Jika Uji Klinis Berhasil, Bio Farma Produksi Vaksin Covid-19 Mulai Februari 2021

Reporter

Friski Riana

Sabtu, 15 Agustus 2020 12:38 WIB

Peneliti LIPI Dr Adi Santoso (kiri) dan peneliti utama Bio Farma Dr Neni Nurainy menunjukan Research cell bank Erythropoeietin (EPO) generasi ke-2 yang diserahkan dari P2 Bioteknologi LIPI pada Bio Farma di Bandung, Jawa Barat, 28 Desember 2015. Selanjutnya Bio Farma akan melakukan karakterisasi dan pengembangan reserch cell bank EPO generasi ke 2 agar siap diproduksi beberapa tahun ke depan untuk terapi pasien cuci darah, kemoterapi, dan anemia. Kerjasama ini membuat Indonesia mampu memenuhi kebutuhan vaksin yang dibuat sendiri oleh anak bangsa. TEMPO/Prima Mulia

TEMPO.CO, Jakarta - Project Integration Management Research and Development PT Bio Farma Neni Nurainy mengatakan bahwa vaksin Covid-19 buatan Sinovac asal Cina baru bisa diproduksi mulai Februari 2021.

"Kalau Januari sudah dapat evaluasi data dan hasilnya baik, mohon doanya. Kemudian kita bisa produksi Februari atau Maret 2021," kata Neni dalam diskusi Polemik Trijaya, Sabtu, 15 Agustus 2020.

Neni mengatakan, produksi vaksin ini akan tergantung pada hasil interim analysis uji klinis fase 3 terhadap para relawan. Misalnya, relawan yang sudah diambil darahnya 14 hari dan 6 bulan setelah suntikan kedua akan dievaluasi berapa titer antibodi untuk bisa menetralisir virus.

Neni memperkirakan evaluasi titer antibodi ini akan selesai di Januari 2021. Jika hasilnya baik, data interim analysis yang di dalam negeri serta dari negara lain akan disampaikan ke Badan POM untuk dievaluasi.

Jika lancar, Neni mengatakan vaksin Covid-19 dari Sinovac ini bisa digunakan pada kuartal pertama 2021. Vaksin akan diproduksi secara bertahap pada Februari tahun depan. "Misalnya sekian batch rilis bisa digunakan, dilanjutkan lagi. Jadi tidak sekaligus," ujarnya.

Advertising
Advertising

FRISKI RIANA

Berita terkait

Respons Isu Efek Langka Vaksin AstraZeneca, Budi Gunadi: Benefitnya Jauh Lebih Besar

5 jam lalu

Respons Isu Efek Langka Vaksin AstraZeneca, Budi Gunadi: Benefitnya Jauh Lebih Besar

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin buka suara soal efek samping langka dari vaksin AstraZeneca.

Baca Selengkapnya

Selain AstraZeneca, Ini Daftar Vaksin Covid-19 yang Pernah Dipakai Indonesia

8 jam lalu

Selain AstraZeneca, Ini Daftar Vaksin Covid-19 yang Pernah Dipakai Indonesia

Selain AstraZeneca, ini deretan vaksin Covid-19 yang pernah digunakan di Indonesia

Baca Selengkapnya

Komnas PP KIPI Sebut Tidak Ada Efek Samping Vaksin AstraZeneca di Indonesia

16 jam lalu

Komnas PP KIPI Sebut Tidak Ada Efek Samping Vaksin AstraZeneca di Indonesia

Sebanyak 453 juta dosis vaksin telah disuntikkan ke masyarakat Indonesia, dan 70 juta dosis di antaranya adalah vaksin AstraZeneca.

Baca Selengkapnya

Pembekuan Darah Usai Vaksinasi AstraZeneca, Epidemiolog: Kasusnya Langka dan Risiko Terkena Minim

17 jam lalu

Pembekuan Darah Usai Vaksinasi AstraZeneca, Epidemiolog: Kasusnya Langka dan Risiko Terkena Minim

Pasien pembekuan darah pertama yang disebabkan oleh vaksin AstraZeneca adalah Jamie Scott.

Baca Selengkapnya

Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca: Efek Samping, Kasus Hukum hingga Pengakuan Perusahaan

1 hari lalu

Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca: Efek Samping, Kasus Hukum hingga Pengakuan Perusahaan

Astrazeneca pertama kalinya mengakui efek samping vaksin Covid-19 yang diproduksi perusahaan. Apa saja fakta-fakta seputar kasus ini?

Baca Selengkapnya

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

2 hari lalu

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

Perusahaan farmasi AstraZeneca digugat dalam gugatan class action atas klaim bahwa vaksin Covid-19 produksinya menyebabkan kematian dan cedera serius

Baca Selengkapnya

Kejaksaan Agung Geledah Rumah Helena Lim, Kasus Apa? Ini Profil Crazy Rich PIK dan Sederet Kontroversinya

47 hari lalu

Kejaksaan Agung Geledah Rumah Helena Lim, Kasus Apa? Ini Profil Crazy Rich PIK dan Sederet Kontroversinya

Crazy rich PIK Helena Lim menjadi sorotan lantaran rumahnya digeledah Kejaksaan Agung, dugaan kasus korupsi izin tambang timah. Siapakah dia?

Baca Selengkapnya

Pria Ini Sudah Disuntik Vaksin Covid-19 217 Kali, Apa Dampaknya?

57 hari lalu

Pria Ini Sudah Disuntik Vaksin Covid-19 217 Kali, Apa Dampaknya?

Seorang pria di Jerman mendapat suntikan Vaksin Covid-19 sebanyak 217 kali dalam waktu 29 bulan.

Baca Selengkapnya

Kerugian Indofarma Bisa Berdampak ke Bio Farma, Pengamat Ini Dorong untuk Tarik Investor Strategis

1 Februari 2024

Kerugian Indofarma Bisa Berdampak ke Bio Farma, Pengamat Ini Dorong untuk Tarik Investor Strategis

Pengamat BUMN dari UI, Toto Pranoto, mengatakan kondisi PT Indofarma yang merugi bisa berdampak pada kinerja induk perusahaannya, yaitu Bio Farma.

Baca Selengkapnya

Biaya Vaksinasi Covid-19 Sudah Bertarif, Tapi Belum Ada Kepastian Harganya dan Masih Ada yang Gratis

9 Januari 2024

Biaya Vaksinasi Covid-19 Sudah Bertarif, Tapi Belum Ada Kepastian Harganya dan Masih Ada yang Gratis

Mulai 1 Januari 2024, biaya vaksinasi Covid-19 tak lagi gratis. Vaksin bisa didapatkan secara gratis jika termasuk golongan rentan. Ini penjelasannya

Baca Selengkapnya