Temui Jokowi, Pangeran Brunei Abdul Mateen Curi Perhatian

Minggu, 20 Oktober 2019 10:12 WIB

Presiden Joko Widodo (kedua kiri) didampingi Ibu Negara Iriana Joko Widodo (kiri) menyambut kunjungan kehormatan Sultan Brunei Darussalam Sultan Hassanal Bolkiah (kedua kanan) di Istana Merdeka, Jakarta, Minggu 20 Oktober 2019. ANTARA FOTO/Puspa Perwitasari

TEMPO.CO, Jakarta - Menjelang pelantikannya sebagai presiden 2019-2024 Presiden Joko Widodo atau Jokowi menerima kunjungan kehormatan sejumlah pemimpin negara. Salah satu yang hadir sebelum pelantikan presiden adalah Sultan Brunei Darussalam Hassanal Bolkiah yang datang bersama putranya, Abdul Mateen.

Abdul Mateen mencuri perhatian sejumlah wartawati yang bertugas di Istana. Mereka menyebut anak ke10 Sultan Bolkiah berwajah rupawan. "Ganteng itu, malih," kata Wartawan Tribunnews, Theresia Felisiani, di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, 20 Oktober 2019.

"Ganteng secara fisik, tapi kalau akhlak, kan, kita gak tau," kata jurnalis Koran Sindo, Dita Angga Rusdiana.

"Ini yang waktu itu ikut main badminton, kan, di Cilangkap? Yang sampai berkeringat itu," ujar Dian Kurniati dari Radio KBR.

Beberapa jurnalis tidak hanya melihat Mateen berkunjung ke Indonesia sebelum pelantikan presiden Jokowi, tapi juga pada kunjungan sebelumnya.

Advertising
Advertising

Sultan Bolkiah juga berkunjung ke Indonesia tahun lalu. Abdul Mateen yang mendampingi ayahnya, sempat bermain badminton bersama legenda bulu tangkis Indonesia, Susi Susanti dan Alan Budikusuma.



Berita terkait

Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang Bakal Direlokasi ke Bolaang Mongondow

1 jam lalu

Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang Bakal Direlokasi ke Bolaang Mongondow

Kementerian PUPR bakal merelokasi merelokasi warga terdampak erupsi Gunung Ruang di Sulawesi Utara.

Baca Selengkapnya

Prabowo Bakal Bentuk Presidential Club, Megawati, SBY dan Jokowi Masuk di Dalamnya

1 jam lalu

Prabowo Bakal Bentuk Presidential Club, Megawati, SBY dan Jokowi Masuk di Dalamnya

Prabowo disebut akan membentuk Presidential Club yang menjadi wadah pertemuan mantan presiden.

Baca Selengkapnya

Jokowi Instruksikan Pendataan dan Relokasi Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang

3 jam lalu

Jokowi Instruksikan Pendataan dan Relokasi Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang

Jokowi meminta pendataan penduduk terdampak erupsi Gunung Ruang dan persiapan tempat relokasi

Baca Selengkapnya

Respons Istana atas Wacana Presidential Club dari Jubir Prabowo

4 jam lalu

Respons Istana atas Wacana Presidential Club dari Jubir Prabowo

Koordinator Staf Khusus Presiden Ari Dwipayana menanggapi wacana pembentukan presidential club yang disampaikan juru bicara Prabowo

Baca Selengkapnya

PSI Sebut Nama Jokowi Jadi Rebutan usai Tak Dianggap PDIP

4 jam lalu

PSI Sebut Nama Jokowi Jadi Rebutan usai Tak Dianggap PDIP

Ketua DPP PSI, Andre Vincent Wenas, mengatakan nama Presiden Jokowi menjadi rebutan di luar PDIP. PSI pun mengklaim partainya adalah partai Jokowi.

Baca Selengkapnya

Kata Pengamat soal Keinginan Prabowo Bentuk Presidential Club: Kalo Tidak Perlu, Jangan

5 jam lalu

Kata Pengamat soal Keinginan Prabowo Bentuk Presidential Club: Kalo Tidak Perlu, Jangan

Menurut Ujang Komarudin, pembentukan Presidential Club oleh Prabowo Subianto harus dilihat berdasarkan kebutuhan.

Baca Selengkapnya

Terkini: Jokowi Dorong Penghiliran Industri Jagung, Uni Eropa Jajaki Peluang Investasi IKN

7 jam lalu

Terkini: Jokowi Dorong Penghiliran Industri Jagung, Uni Eropa Jajaki Peluang Investasi IKN

Terkini: Presiden Jokowi dorong penghiliran industri jagung, Uni Eropa jajaki peluang investasi di IKN.

Baca Selengkapnya

Presiden Jokowi Beri Semangat Timnas Indonesia U-23 untuk Kejar Tiket Olimpiade Paris 2024 Usai Dikalahkan Irak

8 jam lalu

Presiden Jokowi Beri Semangat Timnas Indonesia U-23 untuk Kejar Tiket Olimpiade Paris 2024 Usai Dikalahkan Irak

Setelah kalah melawan Irak, timnas Indonesia U-23 akan menghadapi Guinea di laga playoff untuk mengejar tiket berlaga di Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Presiden Jokowi: Pencapaian Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024 Layak Diapresiasi

8 jam lalu

Presiden Jokowi: Pencapaian Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024 Layak Diapresiasi

Presiden Jokowi menilai pencapaian Timnas U-23 Indonesia yang mencapai semifinal di Piala Asia U-23 2024 layak diapresiasi.

Baca Selengkapnya

Bahlil Janji Percepat Investasi untuk Swasembada Gula dan Bioetanol

9 jam lalu

Bahlil Janji Percepat Investasi untuk Swasembada Gula dan Bioetanol

Menteri Investasi Bahlil Lahadalia mengatakan akan mempercepat investasi untuk percepatan swasembada gula dan bioetanol.

Baca Selengkapnya