Akbar Tanjung Tunda Lagi Kunjungan ke Sultra

Reporter

Editor

Kamis, 13 November 2003 08:18 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Ketua Umum DPP Partai Golkar Akbar Tandjung kembali menunda kunjungannya ke Sulawesi Tenggara karena situasi politik nasional tidak memungkinkannya meninggalkan Jakarta. "Pak Akbar Tanjung sudah menelpon saya tadi dan menyampaikan permohonan maafnya karena kunjungannya di Sultra tertunda lagi," kata fungsionaris Partai Golkar Pusat Anwar Adnan Saleh kepada wartawan di Kendari, Sabtu malam (26/5).

Menunda kunjungan ke Sultra, kata Anwar, bukanlah keputusan Akbar sendiri. Rapat internal Partai Golkar dan rapat-rapat sebagai pimpinan DPR menyarankan agar Akbar tidak meninggalkan Jakarta. "Terutama untuk mengantisipasi kemungkinan Presiden KH Abdurrahman Wahid mengeluarkan dekrit," kata Anwar yang juga anggota DPR-RI itu.

Kunjungan Akbar Tandjung ke Sultra semula dijadwalkan tanggal 8-9 Mei, namun karena kesibukannya di Jakarta, acara itu ditangguhkan tanggal 27-28 Mei 2001. Dan, kunjungan kembali tertunda karena alasan yang sama hingga waktu yang belum dipastikan. Penundaan itu, kata Anwar, sama sekali tidak terkait dengan masalah politik, tapi semata-mata karena kesibukannya berkaitan dengan situasi politik nasional saat ini.

Kunjungan Akbar di Sultra pada saat itu adalah untuk turut serta dalam rangkaian acara khusus untuk menunjukkan warga Partai Golkar tetap solid. Kegiatan itu diawali dengan penyambutan Akbar Tandjung di bandara Woltermongisidi tanggal 27 Mei dan akan diakhiri dengan temu kader dengan ribuan kader partai serta meletakan batu pertama pembangunan kantor DPD Golkar di Kabupaten Muna. (Antara/Ira Kartika MB)

Berita terkait

Borussia Dortmund dan Marco Reus Sepakat Berpisah Akhir Musim Ini

48 detik lalu

Borussia Dortmund dan Marco Reus Sepakat Berpisah Akhir Musim Ini

Borussia Dortmund telah mengumumkan bahwa Marco Reus akan meninggalkan klub akhir musim ini dan berstatus bebas transfer.

Baca Selengkapnya

Wakil Ketua DPRA Sebut Prabowo Bakal Kembalikan Dana Otsus Aceh 2 Persen

1 menit lalu

Wakil Ketua DPRA Sebut Prabowo Bakal Kembalikan Dana Otsus Aceh 2 Persen

Wakil Ketua DPRA Safarudin mengatakan meski suara Prabowo di Pilpres 2024 kalah di Aceh, namun dia berkomitmen kembalikan dana otsus 2 persen.

Baca Selengkapnya

Nasdem, PKS, dan Perindo Jajaki Koalisi pada Pilkada 2024 di Sulsel

1 menit lalu

Nasdem, PKS, dan Perindo Jajaki Koalisi pada Pilkada 2024 di Sulsel

Nasdem Sulsel menyatakan komunikasi politik tetap terbuka dengan partai lain guna menghadapi Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Mampir ke Jakarta Tzuyu TWICE Bagi Makna Kecantikan hingga Pose di Jalur Evakuasi

7 menit lalu

Mampir ke Jakarta Tzuyu TWICE Bagi Makna Kecantikan hingga Pose di Jalur Evakuasi

Tzuyu membagikan beberapa momen saat di Jakarta

Baca Selengkapnya

Suhu Panas, BMKG: Suhu Udara Bulan Maret 2024 Hampir 1 Derajat di Atas Rata-rata

20 menit lalu

Suhu Panas, BMKG: Suhu Udara Bulan Maret 2024 Hampir 1 Derajat di Atas Rata-rata

Suhu panas yang dirasakan belakangan ini menegaskan tren kenaikan suhu udara yang telah terjadi di Indonesia. Begini data dari BMKG

Baca Selengkapnya

Piala Thomas 2024: Kunci Chou Tien Chen Kalahkan Viktor Axelsen dan Bawa Taiwan ke Semifinal

21 menit lalu

Piala Thomas 2024: Kunci Chou Tien Chen Kalahkan Viktor Axelsen dan Bawa Taiwan ke Semifinal

Taiwan akan menjadi lawan Indonesia pada babak semifinal Piala Thomas 2024. Chou Tien Chen mengalahkan Viktor Axelsen.

Baca Selengkapnya

Kelompok yang Rentan terhadap Cuaca Panas Berikut Dampaknya

31 menit lalu

Kelompok yang Rentan terhadap Cuaca Panas Berikut Dampaknya

Cuaca panas dapat berdampak lebih serius pada kesehatan orang-orang yang rentan, seperti lansia, ibu hamil, dan anak-anak karena dehidrasi.

Baca Selengkapnya

Penyebab Sulit Redakan Kesedihan karena Kehilangan Orang Tersayang

47 menit lalu

Penyebab Sulit Redakan Kesedihan karena Kehilangan Orang Tersayang

Kehilangan orang yang disayangi memang berat. Tak jarang, kesedihan bisa berlangsung lama, bahkan sampai bertahun-tahun.

Baca Selengkapnya

Jokowi Soal Susunan Kabinet Prabowo: Kalau Enggak Diminta Saran tapi Ikut Nimbrung, Enggak Boleh

56 menit lalu

Jokowi Soal Susunan Kabinet Prabowo: Kalau Enggak Diminta Saran tapi Ikut Nimbrung, Enggak Boleh

Menurut Jokowi, berbagai masukan tentang susunan kabinet mendatang itu boleh diberikan jika Prabowo meminta.

Baca Selengkapnya

3 Faktor Penyebab Sindrom Anak Sulung Perempuan

1 jam lalu

3 Faktor Penyebab Sindrom Anak Sulung Perempuan

Fenomena beban emosional yang dipikul oleh anak perempuan tertua alias anak sulung perempuan di banyak keluarga, sejak mereka masih kecil.

Baca Selengkapnya