Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Teras Cikapundung Bikin Kagum Tiga Kepala Daerah

Editor

Zed abidien

image-gnews
Pengunjung menyusuri sungai dengan perahu di Taman Teras Cikapundung, Bandung, Jawa Barat, 2 Januari 2016. Pengunjung dapat menaiki perahu tanpa dikenai tarif di taman ini. TEMPO/Aditya Herlambang Putra
Pengunjung menyusuri sungai dengan perahu di Taman Teras Cikapundung, Bandung, Jawa Barat, 2 Januari 2016. Pengunjung dapat menaiki perahu tanpa dikenai tarif di taman ini. TEMPO/Aditya Herlambang Putra
Iklan

TEMPO.CO, Bandung - Wali Kota Bandung, Ridwan Kamil, bersama tiga kepala daerah lainnya yakni Bupati Bantaeng Nurdin Abdullah, Wali Kota Banda Aceh Illiza Sa'aduddin Djamal dan Wali Kota Payakumbuh Riza Falepi menjadi pembicara dalam seminar Future Leader Camp 2016 di Aula Barat Kampus Institut Teknologi Bandung, Jumat, 28 April 2016.

Usai mengisi seminar, Emil sapaan akrab Ridwan Kamil, langsung memboyong ketiga orang kepala daerah tersebut mengunjungi ruang publik Teras Cikapundung.

Setibanya di taman pinggir kali tersebut, Emil menunjukkan fasilitas yang ada di Teras Cikapundung kepada ketiga kepala daerah yang sering disebutnya sebagai sahabat dekat itu. Salah satu yang ditunjukkan adalah beberapa mata air yang mengucur deras di pinggir tebing.

"Di sini juga masih ada mata air. Bersih, sering dipakai wudhu. Jadi di tengah kota yang padat kita masih punya mata air," ujar Emil menjelaskan.

Bupati Bantaeng, Nurdin Abdullah, takjub dengan ruang publik yang menghabiskan duit APBN sebesar Rp. 15 miliar tersebut. "Kita ini kan dari kampung. Ini pelajaran luar biasa untuk kita. Ternyata di tengah kota ada kreasi untuk memanfaatkan ruang. Ini inovasi yang patut kita contoh," ujar Nurdin.

Nurdin yang juga banyak menciptakan ruang publik di daerah yang dipimpinnya mengaku terinspirasi untuk membuat ruang publik serupa. Pasalnya, Kabupaten Bantaeng memiliki sungai-sungai jernih yang bisa dimanfaatkan untuk dijadikan taman model Teras Cikapundung. "Ini membuat wawasan kita berkembang. Ternyata banyak daerah dengan rumah kumuh yang bisa ditata dan dimanfaatkan untuk rekreasi keluarga dengan biaya murah," ucapnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Di tempat yang sama, Wali Kota Banda Aceh Illiza Sa'aduddin Djamal mengapresiasi tindakan Ridwan Kamil yang memindahkan perkampungan kumuh di Babakan Siliwangi ke Rumah Susun Sadang Serang untuk selanjutnya tempat tersebut disulap menjadi ruang publik berkelas.

"Saya terinspirasi dengan apa yang dilakukan Kang Emil. Sudah banyak yang dilakukannya untuk memanfaatkan masyarakat yang tinggal di daerah kumuh. Tidak hanya membangun tempat hiburan untuk masyarakat, tapi saat proses pemindahan warga ke apartemen rakyat, beliau lakukan sendiri pendekatan ke masyarakatnya," akunya.

Sementara itu, Wali Kota Payakumbuh Riza Falepi mengatakan, daerahnya juga akan membangun ruang publik serupa Teras Cikapundung di bantaran sungai Batang Agam. Ruang publik tersebut akan membentang sepanjang satu kilometer dengan biaya dari pemerintah pusat sebesar Rp 60 miliar. "Idenya seperti ini, cuma kita buat ada jalan dan pedestrian," tandasnya.

PUTRA PRIMA PERDANA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Beasiswa Amartha STEAM Fellowship, Benefit Rp 22 Juta untuk Mahasiswa UI, ITB, IPB, UGM, dan UB

3 jam lalu

Ilustrasi beasiswa. Freepik
Beasiswa Amartha STEAM Fellowship, Benefit Rp 22 Juta untuk Mahasiswa UI, ITB, IPB, UGM, dan UB

Pendaftaran beasiswa Amartha STEAM Fellowship telah dibuka pada 27 Maret hingga 15 Juni 2024.


Masuk dalam Daftar, ITB Bantah Terlibat Ferienjob ke Jerman 2023

22 jam lalu

Ilustrasi kampus ITB (Institut Teknologi Bandung). FOTO/ISTIMEWA
Masuk dalam Daftar, ITB Bantah Terlibat Ferienjob ke Jerman 2023

ITB menyatakan tidak ada mahasiswanya yang terlibat program Ferienjob ke Jerman.


Kata Peneliti Soal Peluang Anies Baswedan di Pilkada Jakarta

1 hari lalu

Calon presiden nomor urut 1, Anies Baswedan menyampaikan pandangan saat mengikuti Sidang Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) atau sengketa Pemilu 2024 atas permohonan pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum (KPU) nomor 360/2024 tentang penetapan hasil pemilu di Gedung Mahkamah Kontitusi, Jakarta, Rabu 27 Maret 2024. TEMPO/Subekti.
Kata Peneliti Soal Peluang Anies Baswedan di Pilkada Jakarta

Pengamat politik menilai, Anies Baswedan harus berhati-hati jika maju ke kontestasi Pilgub DKI Jakarta 2024.


Ahli ITB Jelaskan Penyebab Longsor Mematikan di Cipongkor Bandung Barat

1 hari lalu

Petugas membawa anjing pelacak mencari warga yang hilang saat tanah longsor dari puncak bukit mengubur 10 rumah dan lebih dari 30 rumah terdampak di Kampung Gintung, Desa Cibenda, Kecamatan Cipongkor, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, 25 Maret 2024. Sementara ini 9 orang dinyatakan masih hilang, lebih dari 30 rumah tertimbun longsor, serta lebih dari 300 jiwa mengungsi di kantor desa dan sekolah. TEMPO/Prima Mulia
Ahli ITB Jelaskan Penyebab Longsor Mematikan di Cipongkor Bandung Barat

Faktor utama pemicu longsor adalah curah hujan yang lebat.


Top 3 Tekno: Kongres Drone di Cina, ITB Jaring Pendaftar SNBP 2024, Pedoman SNBP 2024

2 hari lalu

SNBP, Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi. wikipedia.org
Top 3 Tekno: Kongres Drone di Cina, ITB Jaring Pendaftar SNBP 2024, Pedoman SNBP 2024

Dua dari tiga artikel Top 3 Tekno berkaitan dengan pengumuman SNBP 2024.


Pengumuman SNBP 2024, ITB Sisihkan Hampir 14 Ribu Pendaftar

2 hari lalu

SNBP, Seleksi Nasional Nerdasarkan Prestasi. FOTO/X
Pengumuman SNBP 2024, ITB Sisihkan Hampir 14 Ribu Pendaftar

ITB menerima sebanyak 1.950 calon mahasiswa baru program sarjana melalui jalur Seleksi Nasional Berbasis Prestasi atau SNBP 2024.


Tokoh Potensial Maju di Pilgub Jabar 2024, Apakah Ridwan Kamil Vs Uu Ruzhanul Ulum, Dedi Mulyadi dan Desy Ratnasari Si Kuda Hitam?

4 hari lalu

Ridwan Kamil dan Desy Ratnasari. TEMPO
Tokoh Potensial Maju di Pilgub Jabar 2024, Apakah Ridwan Kamil Vs Uu Ruzhanul Ulum, Dedi Mulyadi dan Desy Ratnasari Si Kuda Hitam?

Apakah Ridwan Kamil akan maju lagi di kontestasi Pilgub Jabar 2024? Bagaimana eks Wagub Jabar Uu Ruzhanul Ulum? Kans Dedi Mulyadi dan Desy Ratnasari?


Ridwan Kamil Akan Putuskan Ikut Pilkada Jakarta atau Jawa Barat pada Juni 2024

5 hari lalu

Ridwan Kamil di pengukuhan Tim Kampanye Daerah Jawa Barat Prabowo-Gibran, di The House Convention Hall Paskal, Bandung, Sabtu malam, 25 November 2023. Foto: Tim Kampanye Prabowo-Gibran
Ridwan Kamil Akan Putuskan Ikut Pilkada Jakarta atau Jawa Barat pada Juni 2024

Ridwan Kamil mengatakan akan memutuskan apakah berlaga di Pilkada Jakarta atau di Jawa Barat pada Juni mendatang.


Diperingatkan, Tanah Bergerak di Bandung Barat Bisa Menutup Aliran Sungai

9 hari lalu

Kerusakan sebuah Sekolah Dasar akibat pergerakan tanah di di Desa Cibedug, Kecamatan Rongga, Kabupaten Bandung Barat. (Dok.PVMBG)
Diperingatkan, Tanah Bergerak di Bandung Barat Bisa Menutup Aliran Sungai

Kandidat lahan relokasi warga terdampak dinilai masih rentan tanah bergerak.


Terkini Bisnis: Alasan Pemerintah Batasi Barang Bawaan Penumpang, Zulhas Cek Grosir ke ITC Mangga Dua

11 hari lalu

Penumpang membawa barang bawaan di Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Bali. ANTARA/Naufal Fikri Yusuf
Terkini Bisnis: Alasan Pemerintah Batasi Barang Bawaan Penumpang, Zulhas Cek Grosir ke ITC Mangga Dua

Berita terkini ekonomi dan bisnis hingga Minggu sore, 17 Maret 2024 antara lain alasan pemerintah membatasi barang impor bawaan penumpang.