Polisi Medan Tembak Mati Dua Anggota GAM

Reporter

Editor

Rabu, 23 Juli 2003 14:49 WIB

TEMPO Interaktif, Medan:Dua orang yang diduga anggota Gerakan Aceh Merdeka (GAM) tewas ditembak dalam kontak senjata dengan petugas Polda Sumatra Utara, Jumat (15/2). Kontak senjata yang terjadi sekitar pukul 05.00 WIB itu terjadi di kawasan Desa Tanjung Rejo Dusun III, Percut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang, 17 km dari Medan. Saat ini, kedua pria yang belum diketahui identitasnya itu terbaring di ruang instalasi jenazah rumah sakit Polda Sumut Jl. KH Wahid Hasyim Medan. Ada lima anggota GAM yang terlibat kontak senjata, tapi tiga lainnya berhasil melarikan diri. Kadispen Poldasu AKBP Amrin Karim didampingi Kabag Serse Umum Polda Sumut AKBP Arman Depari, kemarin, mengatakan, indikasi kedua korban diduga anggota GAM tersebut diperkuat dengan adanya barang bukti. Dari lokasi kontak senjata, polisi menyita 10 senjata api jenis FN, 1 pucuk jenis Revolver, satu buah granat tangan, dua buah magazen serta 119 peluru jenis FN, 29 peluru Revolver kaliber 22, ditambah 4 butir peluru "double lop"yang memiliki daya ledak tinggi. Selain itu, petugas Polda Sumut juga menyita satu set pakaian loreng, satu buah wing GAM, satu buah peta kota Medan, dua buku memo GAM serta tiga KTP masing-masing atas nama M.H.D. Nawawi warga Jl. Arossaman, Aceh Utara, Yusmadi Yus Ibrahim, warga Aceh Utara, dan Ibrahim, penduduk Desa Pahlawan, Langsa. (Bambang Soed-Tempo News Room)

Berita terkait

Gibran Tiba di PBNU, Disambut Yahya Cholil dengan Karpet Merah

3 menit lalu

Gibran Tiba di PBNU, Disambut Yahya Cholil dengan Karpet Merah

Gibran lalu disambut Ketua Umum PBNU, Yahya Cholil Staquf dan Menteri Agama, Yaqut Cholil Qoumas.

Baca Selengkapnya

Peserta JDM Funday Mandalika 2024 Menelusuri Keindahan Mandalika

3 menit lalu

Peserta JDM Funday Mandalika 2024 Menelusuri Keindahan Mandalika

JDM Funday Mandalika Time Attack 2024 digelar pada 28 April - 1 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Eks Penyidik KPK Heran Nurul Ghufron Tak Paham Soal Trading In Influence Karena Minta Kerabatnya Dimutasi

3 menit lalu

Eks Penyidik KPK Heran Nurul Ghufron Tak Paham Soal Trading In Influence Karena Minta Kerabatnya Dimutasi

Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron pernah meminta Kementan untuk memutasi kerabat atau keluarganya dari Jakarta ke Malang. Bakal jalani sidang etik.

Baca Selengkapnya

Klasemen Piala Thomas dan Piala Uber 2024: Tim Putra Indonesia di Puncak Usai Kalahkan Inggris 5-0

12 menit lalu

Klasemen Piala Thomas dan Piala Uber 2024: Tim Putra Indonesia di Puncak Usai Kalahkan Inggris 5-0

Tim bulu tangkis Indonesia memuncaki klasemen sementara Grup C Piala Thomas dan Piala Uber 2024.

Baca Selengkapnya

Hari Ini 75 Tahun Kepergian Chairil Anwar, Sastrawan Pelopor Angkatan 45

14 menit lalu

Hari Ini 75 Tahun Kepergian Chairil Anwar, Sastrawan Pelopor Angkatan 45

Menurut Abdul Hadi WM dalam ceramahnya Peringatan 30 Tahun Wafatnya Penyair Chairil Anwar mengatakan penamaan Angkatan 45 datang dari Chairil Anwar.

Baca Selengkapnya

Tanpa Diautopsi, Jenazah Polisi yang Diduga Bunuh Diri dalam Alphard Dimakamkan di Manado Hari Ini

21 menit lalu

Tanpa Diautopsi, Jenazah Polisi yang Diduga Bunuh Diri dalam Alphard Dimakamkan di Manado Hari Ini

Jenazah Brigadir Ridhal Ali Tomi, polisi yang diduga bunuh diri di dalam mobil Alphard di Mampang dimakamkan di Manado. Tidak diautopsi.

Baca Selengkapnya

Respons Gerindra soal Keinginan PKS Dikunjungi Prabowo seperti PKB dan NasDem

38 menit lalu

Respons Gerindra soal Keinginan PKS Dikunjungi Prabowo seperti PKB dan NasDem

Dasco mengatakan Gerindra terbuka untuk melakukan dialog mengenai keinginan PKS bergabung ke kubu Prabowo.

Baca Selengkapnya

Promo Gajian di Yoshinoya, Pepper Lunch, dan HokBen: Diskon 50 Persen hingga Beli 1 Gratis 1

39 menit lalu

Promo Gajian di Yoshinoya, Pepper Lunch, dan HokBen: Diskon 50 Persen hingga Beli 1 Gratis 1

Sejumlah merchant makanan menawarkan ragam promo di pekan terakhir April 2024. Cek daftar lengkap promo tersebut berikut ini.

Baca Selengkapnya

Soal Peluang PKS Gabung Kubu Prabowo, Politikus PAN Mengaku Senang

48 menit lalu

Soal Peluang PKS Gabung Kubu Prabowo, Politikus PAN Mengaku Senang

Viva Yoga mengatakan PAN tidak keberatan jika nantinya PKS benar akan bergabung.

Baca Selengkapnya

Ketua RT Palugada di Balik Rekor MURI Jalan Gang 8 Malaka Jaya Duret Sawit

52 menit lalu

Ketua RT Palugada di Balik Rekor MURI Jalan Gang 8 Malaka Jaya Duret Sawit

Salah satu Rukun Tetangga (RT) di wilayah Jakarta Timur kini tercatat dalam Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI).

Baca Selengkapnya