Bantuan untuk Korban Gempa Mamuju Belum Maksimal, Ini Kata Menteri Risma

Reporter

Wira Utama

Jumat, 29 Januari 2021 06:03 WIB

Menteri sosial Republik Indonesia, Tri Rismaharani berkunjung di tenda pengungsian korban gempa bumi di Mamuju Sulawesi Barat, Kamis 28 Januari 2021. Kunjungan tersebut untuk meninjau tempat pengungsian dan Rumah Sakit dan memberikan bantuan kepada korban gempa bumi di daerah tersebut. ANTARA FOTO /Akbar Tado

TEMPO.CO, Mamuju - Menteri Sosial Tri Rismaharini atau Risma kembali mendatangi beberapa lokasi pengungsi gempa Mamuju dan Majene. Risma tak menampik jika masih ada keterbatasan di sejumlah tenda-tenda korban gempa dengan magnitudo 6.2 pada 15 Januari lalu itu.

"Tentu lebih enak kalau tinggal di rumah, tapi kondisi memang begini. Jadi
semoga kami bisa terus berikan yang terbaik, minimal mereka (pengungsi) tidak kekurangan makanan, "ujar Risma di Mamuju pada, Kamis, 28 Januari 2021.

Risma juga menyebut bahwa dirinya akan memberikan laporan hasil evaluasi penanganan bencana kepada Presiden Joko Widodo. Pada kunjungan Risma kali ini, ia bersama Menteri Koordinator Bidang Pemberdayaan Manusia dan Kebudayaan, Muhadjir Effendy dan Menteri PPPA, I Gusti Ayu Bintang.

Baca: Antar Pemulung ke Waskita Karya, Mensos Risma: Kehidupan Mereka Bisa Lebih Baik

"Hasil evaluasi akan dilaporkan ke presiden, " ujar Mantan Walikota Surabaya tersebut.

Adapun uang santunan untuk korban gempa Mamuju dan Majene yang meninggal kata Risma akan diberikan sebesar Rp 15 juta. Untuk diketahui data terakhir dari BNPB, jumlah korban meninggal dunia akibat gempa di Majene dan Mamuju sudah mencapai 105 orang.

WIRA UTAMA

Berita terkait

Kepala BNPB Sebut Masa Tanggap Darurat Erupsi Gunung Ruang hingga 14 Mei

3 jam lalu

Kepala BNPB Sebut Masa Tanggap Darurat Erupsi Gunung Ruang hingga 14 Mei

Kepala BNPB menyebutkan masa tanggap darurat erupsi Gunung Ruang di Pulau Ruang Kabupaten Kepulauan Sitaro, Sulawesi Utara, hingga 14 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Jokowi Instruksikan Pendataan dan Relokasi Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang

8 jam lalu

Jokowi Instruksikan Pendataan dan Relokasi Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang

Jokowi meminta pendataan penduduk terdampak erupsi Gunung Ruang dan persiapan tempat relokasi

Baca Selengkapnya

Presiden Senang Produksi Jagung di Sumbawa Maju

11 jam lalu

Presiden Senang Produksi Jagung di Sumbawa Maju

Saat ini yang perlu dilakukan adalah menjaga keseimbangan harga di tingkat petani maupun di tingkat peternak.

Baca Selengkapnya

Terkini: Jokowi Dorong Penghiliran Industri Jagung, Uni Eropa Jajaki Peluang Investasi IKN

11 jam lalu

Terkini: Jokowi Dorong Penghiliran Industri Jagung, Uni Eropa Jajaki Peluang Investasi IKN

Terkini: Presiden Jokowi dorong penghiliran industri jagung, Uni Eropa jajaki peluang investasi di IKN.

Baca Selengkapnya

BNPB: Pemerintah Terus Upayakan Evakuasi 9.000 Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang

14 jam lalu

BNPB: Pemerintah Terus Upayakan Evakuasi 9.000 Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang

Pemerintah akan mengambil langkah permanen untuk memindahkan permukiman warga, khususnya di Pulau Ruang, pulau utama di kaki Gunung Ruang.

Baca Selengkapnya

Kemensos Lakukan Asesmen Biopsikososial Terhadap 284 ODGJ

14 jam lalu

Kemensos Lakukan Asesmen Biopsikososial Terhadap 284 ODGJ

Menteri Sosial (Mensos), Tri Rismaharini, melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Sumba Timur, untuk memastikan penanganan Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ)

Baca Selengkapnya

Sebanyak 5.719 Warga Sekitar Gunung Ruang Belum Dievakuasi, BNPB: Butuh Tiga Hari

15 jam lalu

Sebanyak 5.719 Warga Sekitar Gunung Ruang Belum Dievakuasi, BNPB: Butuh Tiga Hari

Erupsi di Gunung Ruang masih berdampak pada terputusnya akses lalu lintas di tujuh bandar udara terdekat.

Baca Selengkapnya

BNPB Salurkan Dana Bantuan Rp 2,25 Miliar untuk Penanganan Erupsi Gunung Ruang

15 jam lalu

BNPB Salurkan Dana Bantuan Rp 2,25 Miliar untuk Penanganan Erupsi Gunung Ruang

BNPB meminta semua kebutuhan dasar masyarakat terdampak erupsi Gunung Ruang dapat segera dipenuhi.

Baca Selengkapnya

Apple dan Microsoft Bilang ke Jokowi Mau Investasi di Indonesia, Ahli ICT Beri Catatan Ini

1 hari lalu

Apple dan Microsoft Bilang ke Jokowi Mau Investasi di Indonesia, Ahli ICT Beri Catatan Ini

Ahli ini menyatakan tak anti investasi asing, termasuk yang dijanjikan datang dari Apple dan Microsoft.

Baca Selengkapnya

Ancaman dari Erupsi Gunung Ruang, 2 Desa Akan Dikosongkan Permanen

1 hari lalu

Ancaman dari Erupsi Gunung Ruang, 2 Desa Akan Dikosongkan Permanen

Sebanyak dua desa di Gunung Ruang di Kecamatan Tagulandang, Kabupaten Kepulauan Siau Tagulandang Biaro (Sitaro), Sulawesi Utara, bakal dikosongkan.

Baca Selengkapnya