Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Luxio Vs Truk Tronton di Tol Cipali, 7 Orang Meninggal

image-gnews
Ilustrasi. personalinjuryweekly.com
Ilustrasi. personalinjuryweekly.com
Iklan

TEMPO.CO, Cirebon - Kecelakaan lalu lintas di ruas jalan tol Cikopo-Palimanan (Cipali) menelan korban tujuh orang tewas. Kecelakaan tersebut melibatkan satu unit mobil Daihatsu Luxio dan truk tronton, pada Ahad dinihari, 15 Januari 2017.

”Akibat kejadian itu, tujuh orang meninggal dan tiga orang luka berat,” ujar Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Kepolisian Daerah Jawa Barat Komisaris Besar Yusri Yunus kepada wartawan melalui pesan pendek, Ahad, 15 Januari 2017. 

Yusri menyebutkan, kecelakaan tersebut terjadi di jalur 161-A dari arah Cikopo menuju Palimanan.   Adapun kronologi kecelakaan tersebut, Yusri mengatakan, bermula dari Luxio bernomor B-1138-UKS dari arah Cikopo menuju Palimanan yang oleng. Diduga sopir Luxio mengantuk, sehingga menabrak bagian belakang truk tronton yang berada di depannya.

Korban dievakuasi ke Rumah Sakit Arjawinangun, Jalan Bypass Palimanan-Jakarta Km 2, Kabupaten Cirebon. “Untuk identitas korban menyusul,” ucap Yusri.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

IQBAL T. LAZUARDI S

Berita lain:
Alasan Gus Mus Minta Kemenag Tak Terjemahkan Al-Quran
Polemik Pabrik Semen Rembang Meruncing, Begini Kata Gus Mus

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Kecelakaan Bus di Afrika Selatan Tewaskan 45 Orang, Hanya Ada Satu Korban Selamat

2 jam lalu

Petugas pemadam kebakaran memadamkan api yang membakar bus setelah jatuh dari R518, menewaskan beberapa lusin orang, di Distrik Waterberg, Provinsi Limpopo, Afrika Selatan pada 28 Maret 2024. Limpopo Department of Transport and Community Safety via Reuters
Kecelakaan Bus di Afrika Selatan Tewaskan 45 Orang, Hanya Ada Satu Korban Selamat

Empat puluh lima orang tewas dalam kecelakaan bus di Afrika Selatan, setelah bus yang mereka tumpangi jatuh sekitar 50 meter dari jembatan ke jurang


6,8 Juta Kendaraan Akan Melintas pada Arus Mudik Lebaran, Astra Infra Beberkan Langkah Antisipasinya

3 jam lalu

Foto udara kendaraan berjalan satu arah menuju Cikampek di Tol Cikopo-Palimanan, Jawa Barat, Kamis, 27 April 2023. Pada arus balik Lebaran 2023, Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri masih akan memperpanjang skema rekayasa lalu lintas satu arah di km 414 Tol Kalikangkung hingga km 72 Tol Cikampek hingga Kamis, 27 April 2023 pukul 24.00 WIB. ANTARA/Rivan Awal Lingga
6,8 Juta Kendaraan Akan Melintas pada Arus Mudik Lebaran, Astra Infra Beberkan Langkah Antisipasinya

Astra Infra mengantisipasi lonjakan pemudik Lebaran tahun ini yang diperkirakan mencapai 6,8 juta kendaraan. Apa saja yang dilakukan perusahaan?


Terkini: Titik Rawan Macet di Jalan Tol dan Pantura saat Mudik Lebaran 2024, Sri Mulyani Dicecar Anggota DPR soal Program Makan Siang Gratis

8 hari lalu

Ilustrasi arus mudik dan balik Lebaran. TEMPO/Hilman Fathurrahman
Terkini: Titik Rawan Macet di Jalan Tol dan Pantura saat Mudik Lebaran 2024, Sri Mulyani Dicecar Anggota DPR soal Program Makan Siang Gratis

Menhub Budi Karya Sumadi memperkirakan titik kemacetan pada arus mudik Lebaran 2024 akan terjadi di ruas Jalan Tol Cipali.


Terkini Bisnis: Jokowi Minta Harga Pangan Jelang Lebaran Terkendali, Kementan Klaim Panen Jagung Melimpah

11 hari lalu

Presiden Joko Widodo (kiri) berkomunikasi dengan pedagang saat meninjau Pasar Gelugur di Rantauprapat, Kabupaten Labuhanbatu, Sumatra Utara (Sumut), Jumat (15/3/2024). ANTARA/HO-Biro Pers Sekretariat Presiden
Terkini Bisnis: Jokowi Minta Harga Pangan Jelang Lebaran Terkendali, Kementan Klaim Panen Jagung Melimpah

Presiden Jokowi meminta Bapanas dan Bulog menjaga harga pangan jelang lebaran.


Ini Titik Rawan Macet saat Arus Mudik di Tol Cipali

11 hari lalu

Sejumlah kendaraan melintas di Jalan Tol Cikopo-Palimanan (Cipali) Majalengka, Jawa Barat, Sabtu 23 Desember 2023. Untuk mengurai kepadatan kendaraan pada puncak arus mudik Natal 2023, Korlantas Polri memberlakukan sistem lawan arah (Contra Flow) di jalan tol Cipali. ANTARA FOTO/Dedhez Anggara
Ini Titik Rawan Macet saat Arus Mudik di Tol Cipali

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi memperkirakan terjadi kemacetan di ruas Tol Cipali pada puncak arus mudik Lebaran 2024


Polri Siapkan Rekayasa Lalu Lintas Arus Mudik dan Balik Idulftri 2024, Mulai 5 April

13 hari lalu

Foto udara sejumlah kendaraan yang menuju Jakarta antre di Gerbang Tol Cikampek Utama 2, Karawang, Jawa Barat, Rabu, 26 April 2023. Kementerian perhubungan mencatat hingga H+4 Lebaran baru 18  persen kendaraan pemudik yang kembali ke Jabodetabek dan 82 persen atau sekitar 808.000 kendaraan belum kembali karena adanya imbauan dari pemerintah untuk menghindari puncak arus balik. ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah
Polri Siapkan Rekayasa Lalu Lintas Arus Mudik dan Balik Idulftri 2024, Mulai 5 April

Korlantas Polri akan menerapkan rekayasa lalu lintas di sejumlah ruas jalan tol pada saat arus mudik dan balik Hari Raya Idul Fitri 1445H/2024


Dinilai Risiko Kecelakaan Tinggi, Polri Imbau Masyarakat Tak Kendarai Motor saat Mudik Idulfitri 2024

22 hari lalu

Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karopenmas) DivHumas Polri Brigjen Pol. Trunoyudo Wisnu Andiko, Jumat (19/1/2024). (ANTARA/Laily Rahmawaty)
Dinilai Risiko Kecelakaan Tinggi, Polri Imbau Masyarakat Tak Kendarai Motor saat Mudik Idulfitri 2024

Karopenmas Divisi Humas Polri Brigadir Jenderal Trunoyudo Wisnu Andiko mengimbau masyarakat agar tidak mudik idulfitri mengendarai sepeda motor.


Terjadi 3 Kecelakaan Rombongan Peziarah Asal Tangsel dalam 7 Tahun, Benyamin Davnie Minta Warga Hati-Hati

23 hari lalu

Wali Kota Tangsel Benyamin Davnie memantau TPS terdampak banjir di Kompleks  Maharta, Pondok Aren, Rabu 14 Februari 2024. Tempo/Muhammad Iqbal
Terjadi 3 Kecelakaan Rombongan Peziarah Asal Tangsel dalam 7 Tahun, Benyamin Davnie Minta Warga Hati-Hati

Benyamin Davnie meminta masyarakat aktif melaporkan Perusahaan Otobus yang akan digunakan perjalanan jarak jauh dalam kelompok besar.


Kecelakaan Bus Terguling di Tol Cipali, Wali Kota Tangsel dan Jasa Raharja Beri Santunan Korban Meninggal

23 hari lalu

Wali Kota Tangerang Selatan Benyamin Davnie (kiri) bersama Jasa Raharja memberikan santunan kepada keluarga korban bus terguling, Selasa 5 Maret 2024. (TEMPO/Muhammad Iqbal)
Kecelakaan Bus Terguling di Tol Cipali, Wali Kota Tangsel dan Jasa Raharja Beri Santunan Korban Meninggal

Korban meninggal dalam kecelakaan di Tol Cipali memperoleh santunan kematian dari Jasa Raharja dan perusahaan bus Blue Star.


Korban Kecelakaan Bus di Tol Cipali Dirujuk ke 3 Rumah Sakit Pemerintah Tangerang Selatan

24 hari lalu

Rombongan penziarah Tangerang Selatan mengalami kecelakaan di Tol Cipali-Palimanan, Minggu, 3 Maret 2024. (Dok Humas Tangsel)
Korban Kecelakaan Bus di Tol Cipali Dirujuk ke 3 Rumah Sakit Pemerintah Tangerang Selatan

Setelah terlibat kecelakaan di Tol Cipali-Palimanan, 11 pasien rombongan peziarah tiba di Tangerang Selatan.