PPP Reformasi Dideklarasikan di Jawa Barat

Reporter

Editor

Senin, 21 Juli 2003 08:47 WIB

TEMPO Interaktif, Bandung:Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Reformasi wilayah Jawa Barat dideklarasikan di Rumah Makan Gazebo, Bandung, Selasa (29/1). Enam orang tampil sebagai motor penggerak diantaranya KH Rizal Fadillah, anggota Fraksi PPP DPRD Jawa Barat. Menurut Rizal, latarbelakang deklarasi partai pimpinan KH Zainuddin MZ itu lantaran kecewa dengan kepemimpinan Hamzah Haz di sebagai Ketua Umum DPP PPP. Hamzah yang juga wkail presiden itu dinilai telah gagal melaksanakan ijtihad politik untuk menyelamatkan PPP dari perpecahan. Terbukti, Muktamar PPP yang seharusnya digelar 2004, namun bersikeras diundur 2004. “Pemaksaan itu telah menunjukan bahwa dia (Hamzah Haz) telah bersikap sebagai seorang penguasa," tegas Rizal pada wartawan. Ia mengaku telah melayangkan surat kepada Hamzah agar mau melakukan islah dengan KH Zainuddin MZ, sebelum PPP Reformasi dideklarasikan di Jakarta. "Tapi himbauan itu tak digubris Hamzah sehingga perpercahan terjadi, dan saya sangat kecewa," ujarnya. Ia optimis PPP Reformasi akan tumbuh subur di Jawa Barat. Ia punya prediksi, tak lama berselang kekuatan PPP Reformasi dan PPP akan berimbang. "Sekarang warga PPP sudah bisa melihat siapa yang reformis dan siapa yang pro status qou,” katanya. Selain Rizal, lima tokoh lain yang mendeklarasikan itu adalah KH Sidiq Mudjahid (Ketua MUI Jawa Barat dan anggota Penasihat ICMI Jawa Barat), Iwan Hilmansyah (pengacara dan Ketua Forum Silaturahim Pengacara Muslim Jawa Barat), Aziz Taufik (Dekan Fikom Universitas Islam Bandung), Melani SH (Direktur Biro Bantuan & Konsultasi Hukum Universita Pasundan), DR Ir Ria Gustaman. (Rinny Srihartini - Tempo News Room)

Berita terkait

Alasan Mahkamah Agung Tak Lagi Publikasikan Putusan Cerai Ria Ricis dan Teuku Ryan

2 menit lalu

Alasan Mahkamah Agung Tak Lagi Publikasikan Putusan Cerai Ria Ricis dan Teuku Ryan

Juru bicara Mahkamah Agung Suharto mengatakan sejak putusan cerai Ria Ricis dan Teuku Ryan dimuat di direktori, sudah diunduh sebanyak 623.766 kali.

Baca Selengkapnya

Tidak Takut Pakai Pakaian Motif, Ini Tips Ala Andien

7 menit lalu

Tidak Takut Pakai Pakaian Motif, Ini Tips Ala Andien

Penikmat fashion Andien Aisyah memberikan beberapa tips padu padan warna dan motif pakaian agar tetap enak dilihat dan tidak membosankan.

Baca Selengkapnya

Saran Tenaga Medis agar Jemaah Haji Terhindar dari Heat Stroke di Tanah Suci

8 menit lalu

Saran Tenaga Medis agar Jemaah Haji Terhindar dari Heat Stroke di Tanah Suci

Suhu di Tanah Suci diperkirakan mencapai 40 derajat Celsius. Jemaah haji diimbau untuk dapat beradaptasi agar terhindar dari heat stroke.

Baca Selengkapnya

KPK Akui Awal OTT Kasus Korupsi di BPPD Sidoarjo Tak Berjalan Mulus

11 menit lalu

KPK Akui Awal OTT Kasus Korupsi di BPPD Sidoarjo Tak Berjalan Mulus

KPK mengakui OTT kasus pemotongan dan penerimaan uang kepada pegawai negeri Badan Pelayanan Pajak Daerah (BPPD) Sidoarjo, awalnya tak sempurna.

Baca Selengkapnya

Pemprov DKI Jakarta Raih Penghargaan Pembangunan Daerah 2024

18 menit lalu

Pemprov DKI Jakarta Raih Penghargaan Pembangunan Daerah 2024

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta berhasil meraih Penghargaan Pembangunan Daerah (PPD) 2024, dari Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/ Bappenas.

Baca Selengkapnya

Seperti Lovely Runner 4 Drama Korea ini Usung Tema Perjalanan Waktu

21 menit lalu

Seperti Lovely Runner 4 Drama Korea ini Usung Tema Perjalanan Waktu

Drama dengan tema perjalanan waktu seperti Lovely Runner memiliki daya tarik tersendiri

Baca Selengkapnya

Kecam Kekerasan dan Diskriminasi Mahasiswa Katolik Universitas Pamulang, YLBHI Desak Aparat Usut Tuntas dan Penuhi Hak Korban

23 menit lalu

Kecam Kekerasan dan Diskriminasi Mahasiswa Katolik Universitas Pamulang, YLBHI Desak Aparat Usut Tuntas dan Penuhi Hak Korban

YLBHI dan LBH Jakarta mengecam diskriminasi dan kekerasan oleh kelompok intoleran kepada sejumlah Mahasiswa Katolik Universitas Pamulang.

Baca Selengkapnya

Sultan HB X Beri Pesan Abdi Dalem Yogyakarta Amalkan Ajaran Leluhur Mataram, Apa Saja ?

26 menit lalu

Sultan HB X Beri Pesan Abdi Dalem Yogyakarta Amalkan Ajaran Leluhur Mataram, Apa Saja ?

Sultan Hamengku Buwono X memberi pesan khusus kepada abdi dalem Keraton Yogyakarta dan Kadipaten Pakualaman di acara Syawaan.

Baca Selengkapnya

5 Fakta dari KTT OKI di Gambia, Menlu Retno: OKI Harus Dorong Gencatan Senjata Israel Hamas

26 menit lalu

5 Fakta dari KTT OKI di Gambia, Menlu Retno: OKI Harus Dorong Gencatan Senjata Israel Hamas

Mulai dari seruan Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi soal Palestina dan negara islam lainnya

Baca Selengkapnya

Polisi New York Tangkap Demonstran Pro-Palestina di Dekat Acara Met Gala

30 menit lalu

Polisi New York Tangkap Demonstran Pro-Palestina di Dekat Acara Met Gala

Pengunjuk rasa pro-Palestina mengadakan protes di sekitar acara mode bergengsi Met Gala di Museum Seni Metropolitan, New York.

Baca Selengkapnya