Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Polisi Selidiki Temuan Mayat di Taman Nasional Bromo Tengger Semeru

image-gnews
Pemandangan pagi d kawasan Ranukumbolo, awan kabut terlihat di sekeliling danau. Taman Nasional Bromo Tengger Semeru, Jawa Timur, 16 Mei 2015. Tempo/Fajar Januarta
Pemandangan pagi d kawasan Ranukumbolo, awan kabut terlihat di sekeliling danau. Taman Nasional Bromo Tengger Semeru, Jawa Timur, 16 Mei 2015. Tempo/Fajar Januarta
Iklan

TEMPO.CO, Lumajang - Kepolisian Resor Lumajang tengah menyelidiki dugaan kasus pembunuhan yang jenazah korbannya ditemukan di Taman Nasional Bromo Tengger Semeru. "Tim Reserse Polsek Kota Lumajang yang menyelidiki," kata Kepala Kepolisian Sektor Senduro Ajun Komisaris Jaman kepada Tempo, Minggu siang, 23 April 2017.

Jaman mengatakan pihaknya menerima laporan dari warga ihwal penemuan mayat seorang perempuan yang telah membusuk di kawasan TNBTS, tepatnya Blok Tanah Abang, Dusun Karanganyar, Desa Burno, Kecamatan Senduro. Penemuan itu dilaporkan pada Sabtu siang, 22 April 2017, sekitar pukul 11.00 WIB. Jenazah yang diduga korban pembunuhan itu, untuk sementara diduga bernama Asliyah, 43 Tahun, warga Dusun Krajan I RT 04 RW 02, Desa Boreng, Kecamatan Lumajang.

Baca: Mayat Pria tanpa Identitas Mengambang di Waduk Buatan Kalideres

Korban dilaporkan hilang sejak Selasa, 18 April 2017, kepada Kepolisian Sektor Kota Lumajang. Ternyata mayat yang ditemukan tersebut identik dengan orang yang dilaporkan hilang oleh keluarganya di Polsek Kota Lumajang. Polisi kemudian menghubungi keluarga korban untuk mengecek identitas jenazah yang ditemukan di kawasan hutan itu. Dan keluarga korban ternyata mengenali korban tersebut.

Keluarga korban mengenali jenazah tersebut berdasarkan kalung emas yang melekat pada mayat, gelang yang melekat pada mayat, cincin yang melekat pada jemari mayat, kaus warna hitam, kerudung warna hitam, serta pasangan gigi palsu bagian depan, atas, dan bawah. Jaman mengatakan pihaknya telah menyita sebuah kendaraan motor matic dengan nomor polisi N-6731-UJ yang dibawa korban dan sudah dilaporkan pada 19 April 2017.

Baca: Pendakian Semeru Resmi Dibuka, Posko SAR Ranupani Diaktifkan

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ihwal keberadaan motor matic tersebut juga diakui oleh keluarga korban. Jaman mengatakan jenazah korban dibawa ke kamar mayat Rumah Sakit Umum Daerah Haryoto, Lumajang, dan sudah dimintakan visum et repertum dari pihak rumah sakit. Sejauh ini, pihak kepolisian sudah meminta keterangan sejumlah saksi, di antaranya Romadhon dan Seneti, petani warga Senduro yang menemukan mayat korban.

Kepala Satuan Reserse Kriminal Polres Lumajang Ajun Komisari Tinton Priyambodo langsung memimpin gelar perkara bersama Kapolsek Senduro dan Kapolsek Kota Lumajang. Penanganan perkara tersebut dilakukan penyidik Polsek Kota Lumajang. "Kami membantu melakukan penyelidikan yang dilakukan Polsek Lumajang Kota," kata Jaman.

DAVID PRIYASIDHARTA

Baca: Petugas Temukan Jejak Harimau di Jalur Pendakian Semeru

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Letusan dan Awan Panas Gunung Semeru Terus Meningkat Sejak 2021, Ini Penjelasan Badan Geologi

41 menit lalu

Asap vulkanis yang keluar dari kawah Gunung Semeru terlihat dari Desa Supiturang, Lumajang, Jawa Timur, Jumat 16 Februari 2024. Bedasarkan data Pusat Vulkanologi Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) pada periode pengamatan Jumat (16/2) pukul 06.00-12.00 WIB Gunung Semeru mengeluarkan material vulkanik dengan 19 kali gempa letusan atau erupsi amplitudo 10-22mm selama 83-130 detik, 7 kali gempa Awan Panas Guguran (APG) amplitudo 3-8mm selama 39-51detik. ANTARA FOTO/Irfan Sumanjaya
Letusan dan Awan Panas Gunung Semeru Terus Meningkat Sejak 2021, Ini Penjelasan Badan Geologi

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru terus meningkat selama empat tahun terakhir. Badan Geologi menjelaskan sejumlah gejalanya.


Penemuan Mayat Bocah di Sungai Ciujung Serang, Hilang Saat Malam Takbiran

1 hari lalu

Polres Serang lakukan olah TKP penemuan mayat di Sungai Ciujung Lama Kampung Sombeng, Desa Kaserangan, Kecamatan Pontang, Kabupaten Serang, Minggu, 14 April 2024. (ANTARA/HO-Polres Serang)
Penemuan Mayat Bocah di Sungai Ciujung Serang, Hilang Saat Malam Takbiran

Untuk penyelidikan kasus penemuan mayat itu, Polres Serang mengevakuasi jasad korban ke RS Bhayangkara.


Polisi Ungkap Pembunuhan Wanita Enam Tahun Lalu di Makassar, Pelaku Suami Sendiri

1 hari lalu

Kapolda Sulsel Irjen Andi Rian R Djajadi (tengah) didampingi Kapolrestabes Makassar Kombes Pol Mokh Ngajib menjawab pertanyaan wartawaan saat dilokasi kejadian pembunuhan di Jalan Kandea II, Kecamatan Bontoala, Makassar, Sulawesi Selatan, Ahad, 14 April 2024. Foto: ANTARA/Darwin Fatir.
Polisi Ungkap Pembunuhan Wanita Enam Tahun Lalu di Makassar, Pelaku Suami Sendiri

Polres Makassar mengungkap kasus pembunuhan seorang ibu rumah tangga berinisial J, 35 tahun, yang terjadi pada enam tahun lalu


Polres Cirebon Selidiki Penyebab Kematian Empat Teknisi di CSB Mall

4 hari lalu

Kondisi ruang saluran tangki septik di CSBM, Cirebon, Jawa Barat, Kamis, 11 April 2024, usai penemuan mayat empat teknisi. (ANTARA/Fathnur Rohman)
Polres Cirebon Selidiki Penyebab Kematian Empat Teknisi di CSB Mall

Tim medis rumah sakit dan Satreskrim Polres Cirebon Kota sudah mengumpulkan data dari proses otopsi keempat jenazah korban.


Sambut Lebaran, Sebanyak 3,5 Ton Sampah Gunung Bromo Dibersihkan

8 hari lalu

Tiga orang sukarelawan sedang mengangkut sampah ke mobil pikap di Blok Jemplang, Desa Ngadas, Kecamatan Poncokusumo, Kabupaten Malang, Jumat, 5 April 2024. TEMPO/Abdi Purmono
Sambut Lebaran, Sebanyak 3,5 Ton Sampah Gunung Bromo Dibersihkan

Sekitar 85 persen volume sampah yang diangkut dari Gunung Bromo berasal dari area Tengger Laut Pasir dan Penanjakan.


Penemuan Mayat tanpa Identitas yang Membusuk di Depok, Sempat Dikira Bau Sampah

9 hari lalu

Ilustrasi mayat. Pakistantoday.com
Penemuan Mayat tanpa Identitas yang Membusuk di Depok, Sempat Dikira Bau Sampah

Saat olah TKP penemuan mayat itu, polisi menemukan golok bersarung kain merah, topi rimba hitam, dan korban mengenakan baju kuning.


Banyak Sampah, Kawasan Wisata Gunung Bromo Ditutup

13 hari lalu

Pengunjung menunggu dan menikmati terbitnya matahari di Penanjakan Gunung Bromo, Selasa, 19 Juli 2022. TEMPO/Abdi Purmono
Banyak Sampah, Kawasan Wisata Gunung Bromo Ditutup

Penutupan sementara bertujuan memulihkan kawasan dengan cara membersihkan sampah-sampah dari kawasan Bromo.


Penemuan Mayat Ibu dan Anak di Pondok Labu, Terakhir Terlihat saat Pemilu dan Pembagian Pangan Murah

15 hari lalu

Rumah di Jalan Pinang Bahari Nomor 54, Pondok Labu, Cilandak, Jakarta Selatan, tempat sepasang ibu dan anak, Ana Murtini (80) dan Patricia Elizabeth E.S. (60), ditemukan tak bernyawa pada Jumat, 29 Maret 2024. TEMPO/Han Revanda Putra.
Penemuan Mayat Ibu dan Anak di Pondok Labu, Terakhir Terlihat saat Pemilu dan Pembagian Pangan Murah

Mayat ibu dan anak di Pondok Labu itu ditemukan oleh PRT yang datang beberapa pekan sekali.


Penampakan Rumah Ibu dan Anak yang Ditemukan Tak Bernyawa di Pondok Labu

16 hari lalu

Ilustrasi tewas atau jenazah atau jasad. shutterstock.com
Penampakan Rumah Ibu dan Anak yang Ditemukan Tak Bernyawa di Pondok Labu

Sepasang ibu dan anak yang sudah lansia ditemukan tewas di rumah mereka di Pondok Labu, Cilandak, Jakarta Selatan.


Salip PKB dan PDIP, Partai Gerindra Raih Kursi Terbanyak di DPRD Kabupaten Lumajang

19 hari lalu

Logo Partai Gerindra
Salip PKB dan PDIP, Partai Gerindra Raih Kursi Terbanyak di DPRD Kabupaten Lumajang

Kursi Partai Gerindra di DPRD Kabupaten Lumajang dipastikan bertambah menjadi 11 dalam Pemilu 2024 ini. Sementara PKB dan PDIP tetap.