Pasien Dalam Pengawasan Virus Corona di Purwokerto Meninggal

Reporter

Jamal A Nashr

Editor

Erwin Prima

Minggu, 15 Maret 2020 04:58 WIB

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo
TEMPO.CO, Semarang - Seorang pasien dalam pengawasan virus corona COVID-19 meninggal di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Margono Soekarjo Purwokerto, Kabupaten Banyumas, Sabtu, 14 Maret 2020, pukul 15.45. Pasien tersebut baru menjalani perawatan di sana sejak pukul 03.00 di hari yang sama.
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengatakan pasien meninggal itu berjenis kelamin perempuan dan berumur 37 tahun. "Satu meninggal di Banyumas akan dibawa ke Kebumen," kata dia.
Hingga meninggal, pasien tersebut masih dalam penanganan di ruang isolasi. Adapun spesimen baru dikirim untuk dicek laboratorium setelah pasien meninggal tepatnya pukul 17.00.
Hingga kini telah ada dua orang positif COVID-19 di Jawa Tengah. Kedua pasien itu dirawat di RSUD dr Moewaedi Solo. Satu pasien di antaranya telah meninggal pada Rabu, 11 Maret 2020, lalu. Adapun satu pasien masih menjalani perawatan di sana.
Guna menekan peredaran COVID-19, Ganjar telah menginstruksikan sekolah agar tak menggelar kegiatan belajar mengajar di sekolah. Instruksi untuk instansi pendidikan hingga sekolah menengah atas itu akan berlaku selama dua pekan ke depan.
Adapun untuk tingkat perguruan tinggi baru akan berembug dengan para rektor. "Perguruan tinggi belum. Senin akan bertemu para rektor," ujar dia.
JAMAL A. NASHR

Berita terkait

Dewan Pers Minta Kampus Taati Perjanjian Penguatan dan Perlindungan Pers Mahasiswa

22 jam lalu

Dewan Pers Minta Kampus Taati Perjanjian Penguatan dan Perlindungan Pers Mahasiswa

Sengketa jurnalistik pers mahasiswa kini ditangani oleh Dewan Pers. Kampus diminta taati kerja sama penguatan dan perlindungan pers mahasiswa.

Baca Selengkapnya

60 Persen Lulusan BINUS School Serpong Diterima di Kampus Luar Negeri

1 hari lalu

60 Persen Lulusan BINUS School Serpong Diterima di Kampus Luar Negeri

BINUS SCHOOL Serpong, sekolah yang mengusung kurikulum Cambridge, mencatat lebih dari 60 alumni mereka di tahun 2024 ini diterima untuk melanjutkan pendidikan tinggi di luar negeri.

Baca Selengkapnya

ITPLN Perpanjang Waktu Penerimaan Calon Mahasiswa

2 hari lalu

ITPLN Perpanjang Waktu Penerimaan Calon Mahasiswa

Institut Teknologi PLN (ITPLN) mengumumkan perpanjangan masa penerimaan mahasiswa baru tahun akademik 2024/2025 hingga 29 April 2024.

Baca Selengkapnya

Budi Gunadi Sadikin Terpilih sebagai Ketua Majelis Wali Amanat ITB

2 hari lalu

Budi Gunadi Sadikin Terpilih sebagai Ketua Majelis Wali Amanat ITB

Pemilihan Budi Gunadi Sadikin itu berlangsung secara musyawarah untuk mufakat dalam rapat pleno perdana MWA ITB di Gedung Kemenristekdikti.

Baca Selengkapnya

Top 60 Perguruan Tinggi Terbaik di Indonesia Versi SIR 2024

5 hari lalu

Top 60 Perguruan Tinggi Terbaik di Indonesia Versi SIR 2024

Berikut daftar 60 perguruan tinggi terbaik di Indonesia versi SCImago Institutions Rankings (SIR) 2024.

Baca Selengkapnya

3 Tips Jitu Menulis Esai agar Diterima di Kampus Ivy League

5 hari lalu

3 Tips Jitu Menulis Esai agar Diterima di Kampus Ivy League

Menulis esai jadi salah satu kunci dalam seleksi kampus bergengsi di Amerika Serikat. Diantara tipsnya adalah menulis dengan jujur dan personal.

Baca Selengkapnya

Fakultas Geografi UGM Peringkat 1 Indonesia, Mengenal QS WUR Lembaga yang Menentukan Tingkat Kampus Ini

9 hari lalu

Fakultas Geografi UGM Peringkat 1 Indonesia, Mengenal QS WUR Lembaga yang Menentukan Tingkat Kampus Ini

Fakultas Geografi UGM berada di peringkat 101-150 global dalam QS World University Rankings by Subject 2024. Peringkat 1 di Indonesia

Baca Selengkapnya

5 Bidang Keilmuan di Unair Ini Dinilai Terbaik di Dalam Negeri, dari Akuntansi sampai Farmasi

10 hari lalu

5 Bidang Keilmuan di Unair Ini Dinilai Terbaik di Dalam Negeri, dari Akuntansi sampai Farmasi

sebanyak lima bidang keilmuan Unair menempati posisi 300 hingga 200 dunia. Posisi ini sekaligus menjadikan lima bidang keilmuan itu sebagai peringkat

Baca Selengkapnya

ITS Targetkan 30 Persen Mahasiswa Dapat Beasiswa, Dana Pencairannya Meningkat Sejak 2020

11 hari lalu

ITS Targetkan 30 Persen Mahasiswa Dapat Beasiswa, Dana Pencairannya Meningkat Sejak 2020

ITS berencana meningkatkan jumlah mahasiswa penerima beasiswa.

Baca Selengkapnya

10 Program Studi Paling Ketat SNBP 2024 dari Berbagai Universitas

17 hari lalu

10 Program Studi Paling Ketat SNBP 2024 dari Berbagai Universitas

Panitia Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) mengumumkan 10 program studi paling ketat dalam SNBP) 2024. Apa saja?

Baca Selengkapnya