JK Salat Jumat Perdana New Normal di Masjid Al-Azhar

Reporter

M Rosseno Aji

Editor

Amirullah

Jumat, 5 Juni 2020 15:07 WIB

Ketua Umum Dewan Masjid Indonesia (DMI) Jusuf Kalla (depan), didampingi Ketua ICMI Jimly Asshiddiqie (kedua kanan), beserta pengurus DMI dan pengurus Masjid Al Azhar meninjau penyemprotan disinfektan di Masjid Al Azhar Jakarta Selatan, Rabu, 3 Juni 2020. Penyemprotan tersebut sebagai upaya mencegah penyebaran virus corona (COVID-19) di masjid tersebut. ANTARA/Nova Wahyudi

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Dewan Masjid Indonesia Jusuf Kalla atau JK melaksanakan Salat Jumat perdana di masa transisi Pembatasan Sosial Berskala Besar DKI Jakarta di Masjid Agung Al Azhar Jakarta pada Jumat, 5 Juni 2020.

Selain JK, hadir pula sejumlah tokoh seperti Ketua Umum Partai Amanat Nasional Zulkifli Hasan, mantan Wakil Menteri ESDM Archandra Taher, dan Ketua Umum Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia Jimly Asshiddiqie. Jimly bertindak sebagai khatib.

“Hampir tiga bulan dan ini luar biasa kembali ke masjid,” kata JK seusai menjalankan salat Jumat dikutip dari keterangan tertulis, Jumat, 5 Juni 2020.

JK mengaku bersyukur bisa kembali salat Jumat di masjid. Hampir 12 pekan masjid di kawasan DKI Jakarta tak menggelar salat Jumat karena pandemi Covid-19.

JK mengapresiasi pengurus masjid terbesar di Jakarta Selatan itu karena telah menerapkan protokol kesehatan. Pengurus mengatur jarak antar jemaah dan semua masyarakat yang datang memakai masker. “Kalau tidak (pakai masker) pengurus masjid tidak membolehkan masuk,” kata dia.

Advertising
Advertising

Sebelumnya, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan resmi menetapkan DKI Jakarta memasuki masa transisi PSBB. Dia juga membolehkan pelaksanaan Salat Jumat di masjid dengan menerapkan protokol kesehatan.

Berita terkait

Jusuf Kalla Sebut Akar Konflik di Papua karena Salah Paham

7 hari lalu

Jusuf Kalla Sebut Akar Konflik di Papua karena Salah Paham

Menurut Jusuf Kalla, pandangan masyarakat Papua seakan-akan Indonesia merampok Papua, mengambil kekayaan alamnya.

Baca Selengkapnya

Saat Presiden Jokowi Salat Jumat dan Sapa Warga di Medan

20 hari lalu

Saat Presiden Jokowi Salat Jumat dan Sapa Warga di Medan

Istana mengatakan Jokowi menggunakan suasana Idul Fitri ke Medan, Sumatra Utara, untuk berkunjung, berkumpul, bersilaturahmi bersama keluarga, sahabat, hingga masyarakat umum.

Baca Selengkapnya

Usai Salat Id di Masjid Al Azhar, JK Terima Kunjungan Tokoh di Rumahnya Besok

23 hari lalu

Usai Salat Id di Masjid Al Azhar, JK Terima Kunjungan Tokoh di Rumahnya Besok

Wakil Presiden RI ke-10 dan ke-12 Jusuf Kalla (JK) akan merayakan hari raya Idul Fitri 1445 H atau 2024 M di Jakarta. Rencananya, JK juga akan menerima kunjungan para kolega di kediaman pribadinya di Jalan Brawijaya, Jakarta Selatan.

Baca Selengkapnya

Keunikan Azan Pitu di Masjid Agung Ciptarasa Cirebon, Begini Kisahnya

39 hari lalu

Keunikan Azan Pitu di Masjid Agung Ciptarasa Cirebon, Begini Kisahnya

Masjid Agung Ciptarasa merupakan masjid tertua di Kota Cirebon. Masjid ini memiliki tradisi unik yaitu azan yang dilakukan 7 muazin atau azan pitu.

Baca Selengkapnya

Tolak Munas Golkar Dipercepat, Jusuf Kalla: Harus Desember, Kalau Dipercepat Munaslub Namanya

43 hari lalu

Tolak Munas Golkar Dipercepat, Jusuf Kalla: Harus Desember, Kalau Dipercepat Munaslub Namanya

Jusuf Kalla menolak Munas Golkar dipercepat. Menurut dia, Munas Golkar sudah ditetapkan pada Desember 2024.

Baca Selengkapnya

Jelang Pengumuman Rekapitulasi Pemilu, Anies dan Muhaimin Buka Puasa di Rumah JK

44 hari lalu

Jelang Pengumuman Rekapitulasi Pemilu, Anies dan Muhaimin Buka Puasa di Rumah JK

Anies dan Muhaimin akan menghadiri undangan buka puasa bersama JK sore ini. Menurut Timnas Amin ini adalah undangan terbatas JK ke beberapa tokoh.

Baca Selengkapnya

Israel Larang Warga Palestina ke Masjid Al Aqsa untuk Salat Jumat Pertama di Ramadan

48 hari lalu

Israel Larang Warga Palestina ke Masjid Al Aqsa untuk Salat Jumat Pertama di Ramadan

Israel mengerahkan pasukan dalam jumlah besar di sekitar pos-pos pemeriksaan di Yerusalem Timur, tempat berdirinya Masjid Al Aqsa.

Baca Selengkapnya

Sudirman Said Sebut Bahas Hak Angket saat Bertemu JK dan Hasto PDIP di UI

54 hari lalu

Sudirman Said Sebut Bahas Hak Angket saat Bertemu JK dan Hasto PDIP di UI

Menurut Said, JK tak mau ada beban politik di pemerintahan selanjutnya. JK tak mau beban ekonomi dan politik digabungkan.

Baca Selengkapnya

Apa Dasar JK Sebut Pemilu 2024 Terburuk dalam Sejarah Indonesia?

55 hari lalu

Apa Dasar JK Sebut Pemilu 2024 Terburuk dalam Sejarah Indonesia?

Menurut JK, Pemilu 2024 sudah diatur oleh pemerintah dan orang-orang tertentu. Sehingga ia menilai Pemilu 2024 sebagai pemilu yang terburuk dalam sejarah demokrasi Indonesia sejak 1955.

Baca Selengkapnya

Jusuf Kalla Sebut Pemilu 2024 Terburuk, Mahfud Md: Pandangan Negarawan

55 hari lalu

Jusuf Kalla Sebut Pemilu 2024 Terburuk, Mahfud Md: Pandangan Negarawan

Mahfud Md mengatakan pernyataan Jusuf Kalla terkait Pemilu 2024 sebagai Pemilu terburuk sebagai pandangan seorang negarawan.

Baca Selengkapnya