PBNU Baru Dengar Isu Pergantian KSAD

Reporter

Editor

Selasa, 11 November 2003 14:02 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PB NU) mengaku belum mendengar isu penggantian Kepala Staf Angakatan Darat (KSAD), Jenderal Endriartono Sutarto. Meskipun demikian, jika memang terjadi penggantian, hal itu merupakan hak prerogatif Presiden dan tidak bisa ditolak karena sifatnya konstitusional. Pernyataan itu diungkapkan Ketua PB NU bidang Hubungan Antar Lembaga, DR Haji Andi Jamaro Dulung, Msc kepada Tempo yang menjumpainya di kantor PBNU, Selasa (22/5) malam.

Dijelaskan oleh Dulung, PBNU tidak akan memasuki wilayah politik untuk posisioning, “Kita tidak punya kapasitas dan kualifikasi mengatasi hal-hal teknis seperti itu karena itu urusan birokrasi,” tutur dia. Meski demikian ia mengakui banyak warga NU yang menunduduki posisi politik secara pribadi.

NU, kata Dulung, juga tidak akan melakukan tindakan apa-apa meski Presiden telah memutuskan akan mengganti KSAD dan menimbulkan suasana panas yang mengakibatkan posisi Presiden terjepit. Bahkan jika terjadi Sidang Istimewa (SI) yang akan menurunkan Gus Dur sekalipun. Menurutnya itu urusan MPR dengan rakyat.

Dulung mengungkapkan, saat ini terkesan jika situasi memanas akibat pertengkaran politik antara Presiden dengan MPR dan DPR seolah-olah NU yang diharuskan bertanggungjawab. Sikap itu, kata Dulung itu tidak fair.

Dulung mengusulkan, solusi atas konflik adalah dengan melakukan kompromi berupa pembagian tugas yang rinci. Jika situasi negara tidak fungsional ditandai adanya pertengakaran politik antara Presiden dengan DPR, sebaiknya dikembalikan lagi kepada rakyat dengan mengadakan Pemilihan Umum. “Saya yakin betul kepada para politisi dan pengamat dengan melihat kelemahan pemilu yang lalu, maka kita bisa merencanakan pemilu yang lebih baik untuk mengelimansi social cost yg lebih tinggi,” tutur dia. (Arinto/Istiqomatul/Dedet)

Advertising
Advertising

Berita terkait

Gempa M6,5 Malam Ini, Guncangan Terkuat di Sukabumi dan Tasikmalaya

16 menit lalu

Gempa M6,5 Malam Ini, Guncangan Terkuat di Sukabumi dan Tasikmalaya

Berikut data dan penjelasan dari BMKG tentang sebaran dampak gempa itu dan pemicunya.

Baca Selengkapnya

Serial Secret Ingredient Dibantu 3 Alih Bahasa

34 menit lalu

Serial Secret Ingredient Dibantu 3 Alih Bahasa

Nicholas Saputra menceritakan berbagai hal menarik soal proses syuting "Secret Ingredient". Salah satunya soal penggunaan beberapa alih bahasa.

Baca Selengkapnya

Daftar Pelatih Proliga 2024: Nakhoda Asing dan Lokal Berimbang

42 menit lalu

Daftar Pelatih Proliga 2024: Nakhoda Asing dan Lokal Berimbang

Kompetisi bola voli profesional nasional, Proliga 2024, sudah bergulir sejak Kamis, 25 April 2024. Ini daftar pelatihnya.

Baca Selengkapnya

7 Tips Jaga Kualitas Hidup dengan Glaukoma

50 menit lalu

7 Tips Jaga Kualitas Hidup dengan Glaukoma

Setiap individu harus memahami tantangan yang dihadapi saat didiagnosis glaukoma dan harus mempertahankan kualitas hidup dengan manajemen tepat.

Baca Selengkapnya

Gempa dari Laut Selatan Malam Ini, Guncangannya Dirasa Kencang dan Lama

56 menit lalu

Gempa dari Laut Selatan Malam Ini, Guncangannya Dirasa Kencang dan Lama

Gempa mengguncang dari Laut Selatan Pulau Jawa pada Sabtu malam ini, 27 April 2024.

Baca Selengkapnya

Larangan Merokok Ganja di Stasiun, Mengenal Deutsche Bahn Perusahaan Kereta Jerman yang Mengumumkan Aturan Ini

1 jam lalu

Larangan Merokok Ganja di Stasiun, Mengenal Deutsche Bahn Perusahaan Kereta Jerman yang Mengumumkan Aturan Ini

Operator kereta di Jerman Deutsche Bahn atau DB mengumumkan melarang merokok ganja di area-area stasiun. Aturan ini berlaku mulai 1 Juni 2024

Baca Selengkapnya

Olahraga Yoga Bikin Nyaman Shareefa Daanish

1 jam lalu

Olahraga Yoga Bikin Nyaman Shareefa Daanish

Olahraga Yoga membuat penyakit GERD Shareefa Daanish tidak kambuh.

Baca Selengkapnya

Piala Asia U-23, Serba-serbi Peluang Timnas Indonesia menuju Final

1 jam lalu

Piala Asia U-23, Serba-serbi Peluang Timnas Indonesia menuju Final

Timnas Indonesia akan menghadapi Uzbekistan laga semifinal Piala Asia U-23, pada Senin, 29 April 2024

Baca Selengkapnya

Dewan Pers Minta Kampus Taati Perjanjian Penguatan dan Perlindungan Pers Mahasiswa

2 jam lalu

Dewan Pers Minta Kampus Taati Perjanjian Penguatan dan Perlindungan Pers Mahasiswa

Sengketa jurnalistik pers mahasiswa kini ditangani oleh Dewan Pers. Kampus diminta taati kerja sama penguatan dan perlindungan pers mahasiswa.

Baca Selengkapnya

Yang Perlu Diperhatikan Pasien Diabetes kala Cuaca Panas Ekstrem

2 jam lalu

Yang Perlu Diperhatikan Pasien Diabetes kala Cuaca Panas Ekstrem

Berikut tips tetap terhidrasi dan sehat selama cuaca panas ekstrem bagi pasien diabetes yang mungkin mengalami respons dari obat.

Baca Selengkapnya