KBRI Ambil Alih Kasus Vonis Mati Dua WNI di Malaysia

Reporter

Editor

Bobby Chandra

Senin, 22 Oktober 2012 13:17 WIB

REUTERS/Suhaib Salem

TEMPO.CO, Kuala Lumpur - Kedutaan Besar Republik Indonesia mengambil alih penanganan kasus vonis mati terhadap dua warga negara Indonesia di Malaysia. "KBRI akan mengambil alih kasus Frans Hiu dan Dharry Frully Hiu," kata Minister Konsuler Penerangan, Sosial dan Budaya KBRI Kuala Lumpur, Suryana Sastradiredja, saat ditemui Tempo di ruang kerjanya, Senin, 22 Oktober 2012.

Suryana menampik anggapan bahwa KBRI tidak memberi perhatian terhadap kasus yang menimpa Frans dan Dharry bersaudara. "KBRI mengikuti kasus ini. Bahkan Anda tahu sendiri, saat sidang putusan kemarin fungsi konsuler kami juga hadir di Mahkamah," kata Suryana.

Melihat perkembangan kasus yang kurang menggembirakan, akhirnya KBRI memutuskan mengambil alih pendampingan Frans dan Dharry. Semula mereka didampingi pengacara Yusuf Rahman yang disewa majikan tempat keduanya bekerja, dan kemudian dialihkan kepada pengacara dari firma pengacara Oei & Azura yang biasa digunakan KBRI.

Bersama petugas dari KBRI, kata Suryana, Oei & Azura mengumpulkan bukti dan saksi meringankan untuk selanjutnya menyusun memori banding. Saat ditanyai tentang apakah KBRI kecewa dengan kualitas pengacara yang mendampingi Frans dan Dharry sehingga harus diganti, Suryana menjawab diplomatis. "Kalau sudah diputuskan menggunakan pengacara KBRI, memang pengacara lama tak digunakan lagi."

Pada 3 Desember 2010, Frans dan Dharry yang bekerja sebagai penjaga gerai Playstation dikejutkan kedatangan seseorang yang masuk melalui atap rumahnya di Nomor 34 Jalan 4, Taman Sri Sungai Pelek, Sepang, Selangor. Frans yang terkejut berusaha menangkap lelaki yang belakangan diketahui bernama Kharti Raja itu, sedangkan sang adik berusaha lari karena takut.

Setelah sempat berkelahi, Frans berhasil melumpuhkan pencuri yang masuk ke rumahnya dan menguncinya dari belakang hingga yang bersangkutan kehabisan napas dan meninggal. Sayang, di pengadilan Frans dan Dharry malah divonis bersalah karena dituduh menyebabkan kematian Kharti Raja.

MASRUR (KUALA LUMPUR)

Berita lain:

Resep Kuat Punya Anak di Usia 96 Tahun

Jadi Ayah di Usia 96 Tahun, Seks 4 Kali Semalam

Kata Taliban Soal Penembakan Malala Yousafzai

Pendapat Para Tokoh Tentang Malala

Situs Web Ini Khusus Jual Sperma Selebritas




Berita terkait

AS Prihatin atas Rekaman Eksekusi Israel di RS Al Shifa, Tapi Kecam Hamas

46 hari lalu

AS Prihatin atas Rekaman Eksekusi Israel di RS Al Shifa, Tapi Kecam Hamas

Pasukan Israel pada Senin mundur dari kompleks rumah sakit terbesar Al Shifa di Gaza itu setelah pengepungan selama dua pekan terakhir.

Baca Selengkapnya

30 Warga Palestina yang Ditahan Israel Ditemukan Tewas Diborgol di Sekolah Gaza

1 Februari 2024

30 Warga Palestina yang Ditahan Israel Ditemukan Tewas Diborgol di Sekolah Gaza

Israel menolak memberikan informasi tentang nasib warga Palestina yang ditahan di Gaza, kata LSM lokal

Baca Selengkapnya

Iran Eksekusi Mati Demonstran Mahsa Amini, Dituduh Tabrak Polisi Hingga Tewas

23 Januari 2024

Iran Eksekusi Mati Demonstran Mahsa Amini, Dituduh Tabrak Polisi Hingga Tewas

Iran mengeksekusi mati Mohammad Ghobadlou, 23 tahun, seorang demonstran protes Mahsa Amini atas tuduhan pembunuhan polisi

Baca Selengkapnya

19 Warga Sipil Laki-laki di Gaza Dieksekusi Mati Tentara Israel

21 Januari 2024

19 Warga Sipil Laki-laki di Gaza Dieksekusi Mati Tentara Israel

Keterangan saksi mata mengungkap setidaknya 19 laki-laki dalam sebuah gedung rumah susun dieksekusi mati tentara Israel.

Baca Selengkapnya

PBB Desak Israel Selidiki Tuduhan Tentaranya Eksekusi Mati 11 Pria Palestina Tak Bersenjata di Gaza

21 Desember 2023

PBB Desak Israel Selidiki Tuduhan Tentaranya Eksekusi Mati 11 Pria Palestina Tak Bersenjata di Gaza

Komisaris Tinggi PBB untuk HAM menyebut eksekusi mati belasan pria Palestina itu 'menimbulkan kekhawatiran dilakukannya kejahatan perang' di Gaza

Baca Selengkapnya

Iran Klaim Telah Mengeksekusi Agen Mossad

18 Desember 2023

Iran Klaim Telah Mengeksekusi Agen Mossad

Kantor berita resmi IRNA melaporkan bahwa seorang agen dinas intelijen Mossad Israel dieksekusi di provinsi Sistan-Baluchestan di tenggara Iran.

Baca Selengkapnya

10 Tahun Lalu Kim Jong Un Eksekusi Mati Paman Sendiri Jang Song-thaek dengan Cara Sadis

12 Desember 2023

10 Tahun Lalu Kim Jong Un Eksekusi Mati Paman Sendiri Jang Song-thaek dengan Cara Sadis

Paman Kim Jong Un, Jang Song Thaek dieksekusi mati sepuluh tahun lalu dengan cara sadis. Bagaimana cerita eksekusi itu?

Baca Selengkapnya

Kyiv Tuduh Pasukan Rusia Eksekusi Tentara Ukraina yang Sudah Menyerah

3 Desember 2023

Kyiv Tuduh Pasukan Rusia Eksekusi Tentara Ukraina yang Sudah Menyerah

Kyiv menuduh Rusia melakukan kejahatan perang setelah video yang beredar menunjukkan dua tentara Ukraina ditembak saat sudah menyerah.

Baca Selengkapnya

Pasca G30S, Ini Operasi Kalong Penangkapan Tokoh PKI DN Aidit, Brigjen Soepardjo hingga Letkol Untung

10 Oktober 2023

Pasca G30S, Ini Operasi Kalong Penangkapan Tokoh PKI DN Aidit, Brigjen Soepardjo hingga Letkol Untung

Usai G30S yang gagal total, kemudian peristiwa tokoh PKI DN Aidit, Brigjen Soepardjo hingga Letkol Untung.

Baca Selengkapnya

Arab Saudi Eksekusi Mati Dua Tentara, Dituduh Berkhianat kepada Negara

14 September 2023

Arab Saudi Eksekusi Mati Dua Tentara, Dituduh Berkhianat kepada Negara

Kementerian Pertahanan Arab Saudi mengeksekusi dua tentara yang didakwa berkhianat

Baca Selengkapnya