Kapolri Melantik Enam Kapolda Baru.

Reporter

Editor

Jumat, 7 November 2003 13:16 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Kepala Kepolisian Jenderal Polisi Surojo Bimantoro melantik enam Kepala Kepolisian di gedung Yudha Mabes Polri Selasa (15/5) sore. Pelantikan ini berdasarkan surat keputusan Kapolri nomor Polisi skep/673/v/2001 tertanggal 3 mei 20001 tentang pemberhentian dan pengangkatan dalam jabatan di lingkungan Polri.

Kapolda baru yang dilantik adalah Brigjen Pol. M Firman Gani sebagai Kapolda Sulsel menggantikan Inspektur Jenderal Pol. Sofjan Jacoeb yang saat ini menjabat sebagai Kapolda Metro Jaya. Posisi Firman Ganie sebagai Kapolda Maluku digantikan oleh Brigjen Polisi Didi Darnadi yang telah dilantik Selasa (14/5) di Mabes Polri. Brigjen Jhonny Yodjana menduduki posisi barunya sebagai Kapolda Riau yang semula menjabat Kapolda Nusa Tenggar Barat, ia digantikan oleh Brigjen Farouk Muhammad Saleh yang meninggalkan posisinya sebagai Wakil Gubernur Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian (Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian ). Komisaris Besar Toto Soenarjo dilantik menjadi Kapolda Jambi, Brigjen Pol Sugiri menduduki posisi barunya sebagai Kapolda Lampung dan Kapolda Bengkulu ditempati oleh Brigjen Pol Dwi Purwanto.

Selain pengangkatan Kapolda baru, Kapolri juga memutasi delapan orang perwira tinggi, diantaranya Brigjen Alex Bambang Riatmojo dari posisi staf ahli Kapolri menjadi perwira tinggi Mabes Polri.

Sebelum dilakukan melantik Kapolda baru, Kapolri memberikan promosi kepada Brigjen Firman Gani dan Brigjen Budi Utomo berupa kenaikan pangkat menjadi masing-masing menjadi Inspektur Jenderal. Lainnya adalah tiga orang berpangkat Brigjen Polisi yaitu, Kombes Pol Iman Haryatno, Kombes Pol Winarto, dan Kombes Pol Toto Sunaryo.

Acara pelantikan kali ini sempat diwarnai ketegangan ketika Kapolri meminta agar pelantikan enam Kapolda ditunda setengah jam karena ada salah seorang Kapolda yang akan dilantik, tidak melengkapi tanda komando berupa garis merah di sekeliling tanda pangkat sebagai perwira polisi bintang dua.Kapolri mengatakan, pelantikan enam Kapolda hari ini dan seorang Kapolda Maluku kemarin dimaksudkan untuk efisiensi sekaligus memberikan briefing kepada Kapolda baru dan Kapolda lama. (Istiqomatul Hayati)

Advertising
Advertising

Berita terkait

Hikayat Deep Blue, Super Komputer IBM Pernah Lawan Grandmaster Garry Kasparov: Sebuah Tonggak AI

34 menit lalu

Hikayat Deep Blue, Super Komputer IBM Pernah Lawan Grandmaster Garry Kasparov: Sebuah Tonggak AI

Grandmaster Garry Kasparov menjajal bertanding main catur dengan super komputer IBM, Deep Blue, pada 3 Mei 1997.

Baca Selengkapnya

Borussia Dortmund dan Marco Reus Sepakat Berpisah Akhir Musim Ini

51 menit lalu

Borussia Dortmund dan Marco Reus Sepakat Berpisah Akhir Musim Ini

Borussia Dortmund telah mengumumkan bahwa Marco Reus akan meninggalkan klub akhir musim ini dan berstatus bebas transfer.

Baca Selengkapnya

Wakil Ketua DPRA Sebut Prabowo Bakal Kembalikan Dana Otsus Aceh 2 Persen

52 menit lalu

Wakil Ketua DPRA Sebut Prabowo Bakal Kembalikan Dana Otsus Aceh 2 Persen

Wakil Ketua DPRA Safarudin mengatakan meski suara Prabowo di Pilpres 2024 kalah di Aceh, namun dia berkomitmen kembalikan dana otsus 2 persen.

Baca Selengkapnya

Nasdem, PKS, dan Perindo Jajaki Koalisi pada Pilkada 2024 di Sulsel

52 menit lalu

Nasdem, PKS, dan Perindo Jajaki Koalisi pada Pilkada 2024 di Sulsel

Nasdem Sulsel menyatakan komunikasi politik tetap terbuka dengan partai lain guna menghadapi Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Mampir ke Jakarta Tzuyu TWICE Bagi Makna Kecantikan hingga Pose di Jalur Evakuasi

58 menit lalu

Mampir ke Jakarta Tzuyu TWICE Bagi Makna Kecantikan hingga Pose di Jalur Evakuasi

Tzuyu membagikan beberapa momen saat di Jakarta

Baca Selengkapnya

Suhu Panas, BMKG: Suhu Udara Bulan Maret 2024 Hampir 1 Derajat di Atas Rata-rata

1 jam lalu

Suhu Panas, BMKG: Suhu Udara Bulan Maret 2024 Hampir 1 Derajat di Atas Rata-rata

Suhu panas yang dirasakan belakangan ini menegaskan tren kenaikan suhu udara yang telah terjadi di Indonesia. Begini data dari BMKG

Baca Selengkapnya

Piala Thomas 2024: Kunci Chou Tien Chen Kalahkan Viktor Axelsen dan Bawa Taiwan ke Semifinal

1 jam lalu

Piala Thomas 2024: Kunci Chou Tien Chen Kalahkan Viktor Axelsen dan Bawa Taiwan ke Semifinal

Taiwan akan menjadi lawan Indonesia pada babak semifinal Piala Thomas 2024. Chou Tien Chen mengalahkan Viktor Axelsen.

Baca Selengkapnya

Kelompok yang Rentan terhadap Cuaca Panas Berikut Dampaknya

1 jam lalu

Kelompok yang Rentan terhadap Cuaca Panas Berikut Dampaknya

Cuaca panas dapat berdampak lebih serius pada kesehatan orang-orang yang rentan, seperti lansia, ibu hamil, dan anak-anak karena dehidrasi.

Baca Selengkapnya

Penyebab Sulit Redakan Kesedihan karena Kehilangan Orang Tersayang

1 jam lalu

Penyebab Sulit Redakan Kesedihan karena Kehilangan Orang Tersayang

Kehilangan orang yang disayangi memang berat. Tak jarang, kesedihan bisa berlangsung lama, bahkan sampai bertahun-tahun.

Baca Selengkapnya

Jokowi Soal Susunan Kabinet Prabowo: Kalau Enggak Diminta Saran tapi Ikut Nimbrung, Enggak Boleh

1 jam lalu

Jokowi Soal Susunan Kabinet Prabowo: Kalau Enggak Diminta Saran tapi Ikut Nimbrung, Enggak Boleh

Menurut Jokowi, berbagai masukan tentang susunan kabinet mendatang itu boleh diberikan jika Prabowo meminta.

Baca Selengkapnya