Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Patah Panah "Gencatan Senjata" Perang di Papua

image-gnews
Iklan
TEMPO Interaktif, Papua:Perang saudara yang terjadi di Kelurahan Kwamki Lama, Distrik Mimika Baru, Kabupaten Mimika, Papua, terus diupayakan penyelesaiannya. Hari ini berlangsung upacara patah panah yang menandai upaya damai antara kelompok yang bertikai.Perang sejak 23 Juli lalu itu dinyatakan berakhir Senin ini dalam upacara adat oleh tiga kubu yang terlibat. Tanda "gencatan senjata" berupa mematahkan panah dan memanah anak babi di masing-masing kubu. Dengan upacara ini, Kepala Kepolisian Daerah Papua, Inspektur Jenderal Tonny Yacobus minta pihak yang bertikai tidak akan melakukan aksi saling menyerang lagi. "Ayo kita akhir peperangan ini dengan damai," katanya.Prosesi upacara berlangsung sekitar pukul 15.40 Waktu Indonesia Timur. Masing-masing kelompok menancapkan belahan bambu hingga membentuk gapura kemudian memanah seekor anak babi di markas perangnya masing-masing. Selanjutnya sebanyak 84 orang dari masing-masing kubu yang terdiri dari tokoh masyarakat, panglima perang, dan keluarga korban yang sudah ditunjuk berlari-lari memasuki wilayah kubu lawan. Sesudah itu mereka berkumpul di satu tempat di tengah-tengah belahan bambu. Mereka lantas berjabatan tangan dan berpelukan sambil meneteskan air mata. Setelah mereka kembalibeberapa buah panah diserahkan ke Tonny Yakobus untuk dipatahkan.Bagi pemerintah sejak menandatangani kesepakatan damai pada 3 Agustus 2006 lalu perang dianggap berakhir, tapi terjadi perang lagi pada Sabtu lalu (12/8). Dengan kesepakatan itu, apabila perang berkobar kembali dianggap kriminal murni. "Konsekwensinya pelakunya akan ditindak secara hukum," ujar Tonny.Tonny Yacobus menambahkan, perang saudara harus dihentikan. Sebab tidak sesuai dengan ajaran agama Kristen yang dianut warga dan hukum positif di Indonesia. "Saya sangat berharap agar perang harus selesai secara total hari ini juga, jangan hari ini sepakat damai tapi besok perang lagi. Jika itu yang terjadi maka aparat kepolisian akan mengambil tindakan tegas," katanya.Pendeta Abdiel Tinal, mengatakan gereja sangat melarang untuk saling membunuh dan membenci. Sebaliknya masyarakat harus hidup berdampingan sebagai saudara untuk memikirkan dan berbuat hal-hal yang berguna diri sendiri, keluarga, dan masyarakatnya.Marselus Dou
Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Inilah 3 Profesi yang Diyakini Bill Gates Tak Bisa Digantikan AI

3 hari lalu

Ilustrasi kecerdasan buatan atau AI. Dok. Shutterstock
Inilah 3 Profesi yang Diyakini Bill Gates Tak Bisa Digantikan AI

Pendiri perusahaan teknologi Microsoft, Bill Gates, mengatakan bahwa ada tiga profesi yang tahan dari AI. Apa saja?


Inilah Vivi, Mahasiswa Baru Termuda Unesa yang Lulus SNBP di Usia 16 Tahun

11 hari lalu

Siti Khodijah bersama anaknya, Lutviana Dwi Jannati yang menjadi peserta termuda yang lolos UNESA jalus SNBP 2024. Unesa.ac.id
Inilah Vivi, Mahasiswa Baru Termuda Unesa yang Lulus SNBP di Usia 16 Tahun

Begini kiat Vivi bisa lulus SNBP 2024 program studi Manajemen Informatika Unesa sebagai calon mahasiswa baru termuda.


Kemendikbudristek Sebut 87 Persen Sekolah Sudah Bentuk Tim Pencegahan dan Penanganan Kekerasan

14 hari lalu

Ilustrasi Sekolah Tatap Muka atau Ilustrasi Belajar Tatap Muka. ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi
Kemendikbudristek Sebut 87 Persen Sekolah Sudah Bentuk Tim Pencegahan dan Penanganan Kekerasan

Kemendikbudristek sudah menyiapkan petunjuk teknis dan panduan untuk membantu mencegah kekerasan di sekolah.


2 WNI Dapat Penghargaan Kepala Perwakilan di Luar Negeri Jepang

18 hari lalu

Bendera Jepang dan Indonesia. Shutterstock
2 WNI Dapat Penghargaan Kepala Perwakilan di Luar Negeri Jepang

Lussy Novarida Ridwan mendapat penghargaan atas kontribusinya mempromosikan dan meningkatkan kualitas pendidikan bahasa Jepang


Berikut Daftar 14 PSN yang Disetujui Jokowi Termasuk BSD dan PIK 2, Sepanjang 2013-2023 Telah Rampung 190 PSN

20 hari lalu

PIK 2. pik2.com
Berikut Daftar 14 PSN yang Disetujui Jokowi Termasuk BSD dan PIK 2, Sepanjang 2013-2023 Telah Rampung 190 PSN

Pada 2024, Jokowi menyetujui 14 PSN Baru termasuk BSD milik Sinar Mas dan PIK 2 dari Agung Sedayu Group. Rentang 2013-2023 telah rampung 190 PSN.


Hari Ini Pengumuman SNBP 2024, Simak Cara Registrasi Siswa yang Lolos Seleksi

24 hari lalu

Tangkapan layar-Ketua Umum Tim Penanggung Jawab Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2024, Prof. Ganefri dalam sosialisasi SNBP yang diikuti secara daring di Jakarta, Senin, 12 Februari 2024. (ANTARA/Lintang Budiyanti Prameswari)
Hari Ini Pengumuman SNBP 2024, Simak Cara Registrasi Siswa yang Lolos Seleksi

Jumlah pendaftar Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi atau SNBP 2024 mencapai 702.312 siswa.


AFPI Sebut Mahasiswa Jadi Salah Satu Peminjam Dana Fintech Lending, untuk Bayar UKT hingga Penelitian

28 hari lalu

UKU dan Asosiasi Fintech Pendanaan Bersama Indonesia (AFPI) menggelar konferensi pers di The Acre, Menteng, Jakarta Pusat, Kamis, 21 Maret 2024. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
AFPI Sebut Mahasiswa Jadi Salah Satu Peminjam Dana Fintech Lending, untuk Bayar UKT hingga Penelitian

Mahasiswa disebut menjadi salah satu peminjam di fintech lending.


Kemendikbudristek dan Australia Kerja Sama Luncurkan Program INOVASI Fase Ketiga

28 hari lalu

Peluncuran program INOVASI (Inovasi untuk Anak Sekolah Indonesia) fase ketiga, pada 21Maret 2024 di Jakarta. Ini merupakan kemitraan pendidikan antara Pemerintah Australia dan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek). Sumber: dokumen Kedutaan Besar Australia di Jakarta
Kemendikbudristek dan Australia Kerja Sama Luncurkan Program INOVASI Fase Ketiga

Program INOVASI fase ketiga merupakan kemitraan bidang pendidikan antara kedua negara untuk meningkatkan pembelajaran dan keterampilan murid SD.


Kesetaraan Gender, UNFPA Indonesia Serukan Isu Perempuan Jadi Prioritas

28 hari lalu

Tersangka kasus pencabulan anak di bawah umur, Suradi (20) bersama pasangannya dan keluarga berdoa usai prosesi pernikahan di kantor Satreskrim Polres Malang, Jawa Timur, Kamis 12 Maret 2014. TEMPO/Aris Novia Hidayat
Kesetaraan Gender, UNFPA Indonesia Serukan Isu Perempuan Jadi Prioritas

UNFPA Indonesia berharap isu kehamilan di kalangan remaja dan pernikahan anak menjadi priortias Pemerintah karena dampaknya ke kesetaraan gender


Transmigrasi Swakarsa Mandiri Hadir di Kabupaten Banyuasin

29 hari lalu

Transmigrasi Swakarsa Mandiri Hadir di Kabupaten Banyuasin

Transmigrasi dilakukan dengan biaya sendiri, namun berdasarkan bimbingan dan juga fasilitas yang diberikan oleh pemerintah