Kader Demokrat Minta Partai Dipimpin Purnawirawan  

Reporter

Editor

Nur Haryanto

Kamis, 14 Maret 2013 23:05 WIB

TEMPO/ Gunawan Wicaksono

TEMPO.CO, Jakarta - Sekretaris Pusat Pengembangan Kajian dan Kebijakan Demokrat Khatibul Umam Wiranu berharap ketua umum terpilih berasal dari kalangan purnawirawan militer. Dia menyebut ada empat nama yang layak memimpin Partai Demokrat dari kalangan militer.

"Yaitu Hadi Utomo, Toto Riyanto, Pramono Edi Wibowo, dan Djoko Suyanto," kata Khotibul, Kamis, 14 Maret 2013.

Hadi Utomo merupakan Ketua Umum Demokrat periode 2005-2010. Toto Riyanto saat ini menjabat sebagai Direktur Eksekutif Partai. Pramono sedang menjabat sebagai Kepala Staf Angkatan Darat dan baru memasuki masa pensiun pada Mei 2013 mendatang. Pramono Edhie merupakan adik ipar Presiden Susilo Bambang Yudhoyono. Sedangkan Djoko Suyanto saat ini menjabat sebagai Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan. Djoko dikenal sebagai sahabat dekat SBY.

Khatibul menjelaskan salah satu alasan mengapa figur tentara layak memimpin Demokrat. Misalnya, dia menganggap tentara memahami teritorial wilayah Indonesia sehingga mengetahui kondisi dilapangan. "Ini syarat mutlak ketua umum," kata dia.

Alasan lain adalah karena militer dianggap menjadi pemersatu internal partai. Menurut dia, dengan kondisi darurat seperti sekarang, Demokrat memerlukan kepemimpinan yang kuat. Dia yakin, jika ini terpenuhi Demokrat akan bersatu kembali menyambut Pemilu 2014.

Sebelumnya, sejumlah nama digadang-gadang menjadi calon ketua umum Demokrat menggantikan Anas Urbaningrum. Di antara sejumlah nama yang menguat salah satu diantaranya adalah Pramono Edhie Wibowo. Penentuan siapa pemimpin Demokrat selanjutnya akan ditentukan pada kongres luar biasa pada akhir Maret 2013 di Bali.

WAYAN AGUS PURNOMO




Berita Terpopuler:
Diperiksa Hari Ini, Menteri Suswono Terancam

Siapa Jorge Bergoglio, Sri Paus yang Baru?

Dana Safari PKS, Mendagri: Tanggungjawab Gubernur

Jadwal Sidang Raffi Ahmad dan Rasyid Bentrok Lagi

Jorge Mario Bergoglio Terpilih Sebagai Paus Baru

Berita terkait

AHY Sebut Perseteruan dengan Moeldoko di Demokrat Sudah Lewat

26 Februari 2024

AHY Sebut Perseteruan dengan Moeldoko di Demokrat Sudah Lewat

Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyebut tidak ingin membesar-besarkan perseteruannya dengan Moeldoko yang ia anggap sudah lewat.

Baca Selengkapnya

Kalah dari AHY, Ini Jejak Pendidikan dan Karier Moeldoko Alumnus FISIP UI

10 Agustus 2023

Kalah dari AHY, Ini Jejak Pendidikan dan Karier Moeldoko Alumnus FISIP UI

rekam jejak karier dan pendidikan Moeldoko yang selalu kalah melawan kubu AHY soal pengajuan gugatan kepengurusan Partai Demokrat

Baca Selengkapnya

Anwar Hafid Raih Gelar Doktor, Tawarkan Integrasi Nilai Religius dan Kearifan Lokal

13 April 2023

Anwar Hafid Raih Gelar Doktor, Tawarkan Integrasi Nilai Religius dan Kearifan Lokal

Agama tidak hanya hadir sebagai ritualitas pada individu, akan tetapi memiliki dampak yang jauh lebih luas

Baca Selengkapnya

Ini Alasan AHY Duga Moeldoko Ingin Jegal Pencapresan Anies Baswedan

4 April 2023

Ini Alasan AHY Duga Moeldoko Ingin Jegal Pencapresan Anies Baswedan

AHY mengungkapkan alasan dugaan Moeldoko ingin menghalangi pencapresan Anies Baswedan dengan mengambil alih Partai Demokrat

Baca Selengkapnya

AHY hingga Moeldoko Angkat Bicara Soal Klaim Bukti Baru di PK Kasus Kudeta Partai Demokrat

4 April 2023

AHY hingga Moeldoko Angkat Bicara Soal Klaim Bukti Baru di PK Kasus Kudeta Partai Demokrat

AHY, Kuasa Hukum Partai Demokrat, hingga Moeldoko memberikan tanggapannya terkait klaim bukti baru di peninjauan kembali kasus kudeta Partai Demokrat.

Baca Selengkapnya

Moeldoko Ajukan PK Kasus KLB Partai Demokrat, Andi Mallarangeng: Moeldoko Lagi, Lagi-lagi Moeldoko

4 April 2023

Moeldoko Ajukan PK Kasus KLB Partai Demokrat, Andi Mallarangeng: Moeldoko Lagi, Lagi-lagi Moeldoko

KSP Moeldoko mengajukan PK selang sehari setelah Partai Demokrat usung Anies Baswedan sebagai capres 2024. Ini kata AHY dan Andi Mallarangeng.

Baca Selengkapnya

Jelang Pilpres 2024, Beberapa Parpol Ini Potensial Jadi Rumah Ridwan Kamil

7 Oktober 2021

Jelang Pilpres 2024, Beberapa Parpol Ini Potensial Jadi Rumah Ridwan Kamil

Moncernya karier dan tingginya popularitas Ridwan membuat sejumlah partai mendekatinya. Berikut jejak kedekatan Ridwan Kamil dan sejumlah parpol

Baca Selengkapnya

Partai Demokrat Sebut Kubu Moeldoko Sudah Cerai Berai

3 Oktober 2021

Partai Demokrat Sebut Kubu Moeldoko Sudah Cerai Berai

Koordinator Juru Bicara Partai Demokrat kubu Agus Harimurti Yudhoyono, Herzaky Mahendra Putra, menyebut kubu Moeldoko sudah cerai berai.

Baca Selengkapnya

Donal Fariz Sebut Konflik Demokrat Menarik Karena Libatkan Orang Luar Partai

13 Maret 2021

Donal Fariz Sebut Konflik Demokrat Menarik Karena Libatkan Orang Luar Partai

Donal Fariz, mengatakan polemik Demokrat tak menarik jika hanya melibatkan internal partai politik.

Baca Selengkapnya

Kubu KLB Tuding Ada Setoran Wajib DPC ke DPP, Kubu AHY: Jangan Mengada-Ada

10 Maret 2021

Kubu KLB Tuding Ada Setoran Wajib DPC ke DPP, Kubu AHY: Jangan Mengada-Ada

Herzaky Mahendra Putra membantah keras tudingan dari Kubu KLB bahwa ada setoran wajib dari daerah untuk kepengurusan AHY

Baca Selengkapnya