Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

BPJS Kesehatan Terapkan Asuransi Berbasis Sampah  

image-gnews
Pemrakarsa klinik asuransi sampah, Gamal Albinsaid menerima penghargaan usai dinobatkan menjadi tokoh transformasi sosial dalam malam puncak ASI 2014 di Studio RCTI, Jakarta (3/6). TEMPO/Nurdiansah
Pemrakarsa klinik asuransi sampah, Gamal Albinsaid menerima penghargaan usai dinobatkan menjadi tokoh transformasi sosial dalam malam puncak ASI 2014 di Studio RCTI, Jakarta (3/6). TEMPO/Nurdiansah
Iklan

TEMPO.CO, Malang - Badan Pelayanan Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan bekerja sama dengan Indonesia Media memberikan pelayanan kesehatan berbasis sampah, Selasa, 21 Februari 2017. Peserta membayar sampah kering berupa botol plastik dan kertas senilai Rp 10 ribu per bulan untuk pelayanan kelas III.

"Selebihnya Rp 15.500 dibayar oleh dana tanggung jawab sosial yang dikelola Indonesia Medika," kata Kepala Bidang Pelayanan Primer Pertama BPJS Kesehatan Malang Muji Harianti. Pembayaran, ucap dia, dilakukan secara kolektif.

Program pembayaran kolektif merupakan program baru yang sasarannya pelajar, mahasiswa, dan perusahaan yang menyalurkan dana tanggung jawab sosial. Program ini diluncurkan pada sebulan terakhir.

Selain dengan Indonesia Medika, BPJS Kesehatan telah menjajaki kerja sama dengan sejumlah perguruan tinggi di Malang. Keuntungan program ini, ujar Muji, kepesertaan per individu tak harus membayar seluruh keluarga.

"Pelayanan sama dengan peserta BPJS lain. Khusus pelayanan primer pertama dilakukan di klinik Indonesia Medika," tuturnya. Sedangkan untuk rujukan akan diteruskan ke sejumlah rumah sakit di Malang.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

CEO Indonesia Medika Gamal Albinsaid mengatakan, pada tahap awal, didaftarkan seratus orang di sekitar Klinik Indonesia Medika. Sedangkan peserta asuransi sampah di Kelurahan Bumiayu, Kecamatan Kedungkandang, sekitar klinik sebanyak 230.

"Peserta BPJS Kesehatan akan ditambah jika dana CSR juga bertambah," ucapnya. Sistem ini, ujar dia, diharapkan bisa berkelanjutan. Selain itu, dana berasal dari sumbangan masyarakat dan perusahaan.

Kepala Dinas Lingkungan Hidup Boedi Edy Putranto mendukung pelayanan kesehatan berbasis sampah ini. Total, setiap hari produksi sampah di Malang mencapai 500 ton. "Program ini mengurangi sampah ke TPA Supit Urang," tuturnya.

EKO WIDIANTO


Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Keripik Tempe Rohani Sukses Kembangkan Usaha Berkat Pinjaman BRI

3 hari lalu

Keripik Tempe Rohani Sukses Kembangkan Usaha Berkat Pinjaman BRI

Strategi yang dilakukan ada di peningkatan pelayanan, mempertahankan kualitas produk, dan juga melakukan inovasi


Ragam Kuliner Nikmat Asli Kota Malang

18 hari lalu

Nasi pecel. Cookpad
Ragam Kuliner Nikmat Asli Kota Malang

Apa saja makanan khas Kota Malang yang patut untuk dicoba?


Kilas balik Pendirian Kota Malang yang dibentuk Pemerintah Hindia Belanda

18 hari lalu

Wahana bianglala di Alun-alun Batu Kota Malang pada malam hari, Senin, 15 Juli 2019. TEMPO/Abdi Purmono
Kilas balik Pendirian Kota Malang yang dibentuk Pemerintah Hindia Belanda

Seperti kebanyakan kota di Indonesia, Kota Malang mengalami pertumbuhan dan perkembangan setelah kedatangan pemerintah kolonial Belanda.


BPJS Kesehatan Jadi Syarat Buat SKCK Mulai 1 Maret 2024, Begini Prosedurnya

51 hari lalu

Petugas melayani pembuatan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) di ruangan Layanan Publik Polres Tegal, Jawa Tengah, Selasa 12 November 2019. Menurut petugas pelayanan, jumlah pemohon pembuatan SKCK untuk syarat pendaftaran CPNS 2019, dua hari terakhir meningkat hingga 50 persen dari biasanya 50 pemohon menjadi 100 pemohon. ANTARA FOTO/Oky Lukmansyah
BPJS Kesehatan Jadi Syarat Buat SKCK Mulai 1 Maret 2024, Begini Prosedurnya

Untuk membuat SKCK, masyarakat kini wajib menjadi peserta program JKN BPJS Kesehatan per 1 Maret 2024. Bagaimana prosedurnya?


Dua Rombongan Siswa Bertolak ke Istanbul dan New York Hari Ini

53 hari lalu

Delegasi MAN 2 Kota Malang pada Istambul Youth Summit 2024. Kemenag
Dua Rombongan Siswa Bertolak ke Istanbul dan New York Hari Ini

Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 2 Kota Malang, Jawa Timur, akan mengirim 18 siswa mengikuti Istanbul Youth Summit (IYS) 2024.


Tiga TPS di Kota Malang Kekurangan Surat Suara Pilpres 2024

14 Februari 2024

Ilustrasi TPS. Dok TEMPO
Tiga TPS di Kota Malang Kekurangan Surat Suara Pilpres 2024

Sejumlah TPS di Kota Malang kekurangan surat suara untuk Pilpres 2024. Proses pemungutan suara pun dihentikan.


Eksplorasi Pesona Alam dan Budaya, Ini 5 Desa Wisata Terbaik di Jawa Timur

1 Februari 2024

Kampoeng Heritage Kajoetangan (Kampung Kayutangan) sejak tanggal 22 April 2018 ditetapkan sebagai kawasan warisan budaya (heritage) oleh Pemerintah Kota Malang
Eksplorasi Pesona Alam dan Budaya, Ini 5 Desa Wisata Terbaik di Jawa Timur

Jawa Timur memang jagonya dalam pengembangan desa wisata, berikut 5 desa wisata yang wajib Anda cantumkan dalam daftar perjalanan Anda.


Jokowi Sebut Ada 267 Juta Peserta BPJS Kesehatan: Kalau Sakit Ringan ke Puskesmas Saja

24 Januari 2024

Presiden Joko Widodo menyapa warga setelah meresmikan jalan inpres di Ngawen, Blora, Jawa Tengah, Selasa, 23 Januari 2024. Presiden Jokowi meresmikan perbaikan ruas jalan Purwodadi-Wirosari-Blora sebagai pelaksanaan Instruksi Presiden (Inpres) Jalan Daerah dengan panjang 32,3 kilometer yang menelan anggaran sebesar Rp257,6 miliar. ANTARA FOTO/Yusuf Nugroho
Jokowi Sebut Ada 267 Juta Peserta BPJS Kesehatan: Kalau Sakit Ringan ke Puskesmas Saja

Presiden Jokowi menyebutkan sebanyak 267 juta masyarakat Indonesia memiliki kartu BPJS Kesehatan yang juga melayani pasien dengan penyakit berat.


Jokowi Klaim di Indonesia Warga Berobat Tak Dipungut Biaya

23 Januari 2024

Presiden Joko Widodo atau Jokowi saat meninjau ruas Jalan Surakarta-Gemolong (Sragen)-Purwodadi di Desa Ngandul, Kabupaten Sragen, Selasa, 23 Januari 2024. Foto: Muchlis Jr - Biro Pers Sekretariat Presiden
Jokowi Klaim di Indonesia Warga Berobat Tak Dipungut Biaya

Presiden Jokowi mengharapkan BPJS kesehatan dan Kartu Indonesia Sehat dapat bermanfaat bagi warga Indonesia.


Cara Mengurus Kartu BPJS Kesehatan yang Hilang

21 Desember 2023

Cara Mengurus Kartu BPJS Kesehatan yang Hilang

Begini cara mengurus Kartu BPJS Kesehatan yang hilang.