Aher-Deddy Mizwar Bereskan Syarat Pilkada Besok

Reporter

Minggu, 18 November 2012 19:13 WIB

maju lagi ahmad heryawan gandeng dedy mizwar

TEMPO.CO, Bandung-Pasangan Ahmad Heryawan-Deddy Mizwar bertekad menyerahkan semua sisa persyaratan peserta Pilkada Jawa Barat 2013 ke Komisi Pemilihan Umum Jawa Barat pekan ini. Berkas persyaratan susulan yang bakal segera dipenuhi tersebut antara lain berkas visi-misi, surat keterangan kelakuan bersih dari masalah hukum pidana dan perdata dari kepolisian dan pengadilan.

"Sebetulnya 'kan waktunya (penyerahan semua persayaratan Pilkada ke KPU) kan tanggal 1 Desember nanti. Tapi Insya Alloh besok sudah bisa kami lengkapi semua," ujar Heryawan di Kedai Persib, Jalan Sulanjana, Kota Bandung, Ahad 18 November 2012. "Pokoknya semua persyaratan yang belum kami lengkapi, kami usahakan sudah beres pekan depan (besok)."

Deddy memastikan, dia pun sudah mengurus persyaratan dan siap menyerahkannya ke Komisi Pemilihan bersama Heryawan. "SKCK (dari kepolisian), laporan daftar kekayaan (ke KPK), legalisasi ijazah, penetapan tak punya hutang bermasalah itu sudah saya buat tinggal diserahkan ke KPU,"katanya menambahkan.

Berkas-berkas tersebut adalah sisa persyaratan yang belum dilengkapi Aher-Deddy saat mendaftarkan diri sebagai pasangan calon peserta Pilkada ke Komisi Pemilihan, Sabtu 10 November. Komisi Pemilihan sendiri memberi tenggat penyerahan total 25 jenis persyaratan pasangan calon pada 1 Desember atau pasangan dianggap batal mengikuti pemilihan.

ERICK P. HARDI

Baca juga:
Pemilihan Gubernur Jawa Barat

3 Alasan Rieke Dyah Menjadikan Jokowi Model

Deddy Mizwar Pasrah kepada Eep Saefulloh Fatah

Kisah Eep Comblangi Deddy Mizwar dengan Heryawan

Dede Yusuf - Lex Ibaratkan Diri Sopir-Kenek Angkot

Berita terkait

Golkar Ajukan Nofel Saleh Hilabi Maju Pilkada Kota Bekasi

23 hari lalu

Golkar Ajukan Nofel Saleh Hilabi Maju Pilkada Kota Bekasi

Golkar mengajukan tiga nama di Pilkada Kota Bekasi.

Baca Selengkapnya

Kaesang Jadi Ketua Umum PSI, Kader di Kota Bekasi Diklaim Langsung Bertambah Ribuan

3 Oktober 2023

Kaesang Jadi Ketua Umum PSI, Kader di Kota Bekasi Diklaim Langsung Bertambah Ribuan

Penetapan Kaesang Pangarep menjadi Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) diklaim menimbulkan dampak positif bagi DPD PSI Kota Bekasi.

Baca Selengkapnya

PAN Siapkan Pasha Ungu Maju Pilkada Kota Bekasi 2024

18 Juli 2023

PAN Siapkan Pasha Ungu Maju Pilkada Kota Bekasi 2024

Sekretaris DPD PAN Kota Bekasi Abdul Muin Hafied berharap Pasha Ungu bisa maju dalam pemilihan wali kota.

Baca Selengkapnya

Rahmat Effendi Menang Telak, KPU Bekasi Tunggu Gugatan Nur - Adhy

7 Juli 2018

Rahmat Effendi Menang Telak, KPU Bekasi Tunggu Gugatan Nur - Adhy

Pasangan nomor urut 1 Rahmat Effendi-Tri Adhianto memperoleh 697.634 suara sedangkan pasangan urut 2 Nur- Firdaus hanya memperoleh 335.900 suara.

Baca Selengkapnya

Dua Orang Sempat Ditangkap di Pilkada Kota Bekasi, Siapa Mereka?

29 Juni 2018

Dua Orang Sempat Ditangkap di Pilkada Kota Bekasi, Siapa Mereka?

Sebanyak dua orang sempat ditangkap karena diduga melakukan tindak pidana Pilkada Kota Bekasi pada Rabu 27 Juni 2018 lalu.

Baca Selengkapnya

Begini Partisipasi Pemilih dan Quick Count di Pilkada Kota Bekasi

28 Juni 2018

Begini Partisipasi Pemilih dan Quick Count di Pilkada Kota Bekasi

KPU Kota Bekasi, Jawa Barat, mencatat partisipasi pemilih dalam Pilkada Kota Bekasi mencapai 73,3 persen.

Baca Selengkapnya

Quick Count Pilkada 2018, Rahmat Effendi Pimpin Lagi Kota Bekasi

27 Juni 2018

Quick Count Pilkada 2018, Rahmat Effendi Pimpin Lagi Kota Bekasi

Pasangan nomor urut 1 Rahmat Effendi-Tri Adhianto menang telak dalam hitung cepat atau quick count Pilkada 2018 untuk Pilkada Kota Bekasi.

Baca Selengkapnya

Rahmat Effendi Unggul Hasil Quick Count Pilkada Kota Bekasi

27 Juni 2018

Rahmat Effendi Unggul Hasil Quick Count Pilkada Kota Bekasi

Rahmat Effendi berhasil unggul sementara dalam quick count pilkada Kota Bekasi.

Baca Selengkapnya

Pilkada Serentak 2018: Alasan Panwaslu Bekasi Sisir Perusahaan

26 Juni 2018

Pilkada Serentak 2018: Alasan Panwaslu Bekasi Sisir Perusahaan

Terkait Pilkada Serentak 2018 esok, Panitia Pengawas Pemilu Kota Bekasi akan melakukan penyisiran terhadap banyak perusahaan di wilayah setempat.

Baca Selengkapnya

Polisi Ancam Tembak di Tempat untuk Perusuh Pilkada Kota Bekasi

25 Juni 2018

Polisi Ancam Tembak di Tempat untuk Perusuh Pilkada Kota Bekasi

Kota Bekasi menggelar dua pemungutan suara untuk Pilkada Kota Bekasi dan Jawa Barat

Baca Selengkapnya