Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pasien Diduga Terjangkit Ebola Juga Ada di Kediri  

image-gnews
Ilustrasi ebola. AP/The Mountain Press, Curt Habraken
Ilustrasi ebola. AP/The Mountain Press, Curt Habraken
Iklan

TEMPO.CO, Kediri - Selain di Madiun, Rumah Sakit Umum Daerah Pare, Kabupaten Kediri, merawat seorang pasien terduga ebola. Korban mengalami panas tinggi dan nyeri telan setelah 25 hari pulang dari Liberia.

"Kita lakukan pemeriksaan lengkap karena dia mengaku pulang dari Liberia," kata juru bicara RSUD Pare, Hari Susanto, Sabtu, 1 November 2014. (Baca juga: Pulang dari Liberia, Warga Madiun Suspect Ebola)

Pasien laki-laki 45 tahun ini dilarikan ke ruang instalasi gawat darurat RSUD Pare pada Jumat, 31 Oktober 2014, pukul 12.00 WIB. Menurut laporan petugas jaga, pasien mengalami panas dengan suhu tubuh 28 derajat Celsius dan nyeri telan. (Baca juga: Kata Dokter yang Tangani Terduga Ebola di Madiun)

Untuk mencegah kemungkinan virus ebola tersebut menyebar, pasien tersebut langsung dimasukkan ke ruang isolasi Melati. Petugas medis yang dipimpin dr Harnowo, SpPD, juga melakukan pemeriksaan darah lengkap, hapusan darah, lever, ginjal, dan tes malaria.

Korban juga mendapat cairan infus dan tidak mengalami sesak napas. Pemeriksaan darah ini dilakukan Jumat malam pukul 21.00 dan pagi tadi pukul 09.00. Sesuai standar penindakan, pengambilan darah akan kembali dilakukan besok pagi.

Saat ini pasien tersebut masih dalam pengawasan ketat di ruang isolasi. Petugas ruangan tampak mengenakan alat perlindungan diri saat memasuki kamarnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

HARI TRI WASONO

Berita lain:
Hemat Anggaran, Jokowi Beli Minyak dari Angola
80 Persen Buku Rektor UIN Malang Diduga Jiplakan  
Jaksa Andhi Nirwanto Kerap Keluarkan SP3

 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Puan Maharani Nilai Jokowi Tak Cawe-Cawe Partai Selain PDIP

3 menit lalu

Ketua DPR RI Dr. (H.C) Puan Maharani. Foto: Geraldi/nr
Puan Maharani Nilai Jokowi Tak Cawe-Cawe Partai Selain PDIP

Puan Maharani mengatakan pihaknya tak melihat Presiden Joko Widodo atau Jokowi melakukan campur tangan atau cawe-cawe di partai selain PDIP.


Anies Senang Kerjasama dengan Anak Muda: Ada Terobosan-terobosan Baru

18 menit lalu

Bakal Calon Presiden Anies Baswedan usai mengisi acara Idea Fest 2023 di Jakarta Convention Center (JCC) Senayan, Sabtu, 30 September 2023. TEMPO/Bagus Pribadi
Anies Senang Kerjasama dengan Anak Muda: Ada Terobosan-terobosan Baru

Anies Baswedan mengatakan jika dia senang bekerja dengan anak muda karena membawa pembaruan


Harga Biji Kakao Periode Oktober 2023 Naik US$ 183,16

23 menit lalu

Pekerja menjemur biji kakao yang sudah difermentasi di Koperasi Kakao Kerta Semaya Samaniya, Desa Nusasari, Jembrana, Bali, Jumat 26 Agustus 2022. Koperasi yang memproduksi biji-biji kakao dari hasil panen para petani lokal di Kabupaten Jembrana tersebut pada bulan Agustus hingga November 2022 mengekspor biji kakao ke negara Turki berjumlah 500 kg, Jepang berjumlah 2 ton, Prancis berjumlah 12,5 ton, dan Belanda berjumlah 15,5 ton. ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo
Harga Biji Kakao Periode Oktober 2023 Naik US$ 183,16

Kementerian Perdagangan (Kemendag) mencata harga referensi biji kakao periode Oktober 2023 ditetapkan sebesar US$ 3.622,88 per metrik ton.


AS Kutuk Vonis Hukuman Seumur Hidup pada Akademisi Muslim Uighur Rahile Dawut

30 menit lalu

Akademisi Uighur, Rahile Dawut. (Dok.Lisa Ross)
AS Kutuk Vonis Hukuman Seumur Hidup pada Akademisi Muslim Uighur Rahile Dawut

Amerika Serikat mengutuk hukuman seumur hidup yang dijatuhkan pengadilan di Cina kepada akademisi Muslim Uighur terkenal Rahile Dawut.


Raih Medali Emas Tunggal Putra Asian Games 2023, Petenis Cina Zhang Zhizhen Cetak Sejarah

31 menit lalu

Zhang Zhizhen dari Tiongkok melakukan selebrasi setelah memenangkan pertandingan final tunggal putra Asian Games - Hangzhou 2022 melawan Yosuke Watanuki dari Jepang di Cina, 30 September 2023. REUTERS/Kim Kyung-Hoon
Raih Medali Emas Tunggal Putra Asian Games 2023, Petenis Cina Zhang Zhizhen Cetak Sejarah

Zhang Zhizhen mengalahkan petenis Jepang Yosuke Watanuki di final Asian Games 2023.


Heru Budi Ganti Nama Puskesmas Kelurahan jadi Puskesmas Pembantu

40 menit lalu

Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono menjadi pembicara dalam acara Hub Talk yang diinisiasi Kementerian Perhubungan Republik Indonesia. Dalam acara bertajuk
Heru Budi Ganti Nama Puskesmas Kelurahan jadi Puskesmas Pembantu

Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono mengubah nomenklatur Puskesmas di tingkat kelurahan


Klasemen Sementara MotoGP: Jorge Martin Bisa Kudeta Francesco Bagnaia di GP Jepang

40 menit lalu

Jorge Martin raih kemenangan ganda di MotoGP (Foto: Red Bull Racing)
Klasemen Sementara MotoGP: Jorge Martin Bisa Kudeta Francesco Bagnaia di GP Jepang

Jorge Martin kini menempati posisi kedua klasemen sementara MotoGP 2023 dengan selisih 8 poin dari Francesco Bagnaia yang berada di posisi puncak.


Ahli Sejarah Ingatkan Ekonomi Biru Bisa Berujung Tak Hanya Eksploitasi Sumber Daya Kelautan, tapi..

40 menit lalu

Sejumlah nelayan bekerja sama mempersiapkan kapal yang baru selesai dibuat, sebelum berlayar mencari ikan, di Pantai Sadeng, Gunung Kidul, Yogyakarta, 6 April 2021. Semenjak pandemi Covid-19, Askrindo memberlakukan penjaminan Kredit Modal Kerja (KMK) untuk Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah dalam rangka program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN), termasuk sektor maritim yang menyasar nelayan dan petambak di daerah. TEMPO/Jati Mahatmaji
Ahli Sejarah Ingatkan Ekonomi Biru Bisa Berujung Tak Hanya Eksploitasi Sumber Daya Kelautan, tapi..

Permasalahan ekplorasi dan eksploitasi sumber daya sebagai konsekuensi pengembangan ekonomi biru tidak hanya di ranah ekonomi, bisnis dan teknologi.


Perumdam TKR Juara 1 BUMD Air Bersih Se-Indonesia Pada BUMD Award Kemendagri

43 menit lalu

Perumdam Tirta Kerta Raharja menerima pengharagaan sebagai Perumdam Terbaik untuk kategori perusahaan besar pada ajang BUMD Awards.
Perumdam TKR Juara 1 BUMD Air Bersih Se-Indonesia Pada BUMD Award Kemendagri

Perumdam TKR Kabupaten Tangerang terpilih sebagai Perumdam Terbaik se-Indonesia Kategori Besar melampaui DKI Jakarta dan NTB


Erick Thohir: Saya Jatuh Cinta dengan Program PNM Mekaar

47 menit lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir dalam sesi jumpa pers di Mabes Polri, Jakarta Selatan, Selasa, 19 September 2023. TEMPO/Randy
Erick Thohir: Saya Jatuh Cinta dengan Program PNM Mekaar

Menteri BUMN Erick Thohir mengapresiasi PT PNM yang telah membuat program Membina Ekonomi Keluarga Sejahtera (Mekaar).