Pamflet "SBY OKE" Hiasi Rumah Sakit di Semarang

Reporter

Editor

Kamis, 14 Oktober 2010 14:05 WIB

Ilustrasi (chrisjudgeillustration.blogspot.com)

TEMPO Interaktif, Semarang - Kampanye pemilihan presiden dan wakil presiden memang sudah lewat. Namun di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tugurejo Semarang, Jawa Tengah, sebuah pamflet bertuliskan INGAT "SBY OKE", terpampang di ruang tunggu pasien untuk mendapatkan obat.

Rumah Sakit Umum Daerah Tugurejo yang letaknya di Jalan Walisongo Semarang itu merupakan salah satu rumah sakit milik provinsi Jawa Tengah. Plamflet tersebut dipasang di sebuah papan dinding yang diletakan tepat di pintu masuk dan keluar ruang instalasi farmasi.

Pamflet itu berwana biru, seperti warna Partai Demokrat. Ini memang bukan pamflet sisa-sisa kampanye Pilres 2004 lalu. Melainkan sebuah pamflet tentang penggunaan obat.

Kok bisa? Memang "SBY" yang terpampang itu identik nama Susilo Bambang Yudhoyono yang juga dipopulerkan dengan singkatan SBY. Namun ini tak terkait dengan nama SBY yang presiden itu. Sebab slogan INGAT, "SBY OKE" itu punya kepanjangan: Sudah, Benarkah Ya Obat Ku? (SBY OKE).

Plamflet berukuran sekitar setengah meter itu berisi soal prosedur pengambilan obat para pasien. Di sebelah kanan terdapat gambar seorang perempuan berjilbab yang seolah menyatakan slogan: "INGAT "SBY OKE" tersebut. Belum diperoleh kepastian kapan plamflet tersebut dipasang.

Kepala Bagian Umum Rumah Sakit Umum Daerah Tugurejo Semarang, Tugurejo, Raidun, mengaku belum tahu soal adanya plamflet berisi slogan INGAT "SBY OKE" itu. "Kami belum tahu, coba nanti saya cek," ujarnya kepada Tempo, Kamis (14/10).

Ia juga belum tahu siapa yang memasang plamflet tersebut. "Bisa juga dari pihak farmasi," ujarnya.

ROFIUDDIN

Baca Berirta Terpopuler Lainnya:

Pria Terkaya India Bangun Rumah Senilai Rp 9 Triliun

Pilot Qatar Airways Meninggal Saat Menerbangkan Pesawat

Kisruh Aida-Zainuddin MZ Bermula dari Kasus Video Ariel

"Saya Bersama Tuhan dan Iblis"

Pamflet Ingat "SBY OKE" Hiasi RSUD Tugurejo Semarang

Advertising
Advertising

Cut Tari Dijerat dengan Undang-Undang Darurat

Berita terkait

Delegasi PBB Evakuasi Pasien dari Rumah Sakit di Gaza Utara

20 jam lalu

Delegasi PBB Evakuasi Pasien dari Rumah Sakit di Gaza Utara

Delegasi PBB mengevakuasi sejumlah pasien dan korban luka dari Rumah Sakit Kamal Adwan di Jalur Gaza utara

Baca Selengkapnya

Dokter Bedah Ternama Gaza Tewas di Penjara Israel, Diduga Disiksa

1 hari lalu

Dokter Bedah Ternama Gaza Tewas di Penjara Israel, Diduga Disiksa

Seorang dokter bedah Palestina terkemuka dari Rumah Sakit al-Shifa di Gaza meninggal di penjara Israel setelah lebih dari empat bulan ditahan.

Baca Selengkapnya

Upaya Kemenkes Atasi Banyaknya Warga Indonesia yang Pilih Berobat ke Luar Negeri

8 hari lalu

Upaya Kemenkes Atasi Banyaknya Warga Indonesia yang Pilih Berobat ke Luar Negeri

Ada sejumlah persoalan yang membuat banyak warga Indonesia lebih memilih berobat ke luar negeri.

Baca Selengkapnya

1 Juta Warga Indonesia Berobat ke Luar Negeri, Kemenkes: Layanan Kesehatan Belum Merata

8 hari lalu

1 Juta Warga Indonesia Berobat ke Luar Negeri, Kemenkes: Layanan Kesehatan Belum Merata

Jokowi sebelumnya kembali menyinggung banyaknya masyarakat Indonesia yang berobat ke luar negeri dalam rapat kerja Kemenkes.

Baca Selengkapnya

PBB: Butuh 14 Tahun untuk Bersihkan Puing-puing di Gaza

8 hari lalu

PBB: Butuh 14 Tahun untuk Bersihkan Puing-puing di Gaza

Serangan Israel ke Gaza telah meninggalkan sekitar 37 juta ton puing di wilayah padat penduduk, menurut Layanan Pekerjaan Ranjau PBB

Baca Selengkapnya

Kisah Kardinah, Adik RA Kartini yang Berjasa namun Dipersekusi di Tegal

13 hari lalu

Kisah Kardinah, Adik RA Kartini yang Berjasa namun Dipersekusi di Tegal

Meski dari kalangan bangsawan, keluarga Kartini ini kerap membantu masyarakat. Namun adik Kartini dipersekusi dan darak keliling kota hingga trauma.

Baca Selengkapnya

8 Amal Jariyah Sadio Mane untuk Desanya di Senegal, Dirikan Masjid hingga Bagi Makan Gratis Saat Ramadan

26 hari lalu

8 Amal Jariyah Sadio Mane untuk Desanya di Senegal, Dirikan Masjid hingga Bagi Makan Gratis Saat Ramadan

Sadio Mane bintang Al Nassr dikenal kedermawanannya untuk kampung halamannya, Bambali, Senegal. Berikut 8 amal jariyah Mane untuk kampungnya.

Baca Selengkapnya

Blokade Mulai Dibuka, Tiga Truk Bantuan Tiba di Rumah Sakit di Utara Gaza

28 hari lalu

Blokade Mulai Dibuka, Tiga Truk Bantuan Tiba di Rumah Sakit di Utara Gaza

Sebanyak tiga truk bantuan berisi bahan bakar, obat-obatan, dan pasokan medis pada Sabtu memasuki Gaza utara yang sebelumnya menghadapi blokade Israel

Baca Selengkapnya

Tentara Israel Masih Menggempur Seluruh Wilayah Gaza

36 hari lalu

Tentara Israel Masih Menggempur Seluruh Wilayah Gaza

Tentara Israel masih melancarkan serangan ke sejumlah wilayah di Gaza. Korban jiwa pun terus berjatuhan.

Baca Selengkapnya

Dokter Masih Mogok, Rumah Sakit Besar di Korea Selatan Tutup Bangsal

37 hari lalu

Dokter Masih Mogok, Rumah Sakit Besar di Korea Selatan Tutup Bangsal

Korea Selatan menutup bangsal rumah sakit besar karena tak ada dokter.

Baca Selengkapnya