Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Seleksi CPNS Kemenkumham Hari Ini, Cek Lokasi Seleksi Kompetensi Dasar

image-gnews
RIbuan peserta mengikuti ujian Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) yang diadakan Kementerian Kesehatan di Gelora Bung Karno Senayan, Jakarta, (3/11). TEMPO/Eko Siswono Toyudho
RIbuan peserta mengikuti ujian Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) yang diadakan Kementerian Kesehatan di Gelora Bung Karno Senayan, Jakarta, (3/11). TEMPO/Eko Siswono Toyudho
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -  Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia mulai menyiapkan tahap lanjutan Penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) -  dengan menggelar Seleksi Kompetensi Dasar (SKD).

Tahap seleksi tersebut akan dimulai pada Senin 11 September 2017 hingga Sabtu 16 September 2017. Jumlah pelamar yang lolos seleksi sebanyak 211.538 pelamar dari 1 juta lebih pendaftar.

BACA:Pengumuman CPNS Kemenkumham dan MA 2017

Kepala Biro Hubungan Masyarakat Badan Kepegawaian Negara (BKN) Moh. Ridwan mengatakan, pelaksanaan SKD Kemenkumham akan dilakukan di 33 lokasi dengan menggunakan Computer Assisted Test (CAT). “Untuk kualifikasi pendidikan Dokter Spesialis, Dokter Umum dan Sarjana rencannya akan dipusatkan di 30 titik lokasi yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia,” kata Ridwan dalam siaran persnya dikutip Minggu 10 September 2017.

Berikut daftar sebaran 30 titik lokasi SKD CPNS Kemenkumham 2017 kualifikasi pendidikan Dokter Spesialis, Dokter Umum dan Sarjana:

JAWA BARAT

Gedung Istana Kana Bandung, Jl. Kawaluyaan, Bandung

JAWA TENGAH

MG SETOS Hotel (Shamrock Ballroom), Jl. Inspeksi Gajahmada, Semarang

JAKARTA

BKN Pusat (Gedung CAT), Jl. Letjen Sutoyo No. 12 Cililitan, Kramat Jati Jakarta Timur

BKN Pusat Lantai 8, Jl. Letjen Sutoyo No. 12 Cililitan, Kramat Jati Jakarta Timur

Badan Pembinaan Hukum Nasional, Jl. Letjen Sutoyo No. 10 Cililitan, Kramat Jati Jakarta Timur

JAWA TIMUR

Politeknik Pelayaran (POLTEKPEL) Surabaya, Jl. Gunung Anyar Boulevard No. 1 Surabaya

SUMATRA UTARA

Kanreg VI BKN Medan, Jl. TB. Simatupang No.151 Sunggal, Medan Sungal, Kota Medan

SULAWESI SELATAN

Kanreg IV BKN Makassar, Jalan Pacerakang 3 Makassar

Akademi Koperasi, Jl. Meranti No 10 Makassar

BANTEN

Hotel Olive Tangerang, Jl. Imam Bonjol, Nomor 777, Karawaci, Tangerang, Banten

RIAU

Kanreg BKN XII Pekanbaru, Jl. Hangtuah Ujung Pekanbaru

Kanwil Kemenkumham Riau, Jl. Jenderal Sudirman No. 233 Pekanbaru

SUMATERA BARAT

UPT BKN, Gedung Rohana Kudus, Padang

UNIVERSITAS NEGERI PADANG, Jl. Prof Hamka, Padang

SUMATRA SELATAN

Kanreg VII BKN Palembang, Jl. Gubernur H. A. Bastari, 8 Ulu, Seberang Ulu I, Kota Palembang

SMK 3 Palembang, Jl. Sriwijaya Negara, Bukit Lama, Ilir Barat I, Kota Palembang

ACEH

Aula Universitas Abulyatama, Jl. Blang Bintang Lama Km 8,5 Lampoh Keude, Aceh Besar

LAMPUNG

Universitas Lampung (gedung meneng), Jl. Sumantri Brojonegoro-gedung meneng

D I YOGYAKARTA

Kanreg I BKN Yogyakarta, Jl Magelang Km 7.5 Yogyakarta

JAMBI

Ruang Pola Kantor Gubernur Jambi

Jl. Jend. Ahmad Yani, Telanaipura, Jambi

KALIMANTAN TIMUR

SMA Negeri 1 Samarinda

Jl. Kadrie Oening, Samarinda



KALIMANTAN SELATAN

Kanreg VIII BKN Banjarmasin

Jl. Bhayangkara No. 1 Banjarbaru

NUSA TENGGARA BARAT

 Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Nusa Tenggara Barat

Jl. Pemuda No. 59 Kota Mataram – NTB

 SULAWESI TENGGARA

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

SMKN I Kendari

Jl. Jend. A. Yani No. 17, Bende, Kendari, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara

SULAWESI TENGAH

Universitas Tadulako

Jl. Sukarno Hatta Km 9 Tondo Mantikulore, Kota Palu

BENGKULU

Universitas Bengkulu Lembaga Pengembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi (LPTIK)

Jln. WR Supratman, Kandang Limun, Bengkulu

 KALIMANTAN BARAT

Aula Kanwil Kemenkumham Kalimantan Barat

Jl. Ks. Tubun no. 26 Pontianak

 KEPULAUAN RIAU

CK TANJUNG PINANG HOTEL

Jl. R.H. FISABILILLAH KM 8 NO 10, BATU IX, Tanjung Pinang

 BALI

Kanreg X BKN Denpasar

Jl. Bypass Ngurah Rai No. 646 Denpasar Bali

 NUSA TENGGARA TIMUR

STIKOM UYELINDO Kupang

Jl. Perintis Kemerdekaan Kayu Putih Kupang

 PAPUA

Kanreg IX BKN Jayapura

Jl.Baru No.100/B Kota Raja Jayapura

SULAWESI UTARA

Kanreg XI BKN Manado

Jl. A.A Maramis Km. 8 Kelurahan Paniki Bawah, Mapanget, Kota Manado

KALIMANTAN TENGAH

Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Kalimantan Tengah

Jl. Willem AS No.11 Palangka Raya, Kalimantan Tengah.

 MALUKU

Islamic Center

Jl. Sultan Babullah, Ambon

 BANGKA BELITUNG

Badan Kepulauan Daerah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung

Komplek Perkantoran Gubernur Jl. Pulau Bangka, Air Itam, Pangkalpinang

 GORONTALO

UPT BKN Gorontalo

Jl. H.D.I. Rachman Kel. Hepuhulawa, Kec. Limboto

 SULAWESI BARAT

Gedung Serba Guna Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat

Jl. H. Abd. Malik Pattana Endeng Rangas, Mamuju

 MALUKU UTARA

Universitas Khairun Ternate

Jl. Kampus 2 Gambesi, Kota Ternate Selatan, Ternate

 PAPUA BARAT

SMA Negeri 1 Manokwari

Jl. Palapa Reremi.


BISNIS.COM

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Seleksi CPNS 2024 Dibuka Mei, Simak Jadwal dan Daftar Formasinya

2 hari lalu

Pemerintah membuka 2.302.543 formasi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) untuk tahun 2024.
Seleksi CPNS 2024 Dibuka Mei, Simak Jadwal dan Daftar Formasinya

Jadwal dan formasi CPNS 2024 untuk CPNS dan PPPK.


Azwar Anas dan Yaqut Cholil Sepakat Lulusan Ma'had Aly Bisa Seleksi CPNS

17 hari lalu

Azwar Anas dan Yaqut Cholil Sepakat Lulusan Ma'had Aly Bisa Seleksi CPNS

Ma'had Aly merupakan perguruan tinggi keagamaan berbasis pesantren.


Kemenpan RB Setujui 110.553 Formasi CPNS dan CPPPK Kemenag Tahun Ini

17 hari lalu

Peserta mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS formasi Kejaksaan di Kantor Pusat Badan Kepegawaian Negara (BKN), Jakarta, Kamis  9 November 2023. Pemerintah mulai Kamis 9 November melaksanakan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2023 yang diikuti sebanyak 1.853.617 pelamar, sedangkan Seleksi Kompetensi bagi Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (CPPPK) akan dilakukan pada Jumat 10 November. ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso
Kemenpan RB Setujui 110.553 Formasi CPNS dan CPPPK Kemenag Tahun Ini

Kemenpan RB menyetujui 110.553 formasi CPNS dan CPPPK untuk Kemenag pada tahun ini. Terbesar selama enam tahun terakhir.


Kemenag Usul Lulusan Ma'had Aly Bisa Ikut Seleksi CPNS

17 hari lalu

Peserta mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS formasi Kejaksaan di Kantor Pusat Badan Kepegawaian Negara (BKN), Jakarta, Kamis  9 November 2023. Pemerintah mulai Kamis 9 November melaksanakan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2023 yang diikuti sebanyak 1.853.617 pelamar, sedangkan Seleksi Kompetensi bagi Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (CPPPK) akan dilakukan pada Jumat 10 November. ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso
Kemenag Usul Lulusan Ma'had Aly Bisa Ikut Seleksi CPNS

Lulusan Ma'had Aly berpeluang mengikuti seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil atau CPNS, khususnya formasi penyuluh agama.


Terpopuler Bisnis: Pilot Batik Air yang Tertidur Diklaim bukan Salah Perusahaan, Alasan Grab-Gojek Tidak Bayar THR Ojol

28 hari lalu

Bos Lion Air Group, Rusdi Kirana, saat ditemui di kantor Kementerian Perhubungan, Jakarta Pusat, Senin, 17 Januari 2020. Tempo/Francisca Christy Rosana
Terpopuler Bisnis: Pilot Batik Air yang Tertidur Diklaim bukan Salah Perusahaan, Alasan Grab-Gojek Tidak Bayar THR Ojol

Bos Lion Air Rusdi Kirana mengklaim insiden pilot Batik Air yang tertidur bukan salah perusahaan.


Rekrutmen CPNS Dibuka Mei 2024, Ini Instansi yang Umumkan Formasi

29 hari lalu

Pemerintah membuka 2.302.543 formasi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) untuk tahun 2024.
Rekrutmen CPNS Dibuka Mei 2024, Ini Instansi yang Umumkan Formasi

Sejumlah instansi sudah umumkan formasi rekrutmen CPNS yang akan dibuka Mei tahun ini.


BKN Buka Seleksi Tiga Periode CASN, Pelamar Hanya Boleh Ikut Satu Tahap

30 hari lalu

Peserta mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS formasi Kejaksaan di Kantor Pusat Badan Kepegawaian Negara (BKN), Jakarta, Kamis  9 November 2023. Pemerintah mulai Kamis 9 November melaksanakan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2023 yang diikuti sebanyak 1.853.617 pelamar, sedangkan Seleksi Kompetensi bagi Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (CPPPK) akan dilakukan pada Jumat 10 November. ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso
BKN Buka Seleksi Tiga Periode CASN, Pelamar Hanya Boleh Ikut Satu Tahap

BKN merencanakan jadwal seleksi CASN dalam tiga periode, yakni April, Juni, September di tahun 2024. Pelamar hanya bisa mengikuti satu tahap seleksi


Pemerintah Buka 1,28 Juta Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ada Formasi Khusus di IKN

35 hari lalu

Pegawai Aparatur Sipil Negara (ASN) atau Pegawai Negeri Sipil saat pulang kerja, Jakarta, Selasa, 27 Februari 2024. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reforms Birokrasi (PANRB) Abdullah Anwar Anas memastikan kepindahan ASN termasuk PNS, TNI, Polri ke Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara sebanyqak 6000 orang dan akan dimulai pada Juli 2024. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Pemerintah Buka 1,28 Juta Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ada Formasi Khusus di IKN

Ada formasi khusus untuk seleksi CPNS dan PPPK tahun ini di IKN.


THR PNS Cair 100 Persen dan CPNS 80 Persen, Cek Besarannya

36 hari lalu

Ilustrasi PNS atau ASN. Shutterstock
THR PNS Cair 100 Persen dan CPNS 80 Persen, Cek Besarannya

PP tentang pemberian THR dan gaji ke-13 bagi ASN telah diteken oleh Presiden Jokowi. Simak besarannya untuk PNS dan CPNS berikut ini.


Bupati Bandung Kembali Raih Penghargaan dari Kementerian PAN-RB

36 hari lalu

Bupati Bandung Kembali Raih Penghargaan dari Kementerian PAN-RB

Kabupaten Bandung merekrut lebih banyak PNS untuk memenuhi kebutuhan lima rumah sakit baru.