Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Korban Lumpur Lapindo: Ical Tak Patut Mendapat Bintang Jasa

image-gnews
Presiden SBY (kanan) menyematkan tanda jasa Bintang Mahaputera Adipradana kepada Aburizal Bakrie (kiri).  ANTARA/Prasetyo Utomo
Presiden SBY (kanan) menyematkan tanda jasa Bintang Mahaputera Adipradana kepada Aburizal Bakrie (kiri). ANTARA/Prasetyo Utomo
Iklan

TEMPO Interaktif, Sidoarjo - Sejumlah korban semburan lumpur Lapindo, Porong, Sidoarjo yang berada di peta terdampak mengeluhkan pembayaran ganti rugi oleh PT. Minarak Lapindo Jaya (MLJ). "Sudah empat bulan angsuran terhenti," kata korban lumpur dari Kedungbendo, Sidoarjo, Sutrisno kepada Tempo, Jumat, 12 Agustus 2011.

Ia mengatakan PT. MLJ tidak bertanggung jawab untuk menyelesaikan pembayaran padahal saat ini jelang lebaran. Dan Aburizal Bakrie sebagai salah satu pemilik PT. MLJ, kata Sutrisno, tidak patut mendapat penghargaan dari Presiden Susilo Bambang Yudhoyono.

"Aburizal tidak pernah bertanggung jawab menyelesaikan ganti rugi," ujarnya.

Untuk menghadapi lebaran mendatang korban sangat membutuhkan angsuran ganti rugi yang biasanya dibayarkan melalui rekening. Adapun per bulan, dirinya kata Sutrisno biasanya mendapat angsuran Rp. 15 juta per bulan.

Bahkan ada sanak keluarganya yang sakit tidak mendapat angsuran ganti rugi, meski keluarganya tersebut sedang sakit dan datang langsung ke kantor PT. MLJ untuk menagih pembayaran ganti rugi.


Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Hari ini, Presiden SBY menyematkan secara langsung gelar tanda jasa dan tanda kehormatan dari Republik Indonesia kepada 30 tokoh. Mantan Menteri Koordinator Kesejahteraan Rakyat, Aburizal Bakrie mendapat Bintang Mahaputera Adipradana bersama sejumlah tokoh lainnya yaitu Hj. Mufidah Jusuf Kalla (istri mantan Wakil Presiden RI, Jusuf Kalla), Hj. Asmaniah Hamzah Haz (istri mantan Wakil Presiden RI, Dr.(HC) H. Hamzah Haz).


Dr. Nur Hasan Wirajuda (mantan Menteri Luar Negeri), Dr. Sri Mulyani Indrawati (mantan Menteri Keuangan), Dr. Siti Fadilah Supari (mantan Menteri Kesehatan), Prof. Dr. Meutia Farida Hatta Swasono, SS, MA (mantan Menteri Pemberdayaan Perempuan) dan Letjen TNI (Purn) Moh. Ma'ruf (mantan Menteri Dalam Negeri)


EKO WIDIANTO

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Kepala Pierluigi Collina Ditutup Peci Hadiri Pemberian Bintang Jasa untuk Presiden FIFA Gianni Infantino

12 November 2023

Pierluigi Collina. ANTARA
Kepala Pierluigi Collina Ditutup Peci Hadiri Pemberian Bintang Jasa untuk Presiden FIFA Gianni Infantino

Kepala plontos wasit sepak bola dunia Pierluigi Collina ditutup peci saat pemberian bintang jasa Presiden FIFA Gianni Infantino di Istana Negara.


Cerita Basuki Hadjimuljono Usai Dapat Bintang Jasa dari Kaisar Jepang Naruhito: Beliau Masih Ingat dengan Saya

9 November 2023

Menteri PUPR Basuki Hadimuljonousai menerima anugerah bintang jasa
Cerita Basuki Hadjimuljono Usai Dapat Bintang Jasa dari Kaisar Jepang Naruhito: Beliau Masih Ingat dengan Saya

Menteri PUPUR Basuki Hadimuljono adalah satu dari tiga tokoh Indonesia yang menerima bintang jasa dari Kaisar Jepang Naruhito. Simak ceritanya.


3 WNI Dapat Penghargaan Bintang Jasa Jepang 2023

3 November 2023

Mantan Menteri Luar Negeri RI Hassan Wirajuda ditemui di Gedung Sekretariat ASEAN, Jakarta, Selasa, 29 November 2022. TEMPO/Daniel Ahmad
3 WNI Dapat Penghargaan Bintang Jasa Jepang 2023

Tiga WNI, yang salah satunya Hassan Wirajuda, mendapatkan penghargaan bintang jasa musim gugur 2023 dari Pemerintah Jepang.


Jokowi Berikan Bintang Jasa Nararya kepada Mohamad Amir Sutaarga Tokoh Permuseuman Indonesia Asal Rangkasbitung

16 Agustus 2023

Ki Mohamad Amir Sutaarga. kebudayaan.kemdikbud.go.id
Jokowi Berikan Bintang Jasa Nararya kepada Mohamad Amir Sutaarga Tokoh Permuseuman Indonesia Asal Rangkasbitung

Mohamad Amir Sutaarga merupakan pelopor permuseuman Indonesia, ia memperoleh Bintang Jasa dari Presiden Jokowi atas baktinya kepada negara.


57 Tahun Universitas Trisakti, Satu-satunya Kampus Swasta yang Dibangun Pemerintah

29 November 2022

Mahasiswa Trisakti mengadakan upacara peringatan mengenang tragedi Trisakti 12 Mei 1998. Kejadian ini menewaskan empat mahasiswa Universitas Trisakti di Jakarta, serta puluhan lainnya luka. Jakarta, 12 Mei 2015. TEMPO/Subekti
57 Tahun Universitas Trisakti, Satu-satunya Kampus Swasta yang Dibangun Pemerintah

Tepat hari ini Universitas Trisakti telah 57 tahun. Kampus sarat sejarah, diberi nama oleh Soekarno, tempat para pahlawan reformasi.


Presiden Jokowi Beri Bintang Penghargaan Kepada 127 Tokoh, Ada Ajip Rosidi Hingga Gugum Gumbira

12 Agustus 2022

Presiden Jokowi memberikan bintang penghargaan kepada perwakilan 127 tokoh di Istana Merdeka, Jakarta Pusat, Jumat, 12 Agustus 2022. TEMPO/M Julnis Firmansyah
Presiden Jokowi Beri Bintang Penghargaan Kepada 127 Tokoh, Ada Ajip Rosidi Hingga Gugum Gumbira

Presiden Jokowi memberikan bintang penghargaan kepada 127 tokoh yang dianggap berjasa dalam berbagai bidang.


Jokowi Anugerahkan Gelar Pahlawan Nasional ke 4 Tokoh

10 November 2021

Presiden Joko Widodo alias Jokowi menganugerahi gelar pahlawan nasional kepada enam tokoh di Istana Negara, Jakarta, Kamis, 8 November 2018. Adapun enam tokoh tersebut adalah, Depati Amir, A.R Baswedan, Pangeran Mohammad Noor, Mr Kasman Singodimejo, KH Syam'un dan Hj Andi Depu. TEMPO/Subekti.
Jokowi Anugerahkan Gelar Pahlawan Nasional ke 4 Tokoh

Selain menganugerahi gelar pahlawan, Presiden Jokowi juga memberikan tanda jasa kepada tenaga kesehatan.


KontraS Anggap Penghargaan ke Eurico Bukti Jokowi Tak Prioritaskan HAM

17 Agustus 2021

Eurico Guterres. TEMPO/ Tony Hartawan
KontraS Anggap Penghargaan ke Eurico Bukti Jokowi Tak Prioritaskan HAM

Menurut Fatia, ini bukan pertama kalinya dalam rekam jejak Jokowi memberikan penghargaan ataupun posisi strategis terhadap pelanggar HAM.


Top Nasional: Bintang Jasa Eurico Guterres Dikritik dan Beras Bansos Tahap II

14 Agustus 2021

Eurico Guterres. TEMPO/ Tony Hartawan
Top Nasional: Bintang Jasa Eurico Guterres Dikritik dan Beras Bansos Tahap II

Taufik Basari menyayangkan pemberian Bintang Jasa Utama kepada Eurico Guterres, eks pimpinan milisi Timor Timur yang propemerintah Indonesia.


Eurico Guterres Dapat Bintang Jasa, Koalisi: Jokowi Teteskan Cuka ke Luka Korban

13 Agustus 2021

Eurico Guterres. TEMPO/ Tony Hartawan
Eurico Guterres Dapat Bintang Jasa, Koalisi: Jokowi Teteskan Cuka ke Luka Korban

Koalisi masyarakat sipil mendesak Presiden Joko Widodo mencabut Bintang Jasa Utama bagi Eurico Guterres, eks milisi Timor Timur.