30 Kampus Terbaik di Jakarta Versi EduRank 2024, Binus Urutan Pertama

Reporter

Andika Dwi

Kamis, 4 Juli 2024 15:46 WIB

Ilustrasi Kampus Bina Nusantara atau Binus. Dok. Binus University

TEMPO.CO, Jakarta - Jakarta menduduki peringkat ke-120 sebagai kota pelajar terbaik di dunia yang di dalamnya terdapat kampus terbaik. Dari 150 kota yang tercatat ke dalam daftar Quacquarelli Symonds (QS) Best Student Cities 2025 yang dipublikasikan pada Selasa, 18 Juni 2024, Jakarta menjadi kota pelajar terbaik kedua di Indonesia setelah Yogyakarta, lalu disusul Bandung di posisi ke-132.

Pemeringkatan top kota pelajar dengan menganalisis enam faktor utama, yaitu ranking universitas, keberagaman peserta didik, minat dan bakat, aktivitas industri, keterjangkauan, dan wawasan siswa/mahasiswa. Supaya dapat dipertimbangkan untuk masuk ke dalam daftar, setiap kota di dunia harus dihuni oleh lebih dari 250.000 orang dan memiliki paling sedikit dua kampus.

Lantas, apa saja kampus terbaik di Jakarta pada 2024?

Kampus Terbaik di Jakarta Versi EduRank 2024


Portal analitik perguruan tinggi, EduRank menyusun 53 kampus terbaik di Jakarta per Kamis, 29 Februari 2024. Penilaian dilakukan dengan melihat 66,7 ribu sitasi yang dipublikasikan oleh 47,1 ribu publikator akademis, 100 popularitas lulusan yang diakui, dan referensi dari basis data yang tersedia.

Adapun top 30 kampus terbaik di Jakarta menurut EduRank pada 2024 sebagai berikut:

Advertising
Advertising

1. Universitas Bina Nusantara (Binus University)

Peringkat di Indonesia: 15.
Peringkat di Asia: 474.

2. Universitas Trisakti

Peringkat di Indonesia: 47.
Peringkat di Asia: 861.

3. Universitas Mercu Buana

Peringkat di Indonesia: 50.
Peringkat di Asia: 947.

4. Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya (Unika Atma Jaya)

Peringkat di Indonesia: 56.
Peringkat di Asia: 1.105.

5. Universitas Tarumanagara

Peringkat di Indonesia: 63
Peringkat di Asia: 1.241

6. Universitas Kristen Indonesia (UKI)

Peringkat di Indonesia: 64.
Peringkat di Asia: 1.243.

7. Universitas Nasional (Unas)

Peringkat di Indonesia: 70.
Peringkat di Asia: 1.428.

8. Universitas Budi Luhur

Peringkat di Indonesia: 73.
Peringkat di Asia: 1.625.

9. Universitas YARSI

Peringkat di Indonesia: 81.

Peringkat di Asia: 1.947.

10. Universitas Bakrie

Peringkat di Indonesia: 83.
Peringkat di Asia: 1.987.

11. Universitas Krisnadwipayana (Unkris)

Peringkat di Indonesia: 86.
Peringkat di Asia: 2.119.

12. Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ)

Peringkat di Indonesia: 101.
Peringkat di Asia: 2.873.

13. Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka (Uhamka)

Peringkat di Indonesia: 102.
Peringkat di Asia: 2.887.

14. Universitas Negeri Jakarta (UNJ)

Peringkat di Indonesia: 105.

Peringkat di Asia: 2.903.

15. Universitas Esa Unggul

Peringkat di Indonesia: 123.
Peringkat di Asia: 3.029.

16. Universitas Pancasila

Peringkat di Indonesia: 126.
Peringkat di Asia: 3.069.

17. Universitas Pembangunan Nasional (UPN) Veteran Jakarta

Peringkat di Indonesia: 127.
Peringkat di Asia: 3.072.

18. Universitas Al Azhar Indonesia (UAI)

Peringkat di Indonesia: 145.
Peringkat di Asia: 3.204.

19. Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama)

Peringkat di Indonesia: 147.
Peringkat di Asia: 3.216.

20. Universitas Paramadina

Peringkat di Indonesia: 148.
Peringkat di Asia: 3.227.

21. Universitas Pertamina

Peringkat di Indonesia: 153.
Peringkat di Asia: 3.257.

22. Universitas Prasetiya Mulya

Peringkat di Indonesia: 163.
Peringkat di Asia: 3.291.

23. Universitas 17 Agustus 1945 (UTA’45) Jakarta

Peringkat di Indonesia: 164.
Peringkat di Asia: 3.296.

24. Universitas Persada Indonesia Yayasan Administrasi Indonesia (Y.A.I.)

Peringkat di Indonesia: 177.
Peringkat di Asia: 3.382.

25. Universitas Sahid

Peringkat di Indonesia: 187.
Peringkat di Asia: 3.435.

26. Universitas Bunda Mulia (UBM)

Peringkat di Indonesia: 192.
Peringkat di Asia: 3.478.

27. Universitas Kristen Krida Wacana (Ukrida)

Peringkat di Indonesia: 201.
Peringkat di Asia: 3.514.

28. Universitas Borobudur (Unbor)

Peringkat di Indonesia: 214.
Peringkat di Asia: 3.640.

29. Sampoerna University

Peringkat di Indonesia: 222.
Peringkat di Asia: 3.713.

30. Universitas Jayabaya

Peringkat di Indonesia: 225.
Peringkat di Asia: 3.727.



MELYNDA DWI PUSPITA

Pilihan Editor: 27 Kampus Terbaik di Yogyakarta Versi UniRank 2024, UGM Peringkat Satu


Catatan koreksi:
Artikel ini mengalami perubahan pada Senin 8 Juli 2024 puku; 9.24 karena ada penambahan Universitas Tarumanagara pada urutan ke-5.

Berita terkait

Mitigasi Bencana Gempa Megathrust, BPBD dan Pemkot Jakarta Timur Gelar Simulasi Penyelamatan

1 hari lalu

Mitigasi Bencana Gempa Megathrust, BPBD dan Pemkot Jakarta Timur Gelar Simulasi Penyelamatan

Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Timur bersama BPBD menggelar simulasi penanggulangan dampak bencana gempa bumi megathrust

Baca Selengkapnya

Unpad Buka Program Studi S1 Double Degree Bareng Binus, Pertama di Indonesia

1 hari lalu

Unpad Buka Program Studi S1 Double Degree Bareng Binus, Pertama di Indonesia

Unpad dan Binus University memberi kolaborasi pertama perguruan tinggi negeri dan swasta di Indonesia. Apa kedua program studi itu?

Baca Selengkapnya

BMKG Sebut Penyebab Cuaca Jakarta Bikin Gerah Beberapa Hari Terakhir

3 hari lalu

BMKG Sebut Penyebab Cuaca Jakarta Bikin Gerah Beberapa Hari Terakhir

Kelembapan dan suhu udara yang tinggi, serta kurangnya angin, ikut memengaruhi kondisi Jakarta terasa panas dan gerah.

Baca Selengkapnya

Soal Pernah Mencuit Mendiskreditkan Jakarta, Ridwan Kamil: Saya Sudah Minta Maaf Tiga Kali, Apa Saja Cuitannya?

5 hari lalu

Soal Pernah Mencuit Mendiskreditkan Jakarta, Ridwan Kamil: Saya Sudah Minta Maaf Tiga Kali, Apa Saja Cuitannya?

Ridwan Kamil kembali meminta maaf ihwal cuitan lamanya di Twitter, kini X, yang disebut-sebut mendiskreditkan orang Jakarta. Ini sederet cuitan RK itu

Baca Selengkapnya

PSI Jakarta Janji Perjuangkan Perda Perlindungan Hewan Domestik

6 hari lalu

PSI Jakarta Janji Perjuangkan Perda Perlindungan Hewan Domestik

PSI menyatakan dukungan terhadap upaya peningkatan kesejahteraan hewan di Jakarta. Akan perjuangkan perda untuk memperjuangkannya.

Baca Selengkapnya

BMKG Prakirakan Seluruh Wilayah Jakarta Akan Diwarnai Hujan Ringan

7 hari lalu

BMKG Prakirakan Seluruh Wilayah Jakarta Akan Diwarnai Hujan Ringan

Menurut BMKG, hujan ringan akan terjadi di semua wilayah Jakarta, suhu udara 24-32 derajat celcius, kecepatan angin 1-20 km per jam.

Baca Selengkapnya

Jakarta Gagal Juara Umum PON 2024 meski Dominan di 21 Cabang Olahraga, Pengurus KONI DKI Minta Maaf

9 hari lalu

Jakarta Gagal Juara Umum PON 2024 meski Dominan di 21 Cabang Olahraga, Pengurus KONI DKI Minta Maaf

Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Jakarta akan melakukan evaluasi usai menjadi runner-up Pekan Olahraga Nasional atau PON 2024 Aceh-Sumut.

Baca Selengkapnya

Jakarta Masuk Line Up 'LISA Fan Meetup in Asia 2024', Lisa BLACKPINK ke Indonesia pada November 2024

10 hari lalu

Jakarta Masuk Line Up 'LISA Fan Meetup in Asia 2024', Lisa BLACKPINK ke Indonesia pada November 2024

Lisa BLACKPINK akan menyapa penggemarnya melalui 'LISA Fan Meetup in Asia 2024' akan digelar di lima kota di Asia, termasuk Jakarta, November nanti.

Baca Selengkapnya

Binus Gelar Local Brand Festival untuk Tes Pasar 500 Produk Buatan Mahasiswa

10 hari lalu

Binus Gelar Local Brand Festival untuk Tes Pasar 500 Produk Buatan Mahasiswa

Local Brand Festival (LB Fest) 2024 akan digelar University Binus School di Area Broadway, Flavor Bliss Alam Sutera, Tangerang Selatan. Tanggalnya?

Baca Selengkapnya

Kasus Bullying Binus School Simprug, Ayah Korban Dicecar 18 Pertanyaan oleh Penyidik

11 hari lalu

Kasus Bullying Binus School Simprug, Ayah Korban Dicecar 18 Pertanyaan oleh Penyidik

Dalam kasus dugaan perundungan di Binus School Simprug, Jaksel, pihak korban telah mengajukan tambahan satu nama anak pelaku bullying.

Baca Selengkapnya