Vaksinasi Bareng TNI AL, Pelajar di Tanjung Priok Diajak Tur Kapal Perang

Senin, 2 Agustus 2021 19:00 WIB

Perahu nelayan yang membawa warga Pulau Pramuka dan Pulau Panggang merapat ke haluan KRI Teluk Youtefa-522 yang lego jangkar saat Operasi Serbuan Vaksinasi Masyarakat Maritim di Perairan Kepulauan Seribu, Jakarta, Jumat 23 Juli 2021. Sebanyak 1.200 vaksin COVID-19 disiapkan TNI AL untuk warga Kepulauan Seribu sebagai salah satu upaya penanganan COVID-19. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat

TEMPO.CO, Jakarta - TNI Angkatan Laut (TNI AL) menggelar serbuan vaksinasi Go To School bagi pelajar usia 12-17 tahun sejak Jumat pekan lalu di Markas Komando Lintas Laut Militer (Kolinlamil), Tanjung Priok. Menariknya usai mendapatkan vaksin para pelajar dari sejumlah sekolah di Jakarta Utara ini menikmati tur kapal perang KRI Teluk Youtefa-522 yang sedang bersandar sejak Maret 2020 akibat pandemi.

Panglima Kolinlamil Laksamana Muda Arsyad Abdullah mengatakan bahwa sejak hari pertama sudah banyak pelajar yang mengikuti kegiatan ini. "Di hari kedua terlihat lebih banyak yang datang. Ini menunjukkan animo masyarakat cukup tinggi dengan mengajak anak-anaknya yang berusia 12-17 tahun untuk ikut vaksinasi," katanya dikutip dari laman resmi TNI, Senin, 2 Agustus 2021..

Arsyad menjelaskan para pelajar se-Jakarta Utara ini menerima suntikan vaksin Sinovac. Anak usia 12-17 tahun menjadi sasaran dalam program ini karena mereka dinilai rentan tertular Covid-19, terutama oleh beberapa varian baru virus corona.

Advertising
Advertising

Selain itu, kata Arsyad, orang tua yang membawa anaknya untuk divaksin menunjukkan adanya kesadaran untuk melindungi dirinya dari Covid-19 agar terbentuk herd immunity.

Salah satu peserta vaksinasi, Muhammad Sulthon pelajar dari SMPS Al Jihad, mengatakan ketika ada ajakan dari sekolah untuk vaksinasi, ia merasa takut. Namun, ia sadar bahwa vaksinasi merupakan salah satu cara melindungi tubuh dari virus corona.

Sulthon menuturkan ia senang mendapat kesempatan bisa naik ke kapal perang milik TNI AL setelah divaksin.

M. RIZQI AKBAR

Baca juga:

Koarmada II TNI AL Jangkau Vaksinasi di Pulau Bawean, Gresik

Berita terkait

Sederet Kasus Anggota TNI Bunuh Warga Sipil, Terakhir Terjadi di Nias dan Makassar

5 jam lalu

Sederet Kasus Anggota TNI Bunuh Warga Sipil, Terakhir Terjadi di Nias dan Makassar

Berikut sederet kejadian anggota TNI bunuh warga sipil. Terakhir Kopti SB personel TNI AL menembak pemuda RS, umur 18 tahun, di Kota Makassar.

Baca Selengkapnya

CCTV Rekam Rangkaian Taruna STIP Dianiaya Senior hingga Tewas

3 hari lalu

CCTV Rekam Rangkaian Taruna STIP Dianiaya Senior hingga Tewas

Polres Jakarta Utara telah menerima laporan polisi tentang tewasnya siswa tingkat satu di Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP)

Baca Selengkapnya

Respons Isu Efek Langka Vaksin AstraZeneca, Budi Gunadi: Benefitnya Jauh Lebih Besar

4 hari lalu

Respons Isu Efek Langka Vaksin AstraZeneca, Budi Gunadi: Benefitnya Jauh Lebih Besar

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin buka suara soal efek samping langka dari vaksin AstraZeneca.

Baca Selengkapnya

Selain AstraZeneca, Ini Daftar Vaksin Covid-19 yang Pernah Dipakai Indonesia

4 hari lalu

Selain AstraZeneca, Ini Daftar Vaksin Covid-19 yang Pernah Dipakai Indonesia

Selain AstraZeneca, ini deretan vaksin Covid-19 yang pernah digunakan di Indonesia

Baca Selengkapnya

Komnas PP KIPI Sebut Tidak Ada Efek Samping Vaksin AstraZeneca di Indonesia

4 hari lalu

Komnas PP KIPI Sebut Tidak Ada Efek Samping Vaksin AstraZeneca di Indonesia

Sebanyak 453 juta dosis vaksin telah disuntikkan ke masyarakat Indonesia, dan 70 juta dosis di antaranya adalah vaksin AstraZeneca.

Baca Selengkapnya

Pembekuan Darah Usai Vaksinasi AstraZeneca, Epidemiolog: Kasusnya Langka dan Risiko Terkena Minim

4 hari lalu

Pembekuan Darah Usai Vaksinasi AstraZeneca, Epidemiolog: Kasusnya Langka dan Risiko Terkena Minim

Pasien pembekuan darah pertama yang disebabkan oleh vaksin AstraZeneca adalah Jamie Scott.

Baca Selengkapnya

Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca: Efek Samping, Kasus Hukum hingga Pengakuan Perusahaan

5 hari lalu

Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca: Efek Samping, Kasus Hukum hingga Pengakuan Perusahaan

Astrazeneca pertama kalinya mengakui efek samping vaksin Covid-19 yang diproduksi perusahaan. Apa saja fakta-fakta seputar kasus ini?

Baca Selengkapnya

Anggota TNI AL Cekcok dengan Pengendara di Bogor, Danpuspom: Ada Miskomunikasi

5 hari lalu

Anggota TNI AL Cekcok dengan Pengendara di Bogor, Danpuspom: Ada Miskomunikasi

Video viral anggota TNI AL yang cekcok dengan sopir truk katering di kawasan Cileungsi, Kabupaten Bogor pada Senin, 29 April 2024.

Baca Selengkapnya

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

6 hari lalu

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

Perusahaan farmasi AstraZeneca digugat dalam gugatan class action atas klaim bahwa vaksin Covid-19 produksinya menyebabkan kematian dan cedera serius

Baca Selengkapnya

Pelaku Perampas HP Pelajar di Depok Diduga untuk Pesta Narkoba dan Bayar Kontrakan

11 hari lalu

Pelaku Perampas HP Pelajar di Depok Diduga untuk Pesta Narkoba dan Bayar Kontrakan

Nickola Ahmad (19 tahun) dan Wahyu Asbullah (21 tahun) mengaku merampas HP pelajar di Depok diduga untuk pesta narkoba dan bayar kontrakan.

Baca Selengkapnya