Seperti Apa Kriteria Cawapres Dambaan Ical ?

Reporter

Editor

Jumat, 29 Juni 2012 21:24 WIB

Ketua Umum Partai Golkar Aburizal Bakrie saat membuka kegiatan Drag Race di Lanud Tabing, Padang, Sumbar, Minggu (17/6). ANTARA/Iggoy el Fitra

TEMPO.CO, Jakarta - Jago Partai Golkar untuk 2014 Aburizal Bakrie ternyata punya kriteria khusus untuk pendampingnya. Ketua Umum Partai Golkar ini sengaja menyebut sejumlah kriteria pada rapat pimpinan nasional yang digelar mulai hari ini, Jumat 29 Juni 2012.


Diantaranya, sang pendamping tak perlu dari satu partai. Ical juga tak masalah jika pendampingnya kelak dari partai lain. " Tak soal pokoknya bangsa Indonesia. Tak boleh bangsa Amerika atau Cina" kata Ical di sela Rapimnas di Bogor. " Pokoknya kalau saya orangnya harus mampu mendampingi peran presiden."


Hari ini, Partai Golkar mulai menggelar rapat pimpinan nasional ketiga. Kegaiatan tersebut direncanakan diadakan selama dua hari. Rapimnas ini beragendakan pengesahan Ical sebagai calon presiden dari Partai Golkar.


Selain itu, Rapimnas juga mengagendakan persiapan partai menghadapi pemilu dan pemilihan presiden 2014. Untuk pemilu nanti Golkar menargetkan meraih 35 persen suara. Pada Pemilu 2009 lalu Golkar hanya meraih 14.5 persen suara.


Rapimnas juga akan membahas strategi pemenangan Pemilu 2014. Termasuk juga soal kemungkinan koalisi dengan partai lain.

NUR ALFIYAH

Berita terkait
Ical Janji Soal Lapindo Tuntas Akhir 2012
Diusung Jadi Capres, Ical Diminta Selesaikan Lapindo
Alasan Golkar Percepat Pencalonan Ical untuk RI-1
Ical Klaim Habis Rp 9 Triliun untuk Kasus Lapindo
Ical Nyapres di 2014 Asal Capai 23 Persen
Ical Bayar Tanah Warga Lapindo Demi Titah Ibu

Advertising
Advertising

Berita terkait

Survei Capres Muhaimin Iskandar Rendah, PKB: Masih Ada Peluang

27 Desember 2021

Survei Capres Muhaimin Iskandar Rendah, PKB: Masih Ada Peluang

Dalam survei tersebut Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar hanya dipilih 0,1 persen responden.

Baca Selengkapnya

DPR Dorong KPU dan Bawaslu Antisipasi Potensi Masalah Pemilu 2024

22 Desember 2021

DPR Dorong KPU dan Bawaslu Antisipasi Potensi Masalah Pemilu 2024

Komisi II DPR meminta KPU dan Bawaslu Provinsi Jawa Barat mengantisipasi kesulitan pemilih menggunakan hak pilih, lantaran diprediksi akan banyak surat suara.

Baca Selengkapnya

Bertemu Tony Blair, Aburizal Bakrie Bahas Banyak Hal

2 November 2021

Bertemu Tony Blair, Aburizal Bakrie Bahas Banyak Hal

Aburizal Bakrie mengatakan jika pertemuannya dengan Tony Blair saat ini dalam keadaan keduanya tak lagi menjadi pejabat pemerintah

Baca Selengkapnya

Ada 6 Calon Ketum Golkar, Aburizal: Tak Ada Kubu-kubu

8 Desember 2017

Ada 6 Calon Ketum Golkar, Aburizal: Tak Ada Kubu-kubu

Aburizal Bakrie mengharapkan Munaslub Golkar yang akan segera digelar dan memiliki satu visi-misi untuk persatuan partai.

Baca Selengkapnya

Menjelang Munaslub, 6 Calon Ketum Golkar Telah Temui Aburizal

7 Desember 2017

Menjelang Munaslub, 6 Calon Ketum Golkar Telah Temui Aburizal

Pertemuan antara Aburizal Bakrie dan pengurus DPD tingkat I Partai Golkar menyepakati segera diselenggarakannya munaslub.

Baca Selengkapnya

Aburizal Bakrie: Kami Satu Suara Segera Gelar Munaslub Golkar

7 Desember 2017

Aburizal Bakrie: Kami Satu Suara Segera Gelar Munaslub Golkar

Ketua Dewan Pembina Partai Golkar Aburizal Bakrie menerima DPD I dan DPP di rumahnya. Aburizal mengatakan mereka setuju menggelar Munaslub Golkar.

Baca Selengkapnya

Aburizal Bakrie Membantah Mendukung Munaslub Golkar

1 Desember 2017

Aburizal Bakrie Membantah Mendukung Munaslub Golkar

Aburizal Bakrie membantah dirinya mendorong pelaksanaan Munaslub Golkar. Ia mengatakan Munaslub Golkar diadakan setelah praperadilan Setya Novanto.

Baca Selengkapnya

Dedi Mulyadi Adukan Mahar Cagub Jawa Barat ke Aburizal Bakrie

29 September 2017

Dedi Mulyadi Adukan Mahar Cagub Jawa Barat ke Aburizal Bakrie

Bupati Purwakarta Dedi Mulyadi mengadukan mahar untuk menjadi calon Gubernur Jawa Barat dari Golkar ke Ketua Dewan Pembina Golkar Aburizal Bakrie.

Baca Selengkapnya

Aburizal Ikut Rayakan Kemenangan Anies-Sandi di Rumah Prabowo

19 April 2017

Aburizal Ikut Rayakan Kemenangan Anies-Sandi di Rumah Prabowo

Ical tak keberatan jika dianggap melawan keputusan partainya yang merupakan pengusung Ahok-Djarot.

Baca Selengkapnya

Setya Novanto: Golkar Siap Menangkan Jokowi di Pilpres 2019  

27 Maret 2017

Setya Novanto: Golkar Siap Menangkan Jokowi di Pilpres 2019  

Setya Novanto mengungkap hitung-hitungan apabila Jokowi kembali berhadapan dengan Prabowo dalam pilpres 2019.

Baca Selengkapnya