Pemkab Pasuruan Raih Tiga Penghargaan di Puncak Peringatan Hari Pangan Sedunia

Kamis, 17 Oktober 2024 22:29 WIB

Penjabat Bupati Pasuruan Nurkholis menerima bersama Penjabat Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono dalam Peringatan Hari Pangan Sedunia (HPS) ke- 44, di Jatim International Expo (JIE) Convention Exhibition, Kota Surabaya, Rabu 26 Oktober 2024. Dok. Pemkab Pasuruan

INFO NASIONAL – Pemerintah Kabupaten Pasuruan meraih tiga penghargaan pada Puncak Peringatan Hari Pangan Sedunia (HPS) ke-44 Provinsi Jawa Timur tahun 2024. Penghargaan diserahkan Penjabat Gubernur Jawa Timur, Adhy Karyono kepada Penjabat Bupati Pasuruan, Nurkholis di Jatim International Expo (JIE) Convention Exhibition, Surabaya, Jawa Timur.

Penghargaan pertama yakni "Peduli Ketahanan Pangan Tahun 2024" dengan kategori Bidang Diversifikasi Pangan Lokal berkat inovasi Pengembangan Usaha Pangan Lokal Berbasis Mokaf (Pangkal Bemo). Penghargaan kedua, Pemerintah Kabupaten Pasuruan meraih Juara 1 Stan Terbaik. Sedangkan penghargaan ketiga, Juara 3 Kreativitas Inovasi Teknologi (Krenotek) Teh Bunga Semalam (Sedap Malam). Ketiga apresiasi diberikan pada Rabu, 16 Oktober 2024.

Dalam kegiatan itu, Penjabat Gubernur Adhy berkesempatan mengunjungi stan Pemerintah Kabupaten Pasuruan. Di sana terdapat aneka tanaman pangan dan hortikultura seperti jagung dan makanan olahannya, mangga, dan lainnya.

Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Pasuruan, Lilik Widji Asri mengatakan, terdapat beberapa jenis tanaman umbi-umbian yang dibudidayakan. Dari hasil panennya kemudian dikelola dalam bentuk tepung Mocaf. "Salah satunya Ubi Kayu. Produk akhirnya berupa aneka makanan olahan (kudapan dan). Selain itu ada juga Sorgum, Ubi Jalar, Porang, Talas dan macam umbi-umbian lainnya," ujar dia.

Tanaman Sorgum banyak dibudidayakan di Kecamatan Lekok dan kecamatan Nguling dengan sistem tumpanangsari bersama. Sedangkan Porang banyak dikembangkan di Kecamatan Lumbang, dibudidayakan sejak 2020. Ada juga Ubi jalar yang ditanam di Kecamatan Prigen dan Kecamatan Purwodadi. "Agar banyak masyarakat yang membudidayakannya, kami intens melakukan sosialisasi pengolahan tepung pati. “Sasarannya ke masyarakat utamanya di daerah rawan pangan dan ada balita stunting," ujar dia.

Advertising
Advertising

Berita terkait

TPID Kabupaten Pasuruan Raih Penghargaan dari Pemprov Jatim

3 jam lalu

TPID Kabupaten Pasuruan Raih Penghargaan dari Pemprov Jatim

Nurkholis mengapresiasi penghargaan yang diraih Tim TPID Kabupaten Pasuruan.

Baca Selengkapnya

RAB Deklarasi Dukung Airin-Ade dan Andika-Nanang di Pilkada

3 jam lalu

RAB Deklarasi Dukung Airin-Ade dan Andika-Nanang di Pilkada

Relawan Airin-Andika Bersatu (RAB) mendeklarasikan dukungan kepada pasangan Airin Rachmy Diani-Ade Sumardi pada pemilihan gubernur Banten 2024, dan kepada pasangan Andika Hazrumy-Nanang Supriatna di pemilihan bupati Serang 2024.

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Wujudkan Layanan Keuangan untuk Semua Lewat Digitalisasi

4 jam lalu

Bank Mandiri Wujudkan Layanan Keuangan untuk Semua Lewat Digitalisasi

Bank Mandiri terus berupaya untuk memberikan layanan keuangan bagi seluruh lapisan masyarakat.

Baca Selengkapnya

KKP Pastikan Sedimentasi Morodemak Bermanfaat untuk Nelayan Pesisir

4 jam lalu

KKP Pastikan Sedimentasi Morodemak Bermanfaat untuk Nelayan Pesisir

Sedimentasi yang terjadi di kawasan pesisir Morodemak menjadi salah satu tantangan utama bagi ekosistem laut dan aktivitas nelayan

Baca Selengkapnya

Kota Padang Menuju Destinasi Investasi Baru di Indonesia

5 jam lalu

Kota Padang Menuju Destinasi Investasi Baru di Indonesia

Angka itu sudah melebihi target investasi per tahun Kota Padang dari Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) senilai Rp1,904 triliun.

Baca Selengkapnya

BRI dan IPB University Berkolaborasi, Resmikan Balai Rakyat Indonesia

5 jam lalu

BRI dan IPB University Berkolaborasi, Resmikan Balai Rakyat Indonesia

Pembangunan Balai Rakyat Indonesia merupakan salah satu dari 3 (tiga) kerja sama yang dijalin antara YBM BRILiaN dan IPB

Baca Selengkapnya

Enam Minuman Sehat yang Bantu Tingkatkan Fungsi Hati

5 jam lalu

Enam Minuman Sehat yang Bantu Tingkatkan Fungsi Hati

Menjaga kesehatan organ ini bisa dilakukan dengan berbagai cara, salah satunya melalui konsumsi minuman sehat.

Baca Selengkapnya

8 Tips Sederhana Menjaga Kesehatan Rambut Bebas Masalah

6 jam lalu

8 Tips Sederhana Menjaga Kesehatan Rambut Bebas Masalah

Menjaga rambut tetap sehat dan berkilau tidak hanya penting untuk penampilan, tetapi juga mencerminkan kesehatan tubuh secara keseluruhan.

Baca Selengkapnya

Solusi Tepat untuk Atasi Batuk Anak di Malam Hari

6 jam lalu

Solusi Tepat untuk Atasi Batuk Anak di Malam Hari

Batuk yang dialami anak di malam hari sering kali membuat tidur terganggu dan menyebabkan kekhawatiran bagi orang tua

Baca Selengkapnya

Tips Menjaga Kebugaran Tubuh di Tengah Rutinitas yang Padat dan Sibuk

6 jam lalu

Tips Menjaga Kebugaran Tubuh di Tengah Rutinitas yang Padat dan Sibuk

Dengan aktivitas yang padat, menjaga kebugaran tubuh adalah kunci untuk tetap produktif dan sehat.

Baca Selengkapnya