Tokoh Riau Dukung Kehadiran Greenpeace

Reporter

Editor

Selasa, 6 November 2007 17:43 WIB

TEMPO Interaktif, Pekanbaru: Tokoh masyarakat sekaligus Direktur Riau Cultural Insitute, Tabrani Rab mengajak warga Riau mendukung kehadiran Greenpeace yang memantau kerusakan hutan. Dukungan ini terkait dengan aksi unjuk rasa puluhan aktifis dan mahasiswa Riau pada Selasa (6/11) yang meminta Gubernur Rusli Zainal mengusir Greenpeace dari Riau. “Saya yakin unjuk rasa itu digerakkan dengan bayaran,” kata Tabrani di Pekanbaru. Dia justru menyesalkan keberadaan pabrik bubur kertas dan pabrik kertas selama 20 tahun yang hanya menimbulkan kerusakan hutan. Selain kerusakan hutan, kesejahteraan yang dijanjikan kepada masyarakat tidak pernah terbukti.Tabrani mendesak Presiden Yudhoyono melapangkan jalan bagi Polda Riau memeriksa bupati dan gubernur serta menteri kehutanan yang mengeluarkan izin pengusahaan hutan. “Kalau Presiden memidak rakyat, lapangkan jalan polisi memeriksa mereka,” katanya. Tabrani juga mengutuk unjuk rasa yang meminta Greenpeace diusir dari Riau. Aksi puluhan warga ini mendapat reaksi keras dari juru kampanye hutan Greenpeace Asia Tenggara, Hapsoro. Dia menduga aksi ini terkait dengan pembukaan Riau Invesment Summit hari ini. Harsoro juga mempertanyakan motif di balik unjuk rasa menentang Greenpeace di Riau. “Apa kerusakan hutan ini tabu untuk dipublikasikan,” kata dia.Hapsoro menyatakan, keberadaan Greenpeace di Riau resmi dan legal untuk memantau kerusakan hutan. Dia mengajak pengunjuk rasa untuk bersama-sama menyelamatkan hutan Riau dari kerusakan. Aktifitas lembaganya semata-mata untuk menyelamatkan hutan. “Kami bukan teroris,” katanya. bobby triadi

Berita terkait

Greenpeace Sebut Pembukaan Lahan Hutan untuk Sawit Pemicu Utama Deforestasi

3 hari lalu

Greenpeace Sebut Pembukaan Lahan Hutan untuk Sawit Pemicu Utama Deforestasi

Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia atau GAPKI mengklaim ekspor ke luar negeri turun, terutama di Eropa.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Zulhas Revisi Permendag Barang Bawaan Impor, Teten Evaluasi Pernyataan Pejabatnya soal Warung Madura

4 hari lalu

Terpopuler: Zulhas Revisi Permendag Barang Bawaan Impor, Teten Evaluasi Pernyataan Pejabatnya soal Warung Madura

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan atau Zulhas merevisi lagi peraturan tentang barang bawaan impor penumpang warga Indonesia dari luar negeri.

Baca Selengkapnya

Gapki Tanggapi Target Pemerintah soal Pemutihan Lahan Sawit pada September 2024

4 hari lalu

Gapki Tanggapi Target Pemerintah soal Pemutihan Lahan Sawit pada September 2024

Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia atau Gapki tanggapi soal target pemerintah menyelesaikan pemutihan hutan di lahan sawit September 2024.

Baca Selengkapnya

Sawit PT RAP Diduga Masuk Kawasan Hutan Kapuas Hulu

4 hari lalu

Sawit PT RAP Diduga Masuk Kawasan Hutan Kapuas Hulu

Perkebunan sawit PT Riau Agrotama Plantation (PT RAP), anak perusahaan Salim Group diduga merambah hutan Kapuas Hulu, Kalimantan Barat.

Baca Selengkapnya

Kebun Sawit Anak Usaha Sinarmas Diduga Terabas Cagar Alam Kelautku Kalimantan Selatan

4 hari lalu

Kebun Sawit Anak Usaha Sinarmas Diduga Terabas Cagar Alam Kelautku Kalimantan Selatan

Kebun sawit PT SKIP Senakin Estate, anak usaha Sinarmas, diduga menerabas hutan Cagar Alam Kelautku, Kalimantan Selatan.

Baca Selengkapnya

Ratusan Ribu Hektare Sawit Ilegal Kalimantan Tengah akan Diputihkan, Dinas Perkebunan Mengaku Tidak Dilibatkan

5 hari lalu

Ratusan Ribu Hektare Sawit Ilegal Kalimantan Tengah akan Diputihkan, Dinas Perkebunan Mengaku Tidak Dilibatkan

Lebih dari separo lahan sawit di Kalimantan Tengah diduga berada dalam kawasan hutan. Pemerintah berencana melakukan pemutihan sawit ilegal.

Baca Selengkapnya

12 Ribu Kebun Darmex Group Diduga Terobos Kawasan Hutan Riau, Akan Diputihkan

5 hari lalu

12 Ribu Kebun Darmex Group Diduga Terobos Kawasan Hutan Riau, Akan Diputihkan

Riau menjadi provinsi dengan kebun sawit bermasalah paling luas di Indonesia. Berdasarkan catatan Greenpeace sekitar 1.231.614 hektare kebun kelapa sawit di Riau berada di kawasan hutan. Salah satu perusahaan kelapa sawit yang diduga melakukan perambahan kawasan hutan adalah PT Palma Satu, anak perusahaan Darmex Group.

Baca Selengkapnya

22 Ribu Hektare Lahan Sawit PT SCP Diduga Berada dalam Kawasan Hutan, Kerap Memicu Kebakaran

5 hari lalu

22 Ribu Hektare Lahan Sawit PT SCP Diduga Berada dalam Kawasan Hutan, Kerap Memicu Kebakaran

22 ribu hektare perkebunan sawit PT Suryamas Cipta Perkasa (PT SCP) masuk kawasan hutan hidrologis gambut di Kalimantan Tengah.

Baca Selengkapnya

Polemik Pemutihan Lahan Sawit Ilegal di Kawasan Hutan, Ini Penjelasan Menteri Airlangga

37 hari lalu

Polemik Pemutihan Lahan Sawit Ilegal di Kawasan Hutan, Ini Penjelasan Menteri Airlangga

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menjelaskan alasan pemerintah memutihkan lahan sawit ilegal di kawasan hutan.

Baca Selengkapnya

365 Perusahaan Ajukan Pemutihan Lahan Sawit Ilegal di Kawasan Hutan

37 hari lalu

365 Perusahaan Ajukan Pemutihan Lahan Sawit Ilegal di Kawasan Hutan

Ratusan perusahaan pemilik lahan sawit ilegal di kawasan hutan mengajukan pemutihan.

Baca Selengkapnya