majelis Luhur Perguruan Taman Siswa Soenarno, mengatakan sebagai lembaga pendidikan, Taman Siswa tidak terlibat dalam politik. Namun pihaknya, tetap akan melakukan pendidikan politik pada seluruh siswanya. "Agar tidak salah dalam memilih," kata Soenarno kepada wartawan seusai bertemu Wakil Presiden Hamzah Has di Istana Wakil Presiden, Jakarta, Rabu (4/2). Menurut Soenarno, saat ini Taman Siswa memiliki lima perguruan tinggi dan 135 sekolah mulai dari SMP hingga SMU. Paling tidak dari lima perguruan tingginya Taman Siswa memiliki sekitar 5.000 mahasiswa. Sapto Pradityo - Tempo News Room

Berita terkait

Punya Banyak Koleksi Pokmon, Raditya Dika Diledek Anaknya

4 menit lalu

Punya Banyak Koleksi Pokmon, Raditya Dika Diledek Anaknya

Penulis Raditya Dika mengatakan dia sempat diledek anaknya karena memiliki banyak koleksi soal karakter animasi Pokmon.

Baca Selengkapnya

Kopi Kenangan Bantu Peremajaan SDN 5 SDN 5 Bojong Garut

5 menit lalu

Kopi Kenangan Bantu Peremajaan SDN 5 SDN 5 Bojong Garut

Selain peremajaan fasilitas sekolah, Kopi Kenangan mengajak Yayasan 1000 Guru mengadakan kegiatan.

Baca Selengkapnya

Hasil Championship Series Liga 1: Bali United vs Persib Bandung 1-1, David da Silva Gagalkan Kemenangan Tuan Rumah

6 menit lalu

Hasil Championship Series Liga 1: Bali United vs Persib Bandung 1-1, David da Silva Gagalkan Kemenangan Tuan Rumah

David da Silva mencetak gol pada menit ke-90+9 saat laga Bali United vs Persib Bandung di leg pertama semifinal Championship Series Liga 1.

Baca Selengkapnya

Begini Metode Penyiksaan Israel yang Mengerikan terhadap Tahanan Palestina

9 menit lalu

Begini Metode Penyiksaan Israel yang Mengerikan terhadap Tahanan Palestina

Penyiksaan terhadap para tahanan Palestina dilakukan hanya karena dendam dan tidak dimaksudkan untuk pengumpulan informasi intelijen.

Baca Selengkapnya

Bursa Transfer Liga Inggris: Raphael Varane Tinggalkan Manchester United Akhir Musim Ini

9 menit lalu

Bursa Transfer Liga Inggris: Raphael Varane Tinggalkan Manchester United Akhir Musim Ini

Bek asal Prancis Raphael Varane mengumumkan bakal meninggalkan Manchester United (MU) setelah kontraknya habis di akhir musim ini.

Baca Selengkapnya

16 PSN Baru akan Diteruskan Prabowo, Sektor Apa yang Mendominasi?

10 menit lalu

16 PSN Baru akan Diteruskan Prabowo, Sektor Apa yang Mendominasi?

Pemerintah menetapkan 16 PSN baru pada 2024 yang akan diteruskan pemerintahan Prabowo-Gibran. Sektor apa yang akan mendominasi?

Baca Selengkapnya

Kasus Etik Nurul Ghufron, Dewas KPK Periksa Kasdi Subagyono hingga ASN Kementan

14 menit lalu

Kasus Etik Nurul Ghufron, Dewas KPK Periksa Kasdi Subagyono hingga ASN Kementan

Dewas KPK memeriksa beberapa saksi juga terlapor Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron dalam sidang etik dugaan penyalahgunaan wewenang.

Baca Selengkapnya

Alasan ASI Beku Lebih Baik dari ASI Bubuk

15 menit lalu

Alasan ASI Beku Lebih Baik dari ASI Bubuk

Kepala BKKBN menyebut ASI yang dibekukan lebih baik dari ASI bubuk, ini alasannya.

Baca Selengkapnya

Shin Tae-yong Targetkan Kemenangan saat Timnas Indonesia Lawan Irak dan Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026

20 menit lalu

Shin Tae-yong Targetkan Kemenangan saat Timnas Indonesia Lawan Irak dan Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, menargetkan kemenangan pada dua laga penutup putaran kedua kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Baca Selengkapnya

Dewan Pakar PKS Depok Berikrar Menangkan Imam Budi Hartono di Pilkada 2024

21 menit lalu

Dewan Pakar PKS Depok Berikrar Menangkan Imam Budi Hartono di Pilkada 2024

Mohammad Idris bersama Dewan Pakar PKS Depok berikrar memenangkan Imam Budi Hartono sebagai Wali Kota di Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya