Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Alasan Menteri Anies Larang MOS atau Pelonco

image-gnews
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Anies Baswedan resmi melarang pelaksanaan masa orientasi siswa (MOS) yang dilakukan kalangan siswa atau pelajar.

"Meski pelaksananya anggota OSIS, tetap kita larang. Mulai tahun ini harus dilakukan oleh guru atau pengajar," tutur Menteri Anies dalam sebuah konferensi pers di kantor Kemdikbud di Jakarta, Senin, 11 Juli 2016.

Dia menjelaskan, hal tersebut dilakukan mengingat rawan terjadi aksi perploncoan atau bullying, bahkan kekerasan yang dilakukan senior terhadap adik kelasnya yang baru masuk sekolah.

Menurut dia, konsep kegiatan pengenalan lingkungan sekolah sudah saatnya diubah dengan memutus salah satu masalah utama, yaitu kekerasan.

Dia bercerita, keputusan tersebut diambil mengingat banyak laporan kekerasan, baik psikis maupun fisik, yang dialami murid saat pertama kali masuk sekolah.

Bahkan, kata Anies, terjadi sejumlah kasus kekerasan di lingkungan sekolah di beberapa daerah yang mengakibatkan kematian.

"Ini tidak bisa lagi dibiarkan karena tidak ada orang tua yang ingin mengantar anaknya ke sekolah dalam kondisi bahagia, tapi menjemputnya dengan kondisi yang menyedihkan," ucapnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menteri Anies memaparkan, dalam konsep baru ini, yang akan menjadi pelaksana pengenalan lingkungan sekolah ialah guru di sekolah tersebut.

"Kegiatan MOS tidak lagi dilakukan oleh senior, hanya oleh guru pada jam-jam belajar, serta di dalam lingkungan sekolah," ujarnya, menegaskan.

Meski dilakukan oleh guru, Menteri Anies menekankan, kegiatan pengenalan harus bersifat edukatif dan menyenangkan.

"Siswa pun harus pakai seragam seperti saat belajar sehari-hari. Tidak perlu pakai aksesori aneh-aneh. Harus pakai atribut sekolah," tuturnya.


ANTARA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Ragam Reaksi terhadap Hasil Seleksi Capim KPK

8 menit lalu

Ketua Pansel Calon Pimpinan dan Dewan Pengawas KPK Muhammad Yusuf Ateh (tengah) memberikan keterangan pers  terkait pengumuman hasil Tes Assessment di Lobby Gedung Utama, Kementerian Sekretariat Negara, Jakarta, Rabu 11 September 2024. Pansel KPK mengumumkan sebanyak 20 orang calon pimpinan KPK dan 20 orang calon Dewas KPK lolos seleksi profile assessment dan selanjutnya akan menjalani tes wawancara serta kesehatan pada 17 hingga 20 September 2024. TEMPO/Subekti
Ragam Reaksi terhadap Hasil Seleksi Capim KPK

IM57+ Institute menyatakan sejak awal tidak percaya dengan kerja Pansel KPK dalam menyeleksi capim KPK dan calon Dewas KPK.


4 Rekor Panjat Tebing Pecah di PON 2024, Termasuk oleh Kiromal Katibin dan Rajiah Sallsabillah

13 menit lalu

Kiromal Katibin (tengah), Moch Rizky Samudra Dewantara (kiri), dan Rian Gordon Sitorus yang masing-masing meraih medali emas, perak, dan perunggu nomor speed WR perorangan pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumatra Utara, di Aceh, Rabu, 11 September 2024. (ANTARA/Zuhdiar Laeis)
4 Rekor Panjat Tebing Pecah di PON 2024, Termasuk oleh Kiromal Katibin dan Rajiah Sallsabillah

Cabang panjat tebing telah mencatat pemecahan rekor di empat nomor pertandingan pada penyelenggaraan PON 2024.


Jadwal Liga 1 Kamis 12 September 2024: PSS Sleman vs Borneo FC Main Sore, PSBS Biak vs Persija Jakarta Malam

17 menit lalu

Logo BRI Liga 1 2024/2025. Istimewa
Jadwal Liga 1 Kamis 12 September 2024: PSS Sleman vs Borneo FC Main Sore, PSBS Biak vs Persija Jakarta Malam

Duel PSS Sleman vs Borneo FC pada pekan keempat Liga 1 2024-2025 akan berlangsung di Stadion Manahan Solo, mulai 15.30 WIB.


Atlet Bola Voli PON 2024 Berharap Akses Jalan ke Arena Bisa Segera Rampung

23 menit lalu

Sejumlah pemain voli PON XXI Aceh-Sumut melewati jalan berlumpur di GOR Bola Voli Indoor Sumut Sport Center, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara, Selasa, 10 September 2024. Pertandingan voli indoor yang semula dijadwalkan Selasa (10 September) diundur menjadi Rabu (11 September) karena GOR belum siap dan akses jalan berlumpur. (ANTARA/Rivan Awal Lingga)
Atlet Bola Voli PON 2024 Berharap Akses Jalan ke Arena Bisa Segera Rampung

Atlet-atlet peserta dari cabang olahraga bola voli indoor berharap akses jalan ke tempat pertandingan PON 2024 bisa segera rampung.


Usut Kematian Mahasiswi PPDS Undip, Polda Jawa Tengah Telah Periksa 17 Saksi

38 menit lalu

dr Aulia Risma. FOTO/instagram
Usut Kematian Mahasiswi PPDS Undip, Polda Jawa Tengah Telah Periksa 17 Saksi

Polda Jawa Tengah menyatakan telah memeriksa 17 saksi untuk mengusut kematian Aulia Risma, mahasiswi PPDS Undip.


Menlu Joly Tegaskan Kanada Tidak Menjual Senjata kepada Israel

2 jam lalu

Menteri Luar Negeri Kanada Melanie Joly (kiri) menyampaikan pandangannya saat melakukan pertemuan bilateral dengan Menteri Luar Negeri Retno Marsudi di Jakarta, Jumat 14 Juli 2023. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat
Menlu Joly Tegaskan Kanada Tidak Menjual Senjata kepada Israel

Mengikut jejak Inggris, Kanada memutuskan untuk tidak menjual senjata kepada Israel.


Helikopter Jatuh, 2 Tentara Israel Tewas dan 8 Terluka dekat Koridor Philadelphia

3 jam lalu

Helikopter Black Hawk, model UH-60A, memiliki teknologi otonom Sikorsky MATRIX untuk membuat helikopter terbang tanpa pilot. Black Hawk otonom dapat melakukan serangkaian putaran pedal, manuver, dan lintasan lurus sebelum menyelesaikan pendaratan yang sempurna. Foto : Lockhead Martin
Helikopter Jatuh, 2 Tentara Israel Tewas dan 8 Terluka dekat Koridor Philadelphia

Dua tentara Israel tewas dan delapan lainnya terluka setelah sebuah helikopter Israel jatuh di dekat Koridor Philadelpia di Jalur Gaza selatan.


Jaksa ICC Desak Surat Penangkapan untuk Netanyahu, Gallant dan Sinwar Diterbitkan

4 jam lalu

Benjamin Netanyahu dan Karim Khan. REUTERS
Jaksa ICC Desak Surat Penangkapan untuk Netanyahu, Gallant dan Sinwar Diterbitkan

Menurut Jaksa ICC, surat penangkapan itu diperlukan untuk mencegah berlanjutnya kejahatan yang dituduhkan.


Satu Tahun Demo Tolak PSN Rempang Eco City, 6 Fakta dari Bentrokan yang Terjadi

4 jam lalu

Ribuan warga berunjuk rasa terkait rencana pengembangan Pulau Rempang dan Galang menjadi kawasan ekonomi baru di Kantor Badan Pengusahaan (BP) Batam, Batam, Kepulauan Riau, Rabu, 23 Agustus 2023. Mereka menolak rencana relokasi yang dilakukan BP Batam untuk pembangunan mega proyek Rempang Eco City, perusahaan yang berada di bawah naungan grup Artha Graha milik Tomy Winata. ANTARA FOTO/Teguh Prihatna
Satu Tahun Demo Tolak PSN Rempang Eco City, 6 Fakta dari Bentrokan yang Terjadi

Rabu, 11 September 2024, tepat satu tahun usia aksi demo Bela Rempang di depan Kantor Badan Pengusahaan atau BP Batam.


Capaian Medali di Paralimpiade Paris 2024 Jadi Modal Bagus untuk Tatap Los Angeles 2028

5 jam lalu

Atlet Paralimpiade Paris 2024 saat penyerahan bonus dan apresiasi atlet Paralimpiade Paris 2024 di halaman Istana Merdeka, Jakarta, Rabu, 11 September 2024. Pemerintah memberikan bonus sebesar Rp6 miliar untuk atlet peraih medali emas, Rp2,75 miliar untuk peraih medali perak dan Rp1,65 miliar untuk peraih medali perunggu serta Rp250 juta bagi atlet yang belum berhasil mendapatkan medali. TEMPO/Subekti
Capaian Medali di Paralimpiade Paris 2024 Jadi Modal Bagus untuk Tatap Los Angeles 2028

Kontingen Indonesia menorehkan sejarah di Paralimpiade Paris 2024 dengan meraih 14 medali.