Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kementerian PU Siapkan Rp 25 M untuk Rehab Pura Mangkunegara  

image-gnews
Sejumlah penari membawakan Gambyong Retno Kusumo di Pura Mangkunegaran, Jum'at (11/05). Tarian klasik itu dibawakan dalam Mangkunegaran Performing Art 2012. TEMPO/Ahmad Rafiq
Sejumlah penari membawakan Gambyong Retno Kusumo di Pura Mangkunegaran, Jum'at (11/05). Tarian klasik itu dibawakan dalam Mangkunegaran Performing Art 2012. TEMPO/Ahmad Rafiq
Iklan

TEMPO.CO, Surakarta-Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat bakal menggelontorkan dana untuk rehabilitasi Pura Mengkunegaran pada tahun ini. Selain rehab bangunan, Kementerian juga akan melakukan penataan kawasan di sekitar situs budaya tersebut.

Direktur Jenderal Cipta Karya Sri Hartoyo mengatakan bantuan untuk rehab Mangkunegaran sebenarnya sudah diberikan sejak dua tahun lalu. "Namun dulu jumlahnya relatif kecil," katanya saat ditemui di Surakarta, Sabtu, 4 Maret 2017.

Baca: Di Kampung Ini, Anak Telantar Dibina Pemkot Surabaya

Selama dua tahun terakhir, pihaknya telah melakukan rehab senilai Rp 9,7 miliar. "Sedangkan tahun ini kami melakukan percepatan sehingga nilainya cukup besar, yakni Rp 25 miliar," katanya.

Beberapa bangunan yang akan diperbaiki meliputi Panti Putra, garasi kereta kencana, gudang seng hingga pagar. Tanah lapang di depan Mangkunegaran atau yang biasa disebut pamedan juga termasuk yang ditata. "Pamedan nantinya akan didesain multifungsi," katanya.

Selain sebagai ruang terbuka, kawasan itu juga bisa digunakan untuk bazar, pertunjukan hingga ruang parkir. Menurut Hartoyo, desain pamedan saat ini sudah sampai tahap finalisasi.

Hartoyo menyebutkan bahwa proses rehab Mangkunegaran akan mengikuti regulasi cagar budaya. "Kami melakukan perbaikan sesuai bentuk aslinya," katanya.

Simak: 5 Warga Tewas Akibat Tanah Longsor di Sumatera Barat

Salah satu bangunan yang mendapat perhatian adalah Panti Putra yang memiliki tingkat kerusakan cukup parah. "Tingkat kerusakannya mencapai 75 persen," katanya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Panti Pura dulunya digunakan sebagai tempat tinggal para putra Mangkunegara yang telah menginjak usia dewasa.

Selain Pura Mangkunegaran, Direktorat Jenderal Cipta Karya juga memberikan bantuan serupa kepada Keraton Kasunanan Surakarta. Bantuan itu diarahkan untuk memperbaiki museum keraton. "Untuk tahun ini kami sediakan anggaran Rp 15 miliar," katanya.

Menurut Hartoyo, anggaran untuk Keraton Kasunanan pada tahun ini memang lebih kecil dibanding Mangkunegaran. "Sebab sebagian sudah kami perbaiki secara bertahap selama beberapa tahun," katanya.

Lihat: Pengamat: Raja Salman Datang, Perbaiki Citra Jokowi dan Ahok

Wali Kota Surakarta FX Hadi Rudyatmo mengatakan bahwa perbaikan itu merupakan bentuk perhatian pemerintah terhadap situs budaya. "Pemerintah pusat membantu perbaikan, sedangkan pemerintah daerah memberiksan stimulan untuk kegiatan," katanya.

Dia berharap perbaikan dua situs budaya di Surakarta itu bisa semakin meningkatkan kunjungan wisatawan. "Sehingga nantinya Mangkunegaran bisa melakukan perawatan dan perbaikan secara mandiri melalui penjualan tiket," katanya.

AHMAD RAFIQ

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Studi Peminum Ciu di Surakarta, Mayoritas Islam Abangan

13 hari lalu

Pekerja melakukan uji rasa saat pembuatan arak iwak arumery yang menjadi suvenir dalam side event atau acara sampingan G20 Bali di Denpasar, Bali, Jumat 9 September 2022 Minuman beralkohol tradisional khas Bali berbahan dasar buah lontar dan kelapa yang dicampur dengan rempah-rempah dan buah-buahan untuk memberikan citarasa tersebut sebagai suvenir bagi delegasi saat side event G20 di Bali pada bulan Agustus 2022. ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo
Studi Peminum Ciu di Surakarta, Mayoritas Islam Abangan

Pemilik pabrik ciu di Surakarta bahkan didapati sudah menjalani ibadah Haji.


Gratis, Tour de Kotabaru Ajak Wisatawan Lari Santai Lintasi Heritage Yogyakarta Pekan Ini

39 hari lalu

Lokasi Boulevard Kotabaru yang memanjang di tengah Jalan Suroto itu berada di kawasan heritage Kotabaru, Yogyakarta. Tempo/Pino Agustin Rudiana
Gratis, Tour de Kotabaru Ajak Wisatawan Lari Santai Lintasi Heritage Yogyakarta Pekan Ini

Kotabaru di masa silam merupakan permukiman premium Belanda yang dibangun Raja Keraton Yogyakarta Sri Sultan Hamengku Buwono VII sekitar 1877-1921.


Rekomendasi Destinasi Wisata Kawasan Pecinan di Surabaya Saat Libur Tahun Baru Imlek

50 hari lalu

Gerbang Pecinan Kya-Kya di Surabaya (Sumber: shutterstock)
Rekomendasi Destinasi Wisata Kawasan Pecinan di Surabaya Saat Libur Tahun Baru Imlek

Libur tahun baru imlek, kunjungan wisata ke kampung pecinan menjadi pilihan. Berikut rekomendasi destinasi wisata pecinan yang unik di Kota Surabaya


Makam Korban Pembantaian Rawagede Ditetapkan Jadi Cagar Budaya

26 Januari 2024

Ahli waris dari korban Tragedi Rawagede membersihkan makam keluarganya saat peringatan peristiwa Tragedi Rawagede di Desa Balongsari, Karawang, Jawa Barat, Selasa, 11 Desember 2018. Acara ini dihadiri para ahli waris untuk mengenang keluarganya yang menjadi korban. ANTARA/M Ibnu Chazar
Makam Korban Pembantaian Rawagede Ditetapkan Jadi Cagar Budaya

Kompleks pemakaman korban tragedi pembantaian Rawagede ditetapan menjadi cagar budaya.


Mengenal Kampung Majapahit Mojokerto, Ini Daya Tariknya

23 Januari 2024

Seorang warga duduk di pelataran rumah bergaya arsitektur Majapahit di Desa Bejijong, Kawasan Cagar Budaya Nasional Trowulan, Mojokerto, Jawa Timur, 10 Maret 2016. Kampung Majapahit merupakan proyek Pemprov Jatim dengan Pemerintah Kabupaten Mojokerto. ANTARA/Ismar Patrizki
Mengenal Kampung Majapahit Mojokerto, Ini Daya Tariknya

Berikut daya tarik Kampung Majapahit, Trowulan, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur. Apa saja?


4 Gedung dari Zaman Hindia Belanda di Palembang yang Direkomendasikan sebagai Cagar Budaya

4 Januari 2024

Gedung Museum Sultan Mahmud Badaruddin II, Palembang ini direkomendasikan untuk dijadikan cagar budaya. Bangunan ini merupakan bekas rumah residen Palembang yang berasal dari reruntuhan Keraton Kuto Lamo. TEMPO/Parliza Hendrawan
4 Gedung dari Zaman Hindia Belanda di Palembang yang Direkomendasikan sebagai Cagar Budaya

Dari Gedung Ledeng hingga kantor dagang Belanda Jacobson Van Den Berg & Co di Palembang dinilai layak dijadikan cagar budaya.


5 Jalan Tol Terpanjang di Indonesia

12 Desember 2023

Foto udara kendaraan berjalan satu arah menuju Cikampek di Tol Cikopo-Palimanan, Jawa Barat, Kamis, 27 April 2023. Pada arus balik Lebaran 2023, Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri masih akan memperpanjang skema rekayasa lalu lintas satu arah di km 414 Tol Kalikangkung hingga km 72 Tol Cikampek hingga Kamis, 27 April 2023 pukul 24.00 WIB. ANTARA/Rivan Awal Lingga
5 Jalan Tol Terpanjang di Indonesia

Indonesia mempunyai banyak jalan tol yang menghubungkan beberapa daerah, berikut 5 jalan tol terpanjang di Indonesia.


Profil Gereja Katedral Jakarta, Tempat pernikahan Jonatan Christie dan Shanju Eks JKT 48

6 Desember 2023

Jonatan Christie menikah dengan Shania Junianatha, dalam pemberkatan pernikahan yang berlangsung di Gereja Katedral, Jakarta, Jumat, 1 Desember 2023. (Instagram/@jonatanchristieofficial)
Profil Gereja Katedral Jakarta, Tempat pernikahan Jonatan Christie dan Shanju Eks JKT 48

Pernikahan atlet bulu tangkis Jonatan Christie dan Shania Junianatha atau Shanju eks JKT 48 di Gereja Katedral Jakarta. Ini profil gereja 132 tahun.


Kisah Toko Merah di Kota Tua Jakarta yang Usianya Hampir Tiga Abad

21 November 2023

Toko Merah di yang terletak di tepi barat Kali Besar Barat, Jakarta in pernah menjadi sebuah toko milik warga Cina, Oey Liauw Kong sejak pertengahan abad ke-19. Nama tersebut juga didasarkan pada warna tembok depan bangunan yang bercat merah hati langsung pada permukaan batu bata yang tidak diplester. Tempo/Rully Kesuma
Kisah Toko Merah di Kota Tua Jakarta yang Usianya Hampir Tiga Abad

Toko Merah di Kota Tua awalnya dibangun sebagai rumah, lalu beberapa kali beralih fungsi dari toko hingga kafe.


6 Fakta Kompleks Candi Batujaya Karawang, Candi Tertua di Indonesia

21 November 2023

Kompleks Candi Batujaya di Karawang ditetapkan jadi Cagar Budaya Nasional. TEMPO | Hisyam Luthfiana
6 Fakta Kompleks Candi Batujaya Karawang, Candi Tertua di Indonesia

Situs Candi Batujaya Karawang memiliki berbagai hal unik untuk digali, begini fakta-faktanya.