Pasca Tertembaknya Panglima GAM, Pidie Tetap Tenang

Reporter

Editor

Jumat, 18 Juli 2003 09:40 WIB

TEMPO Interaktif, Lhokseumawe:Situasi Kabuputen Pidie, Aceh, relatif tenang menyusul peristiwa tewasnya Panglima GAM Teungku Abdullah Syafi'ie. Hingga Sabtu (26/1), tidak terjadi eskalasi kekerasan berkait kabar balas dendam gerilyawan GAM atas kematian pimpinannya itu. Syafi'ie, bersama istrinya Cut Fatimah dan lima pengawal dan staf pimpinan GAM disergap pasukan Kostrad Yon 330 Brigif I Kujang di Desa Jiemjiem, Kecamatan Bandar Dua, Pidie, Selasa lalu. Juru bicara TNI di Aceh, Mayor Inf. Zaenal Mutaqin menyatakan sejauh ini situasi Pidie dan Aceh cukup aman. "Tidak ada serangan balasan, seperti kita khawatirkan selama ini,” katanya kepada Tempo News Room tadi siang. Ia menjelaskan aparat TNI tetap bersiaga menghadapai segala kemungkinan. Panglima militer di Aceh Brigjen TNI Djali Yusuf berpesan agar prajurit TNI tidak larut dalam kegembiraan yang berlebihan sehingga kehilangan kewaspadaan. "Ingat kalian masih berada di daerah operasi," pesan Djali ketika bertemu 20 prajurit Kostrad yang gemilang menyergap Abdullah Syafi’ie. (Zainal Bakri)

Berita terkait

Rangkaian Jadwal Proliga 2024 Pekan Keempat Sudah Tuntas Digelar: Simak Rekap Hasil dan Klasemennya

10 menit lalu

Rangkaian Jadwal Proliga 2024 Pekan Keempat Sudah Tuntas Digelar: Simak Rekap Hasil dan Klasemennya

Rangkaian pertandingan kompetisi bola voli Proliga 2024 pekan keempat sudah tuntas dilaksanakan. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Sederet Respons Komisi Pertahanan DPR Soal Rencana Bahas Revisi UU TNI

21 menit lalu

Sederet Respons Komisi Pertahanan DPR Soal Rencana Bahas Revisi UU TNI

Santer terdengar kabar DPR akan menggodok kembali revisi UU TNI, namun Komisi I menekankan bahwa pihaknya belum ada pembahasan.

Baca Selengkapnya

Hasil Proliga 2024 Pekan Keempat: Jakarta Bhayangkara Presisi Bangkit, Kalahkan Jakarta Pertamina Pertamax 3-0

22 menit lalu

Hasil Proliga 2024 Pekan Keempat: Jakarta Bhayangkara Presisi Bangkit, Kalahkan Jakarta Pertamina Pertamax 3-0

Tim bola voli putra Jakarta Bhayangkara Presisi bangkit dan mengalahkan Jakarta Pertamina Pertamax di pekan keempat Proliga 2024.

Baca Selengkapnya

Terpopuler Bisnis: Anggota DPR Pertanyakan Pabrik Smelter, Identitas Korban Pesawat Jatuh di BSD

29 menit lalu

Terpopuler Bisnis: Anggota DPR Pertanyakan Pabrik Smelter, Identitas Korban Pesawat Jatuh di BSD

Politikus Partai Keadilan Sejahtera Mulyanto meminta pemerintah mengaudit seluruh smelter dan mengevaluasi tata kelola industri ini.

Baca Selengkapnya

Terminal Tirtonadi Jadi Tempat Parkir Bus bagi Rombongan Pengantar Jemaah Haji yang Berwisata ke Solo

29 menit lalu

Terminal Tirtonadi Jadi Tempat Parkir Bus bagi Rombongan Pengantar Jemaah Haji yang Berwisata ke Solo

Rombongan pengantar jemaah haji biasanya melanjutkan berwisata ke Kota Solo, tujuan utamanya Masjid Sheikh Zayed.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Fakta Kerusuhan di Kaledonia Baru, Prancis Tuduh Azerbaijan Campur Tangan

29 menit lalu

Top 3 Dunia: Fakta Kerusuhan di Kaledonia Baru, Prancis Tuduh Azerbaijan Campur Tangan

Top 3 dunia kemarin adalah fakta kerusuhan di Kaledonia Baru, profil wilayah ini hingga Prancis menuduh Azerbaijan sulut kerusuhan.

Baca Selengkapnya

Resmikan Penggunaan Starlink untuk Puskesmas Terpencil, Elon Musk Enggan Bicara Soal Tesla

30 menit lalu

Resmikan Penggunaan Starlink untuk Puskesmas Terpencil, Elon Musk Enggan Bicara Soal Tesla

Elon Musk tiba di Bali, Minggu, 19 Mei 2024, dengan jet pribadi sebelum menghadiri upacara peluncuran penggunaan Starlink di Puskesmas terpencil

Baca Selengkapnya

Liga Inggris 2023-2024 Sudah Berakhir: Simak Klasemen Akhir, Top Skor, Juara, Peraih Tiket Eropa, dan Tim Terdegradasi

34 menit lalu

Liga Inggris 2023-2024 Sudah Berakhir: Simak Klasemen Akhir, Top Skor, Juara, Peraih Tiket Eropa, dan Tim Terdegradasi

Kompetisi Liga Inggris musim 2023-2024 sudah tuntas. Simak klasemen akhir, top skor, peraih gelar juara dan tiket Eropa, serta tim yang degradasi.

Baca Selengkapnya

Jurgen Klopp Umumkan Arne Slot sebagai Pelatih Baru Liverpool pada Laga Perpisahannya

50 menit lalu

Jurgen Klopp Umumkan Arne Slot sebagai Pelatih Baru Liverpool pada Laga Perpisahannya

Pelatih Liverpool Jurgen Klopp mengumumkan Arne Slot sebagai pelatih The Reds selanjutnya pada laga perpisahannya.

Baca Selengkapnya

Manchester United Gagal Raih Tiket Kompetisi Eropa Lewat Jalur Liga Inggris, Masih Ada Kesempatan di Final Piala FA

57 menit lalu

Manchester United Gagal Raih Tiket Kompetisi Eropa Lewat Jalur Liga Inggris, Masih Ada Kesempatan di Final Piala FA

Manchester United (MU) gagal meraih tiket kompetisi Eropa lewat jalur Liga Inggris. Namun, peluang mereka untuk lolos ke Liga Europa masih ada.

Baca Selengkapnya