Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Remaja Istiqlal Wakili Indonesia di Lomba Marching Band

image-gnews
Kelompok Bina Caraka salah satu peserta Grand Prix Marching Band (GPMB) XXIV 2008 beraksi di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (27/12). GPMB XXIV diadakan 27-28 Desember dan diikuti 20 grup marching band dari seluruh Indonesia. Tempo/Zulkarnain
Kelompok Bina Caraka salah satu peserta Grand Prix Marching Band (GPMB) XXIV 2008 beraksi di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (27/12). GPMB XXIV diadakan 27-28 Desember dan diikuti 20 grup marching band dari seluruh Indonesia. Tempo/Zulkarnain
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Masjid Istiqlal mengirim tim marching band remaja ke Thailand World Music Championship di Buriram, Thailand. Gelaran lomba marching band ini akan  berlangsung dari tanggal 30 November sampai 5 Desember 2015.

Tim Marching Band Remaja Masjid Istiqlal dilepas oleh Sesditjen Bimas Islam, Muhammadiyah Amin, yang mewakili Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin, Jumat, 27 November 2015.

Menurut laman kemenag.go.id, mereka akan bertolak ke Thailand pada Sabtu besok, 28 November 2015.

"Masjid di seluruh pelosok negeri ini harus menjadi pusat pembinaan generasi muda dalam berbagai bidang. Tentu saja dengan nilai-nilai Islam yang memancarkan tauhid, ukhuwwah, kemajuan, kedamaian, keadaban, dan rahmatan lil’alamin," kata  Muhammadiyah Amin pada acara pelepasan yang dilakukan seusai shalat Jumat di Masjid Istiqlal.

Kegiatan ini membuktikan bahwa usaha memakmurkan masjid memiliki dimensi dan lingkup yang luas.

Marching Band Remaja Istiqlal yang berdiri pada 8 Mei 1982 di bawah naungan Badan Pelaksana Pengelola Masjid Istiqlal (BPPMI) ini menjadi salah satu sarana untuk mendekatkan generasi muda dengan masjid. Selain itu juga menjadi sarana beraktivitas positif dan tidak menyalahi nilai-nilai Islam.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menurut Muhammadiyah Amin, kegiatan marching band sangat bermanfaat bagi remaja masjid dalam rangka membentuk sikap disiplin, memupuk kebersamaan, melatih tanggung jawab, sportifitas, dan mengembangkan kreatifitas seni mereka.

"Ini menjadi sangat strategis, karena dikembangkan oleh Masjid Istiqlal sebagai salah satu etalase umat Islam di Indonesia," ujar mantan Rektor IAIN Gorontalo ini.

Sementara itu, Ketua BPPMI, Mubarak, mengatakan, keikutsertaan dalam lomba marching band di Thailand menjadi bagian dari upaya pembinaan Remaja Masjid Istiqlal sekaligus memupuk pengalaman di dunia internasional.

ANTARA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Cara Menambahkan Musik di Bio Instagram di Android dan iPhone

1 hari lalu

Instagram kembali mengeluarkan fitur baru. Kini Anda bisa menambahkan musik di bio Instagram yang bisa diputar. Berikut caranya. Foto: Canva
Cara Menambahkan Musik di Bio Instagram di Android dan iPhone

Instagram kembali mengeluarkan fitur baru. Kini Anda bisa menambahkan musik di bio Instagram yang bisa diputar. Berikut caranya.


Menag Yaqut Minta Penyuluh Agama dan Penghulu Dukung Empat Program Prioritas Pemerintah

3 hari lalu

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas menghadiri konferensi pers Sidang Isbat Penetapan 1 Syawal 1445 Hijriah (H) di Auditorium H.M. Rasjidi, Kantor Kemenag RI, Jakarta, Selasa, 9 April 2024. Sebagaimana disepakati dalam hasil Sidang Isbat, Idulfitri 1445 H ditetapkan jatuh pada hari Rabu, 10 April 2024. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Menag Yaqut Minta Penyuluh Agama dan Penghulu Dukung Empat Program Prioritas Pemerintah

Menag Yaqut Cholil Qoumas meminta penyuluh agama dan penghulu ikut mendukung pelaksanaan program prioritas pemerintah.


Indonesia Sambut Kunjungan Paus Fransiskus pada September 2024

7 hari lalu

Paus Fransiskus mengadakan audiensi umum mingguan, di aula Paulus VI di Vatikan, 3 Januari 2024. Media Vatikan/Handout via REUTERS/File Foto
Indonesia Sambut Kunjungan Paus Fransiskus pada September 2024

Kemlu menyatakan bahwa Indonesia siap menyambut kunjungan Paus Fransiskus ke Indonesia pada 3-5 September 2024


Playlist AI ala Spotify, Bisa Menyuguhkan Lagu Sedih Hingga Musik Pengiring Pertarungan

9 hari lalu

Spotify. cbc.ca
Playlist AI ala Spotify, Bisa Menyuguhkan Lagu Sedih Hingga Musik Pengiring Pertarungan

Spotify mengembangkan fitur pembuatan playlist lagu berbasis kecerdasan buatan. Pengguna bisa memakai keyword unik untuk mencari musik favorit.


Mengenal Lizzo, Sempat Dianggap Pensiun sebagai Penyanyi dan Klarifikasi Ungkapannya

14 hari lalu

Lizzo. (Instagram/@lizzobeating)
Mengenal Lizzo, Sempat Dianggap Pensiun sebagai Penyanyi dan Klarifikasi Ungkapannya

Penyanyi Lizzo sempat menyatakan di Instagram dia ingin mengakhiri kariernya dalam industri musik


Hasil SPAN PTKIN Diumumkan Hari Ini Pukul 14.00, Simak Cara Mengeceknya

17 hari lalu

Tampilan layar SPAN-PTKIN 2022.(DOK. SPAN-PTKIN 2022)
Hasil SPAN PTKIN Diumumkan Hari Ini Pukul 14.00, Simak Cara Mengeceknya

Berikut tautan dan cara mengecek hasil SPAN PTKIN yang akan diumumkan hari ini pukul 14.00 WIB.


45 Tahun Adam Levine, Tangga Kesuksesan Pentolan Band Maroon 5

32 hari lalu

Penampilan Adam Levine di Super Bowl/USA Today
45 Tahun Adam Levine, Tangga Kesuksesan Pentolan Band Maroon 5

Adam Levine vokalis Maroon 5 yang juha Juri The Voice America hari ini berulang tahun ke-45. Ini karier bermusiknya dan tangga raih kesuksesan.


Berbuat Asusila dengan Modus Orkes Musik Sahur Keliling, Enam Orang Ditangkap di Makassar

33 hari lalu

Dua terduga pelaku asusila modus orkes musik keliling diperiksa tim penyidik Unit Tindak Pidana Tertentu (Tipidter) Satreskrim di Kantor Polrestabes Makassar, Sulawesi Selatan, Sabtu, 16 Maret 2024. Foto: ANTARA.
Berbuat Asusila dengan Modus Orkes Musik Sahur Keliling, Enam Orang Ditangkap di Makassar

Polisi menangkap enam orang anggota orkes musik kelilng usai viral video perbuatan asusila dua personelnya


Bahaya Suara Keras di Pusat Kebugaran, Bisa Kehilangan Pendengaran

36 hari lalu

Ilustrasi senam aerobic. Dok. TEMPO/Nickmatulhuda
Bahaya Suara Keras di Pusat Kebugaran, Bisa Kehilangan Pendengaran

Pakar audiologi mengingatkan dampak suara keras pada pendengaran, baik musik maupun teriakan instruktur, di pusat kebugaran atau kelas senam.


Hubungan Kekerabatan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas dan Ketua Umum PBNU Yahya Cholil Staquf

37 hari lalu

Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) periode 2021-2026 Yahya Cholil Staquf (kanan) bersama Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas menghadiri penutupan Muktamar NU ke-34 di UIN Raden Intan, Lampung, Jumat 24 Desember 2021. Pada Muktamar NU ke-34 itu terpilih Yahya Cholil Staquf sebagai Ketua Umum PBNU dan Miftachul Akhyar sebagai Rais Aam PBNU. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Hubungan Kekerabatan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas dan Ketua Umum PBNU Yahya Cholil Staquf

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas dan Ketua Umum PBNU Yahya Cholil Staquf bersaudara, keduanya putra K.H. Muhammad Cholil Bisri.