Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Warga NTT Bangga Saleh Husin Jadi Menteri  

image-gnews
Menteri Perindustrian Saleh Husin di halaman Istana Merdeka, Jakarta, 26 Oktober 2014. TEMPO/Subekti
Menteri Perindustrian Saleh Husin di halaman Istana Merdeka, Jakarta, 26 Oktober 2014. TEMPO/Subekti
Iklan

TEMPO.CO, Kupang - Gubernur Nusa Tenggara Timur Frans Lebu Raya menyatakan kebanggaannya atas terpilihnya Saleh Husin sebagai Menteri Perindustrian dalam Kabinet Kerja Jokowi-JK.

Saleh, putra asal Pulau Rote, NTT, hari ini dilantik oleh Presiden Jokowi di Istana Negara bersama 33 menteri lainnya. “Tentunya kami dan warga NTT mengucapkan terima kasih kepada Presiden Jokowi yang telah mengangkat salah seorang putra NTT sebagai menteri,” kata Frans, Senin, 27 Oktober 2014. (Baca: DPR: Kabinet Jokowi Akan Terganjal Anggaran)

Menurut Frans, kepercayaan yang diberikan oleh Jokowi dan JK sebagai Presiden dan Wakil Presiden merupakan amanah yang harus dilaksanakan dengan baik oleh Saleh Husin. Demikian pula warga NTT, selain berbangga, mereka juga harus mendukung agar Saleh Husin dapat melaksanakan tugasnya dengan baik demi membangun bangsa ini.

Saleh Husin pun meminta dukungan doa masyarakat NTT dalam mengemban kepercayaan itu. “Terima kasih atas dukungannya selama ini. Saya juga minta dukungan dan doa dari masyarakat NTT," ujarnya. (Baca: Latar Belakang Menteri Jokowi dari Parpol dan Profesional)

Saleh Husin berjanji tidak akan mengecewakan masyarakat NTT dalam menjalankan tugas yang berat dan mulia tersebut. Dia bersama menteri lainnya harus bekerja keras demi kesejahteraan rakyat Indonesia. "Saya tidak akan kecewakan rakyat NTT," ucapnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

YOHANES SEO

Baca juga:
KPK Tidak Jamin Menteri Jokowi Bersih Korupsi
Sinar Matahari Lambatkan Penambahan Berat Badan
Pelantikan Kabinet Kerja, Susi Mau Pakai Baju Kerja
Puan Lebih Pas Jadi Menteri Sosial Dahulu

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Tonton Barcelona U-18 di Stadion JIS, Saleh Husin Merasa seperti di Camp Nou

16 April 2022

Mantan Menteri Perindustrian, Saleh Husin (kedua kanan). Istimewa
Tonton Barcelona U-18 di Stadion JIS, Saleh Husin Merasa seperti di Camp Nou

Mantan Menteri Perindustrian, Saleh Husin, membagikan pengalamannya menonton pertandingan Barcelona U-18 di Stadion JIS Jakarta.


Jokowi Izinkan Rektor UI Jadi Komisaris BUMN, Ketua MWA: Sesuai Mekanisme

20 Juli 2021

Ketua Majelis Wali Amanat Universitas Indonesia (MWA UI) Saleh Husin.  Dok. TEMPO
Jokowi Izinkan Rektor UI Jadi Komisaris BUMN, Ketua MWA: Sesuai Mekanisme

Ketua Majelis Wali Amanat Universitas Indonesia, Saleh Husin, menyebut perubahan Statuta UI sudah sesuai dengan mekanisme yang berlaku.


Sepatu Andrinof Chaniago dan Saleh Husin Dicolong: Disedekahkan

27 November 2019

Adrinof Chaniago dan Saleh Husin kehilangan alas kaki saat salat di masjid. Facebook
Sepatu Andrinof Chaniago dan Saleh Husin Dicolong: Disedekahkan

Mantan Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional Andrinof Chaniago menceritakan bagaimana ia dan Saleh Husin kehilangan sepatu.


Ciputra Wafat, Mantan Menperin: Selamat Jalan Bapak Properti

27 November 2019

Ir Ciputra. Dok. TEMPO/Jacky Rachmansyah
Ciputra Wafat, Mantan Menperin: Selamat Jalan Bapak Properti

Menurut mantan Menperin Saleh Husin, dengan kepergian Ciputra, Indonesia kehilangan salah satu putra terbaik bangsa.


Bahtiar Effendy Meninggal, Begini Sosoknya di Mata Saleh Husin

21 November 2019

Suasana rumah duka almarhum Ketua PP Muhammadiyah Bidang Hubungan Luar Negeri, Bahtiar Effendy di Perumahan Gema Pesona Estate, Sukmajaya, Depok, Kamis 21 November 2019. TEMPO/ADE RIDWAN
Bahtiar Effendy Meninggal, Begini Sosoknya di Mata Saleh Husin

Mantan Menteri Perindustrian, Saleh Husin mengaku sangat kehilangan atas kepergian salah satu Ketua Pimpinan Pusat Muhammadiyah Bahtiar Effendy.


Unggah Foto Bareng Susi Pudjiastuti, Jonan: We Will Do More

27 Oktober 2019

Mantan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Ignasius Jonan, mengunggah potret hitam-putih berisi kenang-kenangan bersama bekas koleganya sesama menteri Jokowi, Susi Pudjiastuti, di akun Instagram, Sabtu, 26 Oktober 2019. instagram.com/ignasius.jonan
Unggah Foto Bareng Susi Pudjiastuti, Jonan: We Will Do More

Mantan Menteri ESDM, Ignasius Jonan, mengunggah potret hitam-putih berisi kenang-kenangan bersama bekas koleganya, Susi Pudjiastuti.


5 Fakta Unik Perpisahan Kabinet Kerja Jokowi Jilid I

19 Oktober 2019

Presiden Joko Widodo dan Wapres Jusuf Kalla bersiap untuk foto bersama dengan sejumlah Menteri Kabinet Kerja Periode 2014-2019 saat acara perpisahan di Istana Negara, Jakarta, Jumat 18 Oktober 2019. TEMPO/Subekti
5 Fakta Unik Perpisahan Kabinet Kerja Jokowi Jilid I

Presiden Joko Widodo atau Jokowi mennggelar acara silaturahmi bersama Wakil Presiden Jusuf Kalla dan menteri Kabinet Kerja Jokowi di Istana Negara.


Menteri M. Nasir Mengaku Sudah Siapkan Landasan untuk Ristekdikti

18 Oktober 2019

Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Menristekdikti) Mohamad Nasir. (ANTARA News/Martha Herlinawati Simanjuntak)
Menteri M. Nasir Mengaku Sudah Siapkan Landasan untuk Ristekdikti

Nasir juga mendorong agar badan riset dan inovasi nasional segera dibentuk di pemerintahan Jokowi mendatang.


Kabinet Kerja Bubar, Budi Karya Kemas Barang dari Rumah Dinas

18 Oktober 2019

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menunjukkan tiket perjalanan kereta bandara disela peresmian layanannya di Stasiun KA Bandara Manggarai, Jakarta, Sabtu, 5 Oktober 2019. Kereta pertama dari Manggarai yaitu pada pukul 05.10 WIB, sedangkan dari Soekarno Hatta kereta pertama berangkat pukul 06.20 WIB. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Kabinet Kerja Bubar, Budi Karya Kemas Barang dari Rumah Dinas

Sejumlah menteri mulai mengemas barangnya dari rumah dinas, termasuk Budi Karya.


Perpisahan Kabinet Kerja, Jokowi Sebut Setiap Hari Adalah Spesial

18 Oktober 2019

Presiden Joko Widodo. TEMPO/Ijar Karim
Perpisahan Kabinet Kerja, Jokowi Sebut Setiap Hari Adalah Spesial

Jokowi menyatakan setiap hari adalah hari yang spesial dalam kabinet kerja jilid I.