Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ahli Waris Korban Tewas Rafelia 2 Dapat Santunan Rp 100 juta  

image-gnews
Tim SAR gabungan melakukan pencarian korban KMP Rafelia II di perairan Selat Bali, Banyuwangi, Jawa Timur, 5 Maret 2016. Tim SAR gabungan menerjunkan penyelam untuk mencari korban dari kapal yang tenggelam pada Jumat kemarin. ANTARA/Budi Candra Setya
Tim SAR gabungan melakukan pencarian korban KMP Rafelia II di perairan Selat Bali, Banyuwangi, Jawa Timur, 5 Maret 2016. Tim SAR gabungan menerjunkan penyelam untuk mencari korban dari kapal yang tenggelam pada Jumat kemarin. ANTARA/Budi Candra Setya
Iklan

TEMPO.CO, Banyuwangi - Ahli waris korban tewas dalam insiden karamnya KMP Rafelia 2 di Selat Bali akan mendapat santunan Rp 100 juta. Sedangkan kepada korban luka yang dirawat di rumah sakit, pihak Jasa Raharja akan memberikan biaya perawatan.

Kepala Cabang Jasa Raharja Jawa Timur R. Edi Supriadi mengatakan korban luka ada 12 orang yang dibawa ke rumah sakit. "Semua biaya perawatannya ditanggung Jasa Raharja dan Jasa Raharja Putra," ucapnya di Banyuwangi, Sabtu, 5 Maret 2016.

Dari Jasa Raharja besarannya maksimal Rp 10 juta, sedangkan dari Jasa Raharja Putra maksimal Rp 27,5 juta maksimal. "Jadi total biaya perawatan korban di rumah sakit sebesar Rp 37,5 juta," ujar Edi.

Adapun ahli waris korban meninggal dunia akan mendapatkan Rp 100 juta. "Rp 25 juta dari Jasa Raharja dan Rp 75 juta dari Jasa Raharja Putra," tutur Edi. "Selain membayar kewajiban sesuai dengan undang-undang, seperti iuran Jasa Raharja, penumpang membayar asuransi tambahan yang dilaksanakan Jasa Raharja Putra. Jadi korban dapat dua santunan." 

Baca Juga: KNKT Mulai Menginvestigasi Penyebab Karamnya Rafelia 2

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pelaksana Tugas Direktur Jenderal Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan Umar Aris mengatakan pihaknya sudah melakukan pengecekan ihwal biaya perawatan korban luka serta santunan untuk ahli waris korban meninggal dunia. "Untuk Jasa Raharja, kami sudah cek sesuai dengan tanggung jawabnya, baik kepada korban meninggal dunia maupun yang masih sakit. Sudah dilaksanakan sesuai dengan ketentuan," ucapnya.

Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas berujar, korban luka dan meninggal dunia sebagian besar adalah orang miskin. "Jangan sampai mereka terjebak pada prosedural administrasi pengurusan santunan atau biaya perawatan," tuturnya.

Seperti diberitakan sebelumnya, Kapal Rafelia 2 karam di Selat Bali pada Jumat lalu. Kapal itu mengangkut 81 penumpang. Dari 81 penumpang itu, 76 orang selamat, 4 orang ditemukan meninggal dunia, dan 1 lain masih hilang.

DAVID PRIYASIDHARTA


Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

7 Keindahan Alas Purwo di Banyuwangi Beserta Sejarah dan Aksesnya

28 Oktober 2023

Burung merak Hijau jantan (Pavo muticus) bertarung di Savana Sadengan, Taman Nasional Alas Purwo, Banyuwangi, Jawa Timur, Sabtu 5 Agustus 2023. Pada saat musim kawin, kebiasaan merak jantan selain mengembangkan bulu ekornya untuk menarik perhatian merak betina juga bertarung sesama merak jantan untuk menguasai daerah teritorialnya. ANTARA FOTO/Budi Candra Setya
7 Keindahan Alas Purwo di Banyuwangi Beserta Sejarah dan Aksesnya

Alas Purwo memiliki banyak objek wisata yang menarik dengan keindahan alamnya yang memikat.


Berapa Biaya Santunan Jasa Raharja untuk Kecelakaan Motor?

24 Agustus 2023

Kecelakaan lalu lintas antara truk dengan sepeda motor yang melawan arus di Jalan  Raya Lenteng Agung, Jakarta Selatan, Selasa, 22 Agustus 2023. Sumber: Istimewa
Berapa Biaya Santunan Jasa Raharja untuk Kecelakaan Motor?

Biaya santunan Jasa Raharja untuk kecelakaan motor bisa mencapai puluhan juta. Berikut informasi untuk proses klaimnya.


Kapal Angkut Rombongan Pernikahan Terbalik di Nigeria, 50 Tewas

14 Juni 2023

Ilustrasi kapal tenggelam. AFP/Pedro Pardo
Kapal Angkut Rombongan Pernikahan Terbalik di Nigeria, 50 Tewas

Sedikitnya 50 orang tenggelam dan beberapa lainnya hilang setelah sebuah kapal yang kelebihan muatan terbalik di Nigeria.


Soal Tenggelamnya Kapal Nelayan China yang Bawa 17 WNI, Pemerintah China Perintahkan Hal Ini

18 Mei 2023

Lupeng Yuanyu 028 (Dok.Globaltimes.cn)
Soal Tenggelamnya Kapal Nelayan China yang Bawa 17 WNI, Pemerintah China Perintahkan Hal Ini

Pemerintah China perintahkan jajarannya untuk kerahkan upaya maksimal dalam penyelamatan korban kapal tenggelam, termasuk 17 WNI.


17 WNI Jadi Korban Kecelakaan Kapal China, Presiden Xi Perintahkan Pencarian Maksimal

18 Mei 2023

Lupeng Yuanyu 028 (Dok.Globaltimes.cn)
17 WNI Jadi Korban Kecelakaan Kapal China, Presiden Xi Perintahkan Pencarian Maksimal

Presiden Xi Jinping memerintahkan upaya habis-habisan dalam penyelamatan awak kapal, termasuk 17 WNI, yang hilang setelah Lupeng Yuanyu 028 terbalik


Arus Mudik Lebaran hingga 28 April, Jasa Raharja: 5.894 Kecelakaan Lalu Lintas dan 726 Korban Jiwa

1 Mei 2023

Jasa Raharja. Jasaraharja.co.id
Arus Mudik Lebaran hingga 28 April, Jasa Raharja: 5.894 Kecelakaan Lalu Lintas dan 726 Korban Jiwa

PT Jasa Raharja mencatat angka kasus kecelakaan lalu lintas pada masa mudik Lebaran 2023 menurun.


Kecelakaan saat Mudik Lebaran 2023 di Kaltim Turun 29 persen

28 April 2023

Ilustrasi kecelakaan beruntun. Shutterstock
Kecelakaan saat Mudik Lebaran 2023 di Kaltim Turun 29 persen

PT Jasa Raharja memastikan apabila terjadi kecelakaan lalu lintas akan langsung menuju ke lokasi kejadian untuk mendata.


Kapal Speedboat Evelyn Calisca Terbalik di Riau, Jumlah Korban Bertambah jadi 12 Orang

28 April 2023

Sejumlah keluarga korban kapal cepat Evelyn Calisca 01 terbalik melapor ke posko informasi Polresta Tanjungpinang di Pelabuhan Sri Bintan Pura (SBP), Provinsi Kepulauan Riau (Kepri), Kamis, 27 Agustus 2023. ANTARA
Kapal Speedboat Evelyn Calisca Terbalik di Riau, Jumlah Korban Bertambah jadi 12 Orang

Jumlah korban kecelakaan speedboat (kapal cepat) Evelyn Calisca 01 rute Tembilahan, Kabupaten Indragiri Hilir bertambah jadi 12 orang.! I


Italia Gelar Operasi Penyelamatan 1.200 Migran yang Hanyut di Laut

11 April 2023

Tas milik imigran gelap terdampar di pantais etelah kapal yang ditumpanginya bersama ratusan imigran lainnya pecah di Crotone, Italia, 28 Februari 2023. REUTERS/Remo Casilli
Italia Gelar Operasi Penyelamatan 1.200 Migran yang Hanyut di Laut

Penjaga pantai Italia melakukan operasi untuk menyelamatkan dua kapal yang membawa total 1.200 orang.


Kecelakaan Kapal Migran, Paus Fransiskus: Hentikan Perdagangan Manusia

6 Maret 2023

Paus Fransiskus tiba untuk berbicara kepada media saat berada pesawat dari Juba ke Roma pada 5 Februari 2023. Tiziana Fabi/Pool melalui REUTERS
Kecelakaan Kapal Migran, Paus Fransiskus: Hentikan Perdagangan Manusia

Paus Fransiskus menyerukan pihak-pihak berwenang untuk menghentikan perdagangan manusia yang beroperasi di Mediterania setelah karamnya kapal migran.