Anak Korban Ledakan Bondowoso Dimakamkan

Reporter

Minggu, 29 September 2013 18:28 WIB

TEMPO/Aditia Noviansyah

TEMPO.CO, Bondowoso---Seorang anak yang menjadi korban ledakan di Gang Malabar Kelurahan Kotakulon, Bondowoso, Jawa Timur dimakamkan, Minggu sore, 29 September 2013. Dia adalah Mutiara Rifki Sefina atau Tara, 13 tahun. Proses pemakaman diiringi isak tangis keluarga.

Tara adalah anak tunggal pasangan Ny. Maimunah dan Sunarjo, tetangga yang rumahnya beberapa meter dari rumah Sersan Kepala Agus Suryadi. "Kami minta polisi bisa menangani masalah ini sampai tuntas," kata Sunarjo.

Yudho Tri Handoko, Kepala bagian Hubungan Masyarakat Rumah Sakit dr Koesnadi Bondowoso mengatakan, proses otopsi jenazah Serka Agus Supriyadi sudah selesai dilakukan. Anggota Koramil 02 Desa Curahdami Bondowoso itu, kata dia, mengalami luka parah akibat ledakan dan jilatan api. Pemicu ledakan diduga dua karung mercon yang disimpan di rumah Agus. "Hasil lengkap sudah kami serahkan kepada polisi," kata dia.

Dia menambahkan, Ny. Tinok (38 tahun), istri Serka Agus, juga sudah ditangani tim dokter. Dia mengalami luka bakar di tangan dan badannya, serta luka di bagian kepala. "Tetapi sudah sadar dan diizinkan rawat jalan, dibawa keluarganya," kata dia.


MAHBUB DJUNAEDY

Berita terkait

Viral Kebakaran Gedung Serbaguna di Bekasi karena Bocah Main Petasan

47 hari lalu

Viral Kebakaran Gedung Serbaguna di Bekasi karena Bocah Main Petasan

Kebakaran melanda gedung serbaguna di perumahan Taman Narogong Indah, Rawalumbu, Kota Bekasi. Api diduga bersumber dari petasan

Baca Selengkapnya

Ledakan Bahan Petasan di Yogyakarta, Tim Gegana Dikerahkan Sterilisasi Lokasi Kejadian

57 hari lalu

Ledakan Bahan Petasan di Yogyakarta, Tim Gegana Dikerahkan Sterilisasi Lokasi Kejadian

Akibat ledakan dari bahan petasan di Bantul, Yogyakarta itu, empat orang mengalami luka bakar.

Baca Selengkapnya

Satu WNI Terluka akibat Ledakan di Gudang Kembang Api Thailand

1 Agustus 2023

Satu WNI Terluka akibat Ledakan di Gudang Kembang Api Thailand

Satu WNI terluka akibat ledakan di sebuah gudang petasan dan kembang api di daerah Sungai Kolok, selatan Thailand, belum lama ini.

Baca Selengkapnya

Gudang Petasan Meledak di Thailand, 9 Tewas dan 115 Orang Terluka

30 Juli 2023

Gudang Petasan Meledak di Thailand, 9 Tewas dan 115 Orang Terluka

Sedikitnya sembilan orang tewas dan lebih dari 100 lainnya terluka ketika petasan yang disimpan di sebuah gudang meledak di Thailand selatan

Baca Selengkapnya

Ledakan Petasan di Magelang, Kapolda Jateng: Satu Tersangka Ditahan

29 Maret 2023

Ledakan Petasan di Magelang, Kapolda Jateng: Satu Tersangka Ditahan

Polda Jawa Tengah telah menangkap seorang tersangka berinisial I dalam kasus ledakan petasan di Magelang

Baca Selengkapnya

Ledakan Petasan di Magelang Satu Korban Tewas dan Lima Rumah Rusak Berat

27 Maret 2023

Ledakan Petasan di Magelang Satu Korban Tewas dan Lima Rumah Rusak Berat

Petasan meledak di Desa Giriwarno, Kecamatan Kaliangkrik, Kabupaten Magelang pada Ahad, 26 Maret 2023, pukul 20.05. Satu orang tewas dalam ledakan itu

Baca Selengkapnya

Ledakan di Blitar, 1 Meninggal dan 3 Orang Tertimbun

20 Februari 2023

Ledakan di Blitar, 1 Meninggal dan 3 Orang Tertimbun

Polisi masih berjaga di lokasi kejadian ledakan dan bau bahan kimia pembuatan petasan sisa ledakan masih tercium lumayan kuat.

Baca Selengkapnya

Polisi Pastikan Ledakan di Kabupaten Sukabumi Berasal dari Petasan

12 Januari 2023

Polisi Pastikan Ledakan di Kabupaten Sukabumi Berasal dari Petasan

Polisi hingga saat ini masih melakukan penyelidikan terjadinya ledakan itu. Garis polisi atau police line di sekitar lokasi agar warga tidak mendekat

Baca Selengkapnya

Pemprov DKI Jakarta Resmi Melarang Petasan saat Perayaan Malam Tahun Baru 2023

22 Desember 2022

Pemprov DKI Jakarta Resmi Melarang Petasan saat Perayaan Malam Tahun Baru 2023

DKI Jakarta melarang menyalakan petasan saat perayaan malam tahun baru karena berbahaya bagi keamanan dan keselamatan masyarakat.

Baca Selengkapnya

Polda Jateng Sebut Ledakan di Asrama Brimob Sukoharjo Bukan Aksi Terorisme

26 September 2022

Polda Jateng Sebut Ledakan di Asrama Brimob Sukoharjo Bukan Aksi Terorisme

Kepolisian saat ini telah memeriksa 7 orang saksi dalam kasus ledakan di Asrama Brimob Sukoharjo. Berasal dari paket petasan.

Baca Selengkapnya