Bamsoet Apresiasi Kesuksesan IOF National Championship Racing Adventure 2023

Senin, 28 Agustus 2023 13:40 WIB

INFO NASIONAL – Bambang Soesatyo, Ketua MPR yang juga Ketua Umum Ikatan Motor Indonesia (IMI) mengapresiasi kesuksesan penyelenggaraan Kejurnas Indonesia Off-road Federation (IOF) National Championship Racing Adventure 2023 round 5. Kejuaraan selama 25-27 Agustus 2023 di Sirkuit Gunung Anyar Turi, Sleman, Yogyakarta, diikuti 82 starter dari 9 provinsi di Indonesia.

“Dalam Kejurnas IOF National Championship Racing Adventure 2023 round 5 digelar lima kelas yang diperlombakan, yaitu 1.000cc Modifikasi, Upper, Under 2.500cc dan FFA," ujar Bamsoet usai menyaksikan Kejurnas IOF National Championship Racing Adventure 2023 round 5 di Yogyakarta, Ahad, 27 Agustus 2023.

Kejurnas IOF National Championship Racing Adventure 2023 telah digelar sebanyak 4 seri di beberapa kota di Indonesia, seperti Magelang, Tegal, Gresik dan Bandung.

Bamsoet mengatakan, hingga akhir tahun 2023 IMI akan terus menggelar berbagai acara otomotif, baik skala nasional maupun internasional. Antara lain Asia Pacific Rally Championship (APRC) 2023 sebanyak dua putaran pada 22-23 September 2023 dan 24-26 November 2023 di kawasan Danau Toba, Sumatera Utara. Kemudian MotoGP di Pertamina Mandalika International Street Circuit di Lombok, NTB pada 13-15 Oktober 2023.

"Sebelumnya, IMI sukses menggelar event balap internasional, seperti gelaran World Superbike (WSBK) pada 3-5 Maret 2023 di Mandalika, Formula E 2023 pada 3 dan 4 Juni 2023 di Jakarta, serta Kejuaraan Dunia Motocross (MXGP) pada 25 Juni 2023 di Samota Nusa Tenggara Barat," kata Bamsoet.

Advertising
Advertising

Kelibatan IMI di berbagai ajang ini, Bamsoet melanjutkan, sebagai kontribusi dalam memajukan perekonomian rakyat melalui sport tourism. UNWTO (United Nations World Tourism Organizations) menekankan sport tourism merupakan sektor wisata yang pertumbuhannya paling cepat di dunia. Mencapai 6 persen per tahun atau senilai USD 600 miliar per tahun. Tidak itu saja, sport tourism memberikan kontribusi 25 persen dari total penerimaan industri wisata dunia.

"Penyelenggaraan kejuaraan balap nasional dan internasional akan memberikan sumbangsih yang luar biasa bagi perekonomian masyarakat sekitar. Mulai dari sektor homestay, jasa transportasi, UMKM kuliner, souvenir, dan berbagai kerajinan lainnya akan merasakan dampaknya secara langsung," tutur Bamsoet. (*)

Berita terkait

Lembaga Demografi FEB UI Rilis Hasil Studi Mengenai Kontribusi Penetrasi Internet Telkomsel

33 menit lalu

Lembaga Demografi FEB UI Rilis Hasil Studi Mengenai Kontribusi Penetrasi Internet Telkomsel

Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (LD FEB UI) meluncurkan hasil studi komprehensif bertajuk 'Kontribusi Penetrasi Internet Telkomsel Terhadap Perekonomian Indonesia'.

Baca Selengkapnya

Mentan Ajak Para Jenderal TNI Kawal Optimasi dan Pompanisasi

1 jam lalu

Mentan Ajak Para Jenderal TNI Kawal Optimasi dan Pompanisasi

Menteri Pertanian (Mentan), Andi Amran Sulaiman, bersama para perwira tinggi Jenderal TNI siap bergerak bersama memastikan program optimasi lahan rawa (Oplah) dan pompanisasi di seluruh Indonesia berjalan dengan baik.

Baca Selengkapnya

Pertamina Merilis Competency Development Program

1 jam lalu

Pertamina Merilis Competency Development Program

Pertamina merilis Competency Development Program sebagai bagian dari Pertamina Investment Excellent untuk menjawab kebutuhan serta tantangan bisnis ke depan, khususnya terkait pengelolaan dan eksekusi investasi.

Baca Selengkapnya

Satika Simamora Daftar Jadi Bacalon Bupati Taput Ke Partai Gerindra

1 jam lalu

Satika Simamora Daftar Jadi Bacalon Bupati Taput Ke Partai Gerindra

Anggota DPRD Provinsi Dapil Sumatera Utara 9, Satika Simamora, mendaftar diri menjadi bakal calon Bupati Tapanuli Utara periode 2024-2029, ke Kantor Sekretariat DPC Gerindra.

Baca Selengkapnya

Telkomsat dan Starlink Tandatangani Kerja Sama Layanan Segmen Enterprise di Indonesia

2 jam lalu

Telkomsat dan Starlink Tandatangani Kerja Sama Layanan Segmen Enterprise di Indonesia

Telkomsat dan Starlink melakukan Penandatanganan Kerja Sama (PKS) untuk layanan segmen enterprise berbagai wilayah di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Walkot Pematangsiantar Lepas Keberangkatan Calon Jamaah Haji

4 jam lalu

Walkot Pematangsiantar Lepas Keberangkatan Calon Jamaah Haji

Wali Kota Pematangsiantar, Susanti Dewayani, melepas keberangkatan calon jamaah haji 2024, kloter lima Provinsi Sumatera Utara (Sumut), di Asrama Haji Medan

Baca Selengkapnya

BNPT Pastikan WWF Ke-10 Berjalan Lancar

6 jam lalu

BNPT Pastikan WWF Ke-10 Berjalan Lancar

Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) memastikan keamanan penyelenggaraan event internasional World Water Forum (WWF) Ke-10, di Nusa Dua, Bali, pada 18-25 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Terima Penghargaan Collaborator Network di Mata Lokal Awards 2024

6 jam lalu

Bamsoet Terima Penghargaan Collaborator Network di Mata Lokal Awards 2024

Penghargaan ini sebagai bentuk apresiasi terhadap berbagai peran Bamsoet dalam memajukan berbagai produk dalam negeri.

Baca Selengkapnya

Baznas RI Nobatkan Walkot Makassar Jadi Duta Zakat Indonesia

6 jam lalu

Baznas RI Nobatkan Walkot Makassar Jadi Duta Zakat Indonesia

Wali Kota Makassar, Danny Pomanto, dinobatkan sebagai Duta Zakat Indonesia oleh Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) RI, di Anjungan City Of Makassar, usai Gerakan Makassar Salat Subuh Berjemaah, Sabtu 18 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Program Kak Wulan PNM, Bantu Petani Mawar Nganjuk Berkembang

7 jam lalu

Program Kak Wulan PNM, Bantu Petani Mawar Nganjuk Berkembang

Lewat program Klasterisasi Kelompok Mekaar Unggulan atau Kak Wulan, PNM berhasil membuat populasi petani mawar terus bertambah.

Baca Selengkapnya