Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jokowi Puji Hibah US$ 11 Juta dari Inggris untuk Transportasi Indonesia, Berharap IKN Kebagian

Reporter

Editor

Febriyan

image-gnews
Presiden Joko Widodo memberikan keterangan sebelum menaiki pesawat kepresidenan di Bandara Halim Perdana Kusuma, Jakarta, Jumat 19 Mei 2023. Presiden Jokowi akan menghadiri acara KTT G7 di Hiroshima, Jepang. TEMPO/Subekti.
Presiden Joko Widodo memberikan keterangan sebelum menaiki pesawat kepresidenan di Bandara Halim Perdana Kusuma, Jakarta, Jumat 19 Mei 2023. Presiden Jokowi akan menghadiri acara KTT G7 di Hiroshima, Jepang. TEMPO/Subekti.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Joko Widodo atau Jokowi memuji hibah sekitar 11 juta dolar Amerika yang diberikan Inggris kepada Indonesia untuk transportasi berkelanjutan di beberapa kota. Dia pun berharap program ini bisa diperluas di masa depan dan IBu Kota Nusantara kebagian.

"Saya harap bisa diperluas ke kota lain, termasuk Ibu Kota Nusantara," kata Jokowi dalam keterangan pers yang dikirimkan Biro Pers Istana, Sabtu, 20 Mei 2023.

Pujian itu disampaikan Jokowi di hadapan Perdana Menteri Inggris Rishi Sunak dalam pertemuan bilateral di Hotel Grand Prince, Hiroshima, Jepang, hari ini, Sabtu, 20 Mei 2023. Jokowi berada di Hiroshima untuk menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi atau KTT G7 di sana. 

Dalam pertemuan ini, Jokowi juga memuji realisasi proyek energi surya di Sumba dan energi Hydro di Lombok, Bali, dan Sumatra Barat yang melibatkan Inggris.

Jokowi tawarkan Inggris berinvestasi di proyek IKN

Berikutnya, Jokowi juga berharap realisasi komitmen Inggris dalam Just Energy Transition Partnership (JETP), pembangunan ekosistem kendaraan listrik. Termasuk pasokan sel baterai dan pembangunan micro factory kendaraan listrik, serta investasi pembangunan Ibu Kota Nusantara atau IKN, transportasi, energi hijau, dan pendidikan. 

Selanjutnya, ajak Inggris kirim bantuan ke Myanmar

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Delegasi Misi AI Pertama Inggris Hadir di Indonesia

44 menit lalu

Kuasa Usaha Sementara Inggris untuk Indonesia dan Timor Leste, Matt Downing, membuka acara Misi AI pertama Inggris ke Indonesia di Jakarta, Senin, 25 September 2023. (Kedubes Inggris)
Delegasi Misi AI Pertama Inggris Hadir di Indonesia

Matt Downing mengatakan kecerdasan buatan (AI) dengan cepat mengambil alih semua sektor utama industri.


Jadi Ketum PSI, Kaesang Bilang Masuk Politik Terinspirasi Jokowi

1 jam lalu

Putra bungsu Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep (kedua kiri) didampingi istri Erina Gudono (kedua kanan) berfoto bersama Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Giring Ganesha (kiri) dan Wakil Dewan Pembina Grace Natalie (kanan) usai menerima friendship card atau Kartu Tanda Anggota (KTA) PSI secara simbolis di Sumber, Solo, Jawa Tengah, Sabtu 23 September 2023. Kaesang Pangarep resmi bergabung menjadi anggota Partai Solidaritas Indonesia (PSI) setelah menerima KTA yang diserahkan secara langsung oleh sejumlah petinggi PSI. ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha
Jadi Ketum PSI, Kaesang Bilang Masuk Politik Terinspirasi Jokowi

Kaesang didaulat sebagai nakhoda PSI. Dia berjanji membawa partai itu lebih maju. Dia juga mengakui mengikuti jejak bapaknya.


Breaking News: Kaesang Pangarep Resmi Pimpin PSI

3 jam lalu

Putra bungsu Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep berdiri di depan pintu usai menerima friendship card atau Kartu Tanda Anggota (KTA) PSI secara simbolis di Sumber, Solo, Jawa Tengah, Sabtu 23 September 2023. Kaesang Pangarep resmi bergabung menjadi anggota Partai Solidaritas Indonesia (PSI) setelah menerima KTA yang diserahkan secara langsung oleh sejumlah petinggi PSI. ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha
Breaking News: Kaesang Pangarep Resmi Pimpin PSI

Kaesang menyatakan keputusannya bergabung dengan PSI karena memiliki kesamaan pandangan soal generasi muda harus berpartisipasi dalam dunia politik.


Projo Disebut Dukung Capres Berinisial P di Pilpres 2024

3 jam lalu

Ketua BAPILPRES PROJO, Panel Barus menyampaikan Projo tegak lurus dengan Jokowi dan akan mengumumkan calon presiden yang akan diusung Pilpres 2024 pada RAKORNAS Oktober dalam Konferensi Pers di Kantor DPP Projo, Jalan Pancoran Timur Nomor 37, Pengadegan, Pancoran, Jakarta Selatan, Senin 25 September 2024. TEMPO
Projo Disebut Dukung Capres Berinisial P di Pilpres 2024

Pengumuman dukungan itu akan dilakukan secara resmi pada Rakernas ke-VI Projo di Jakarta pada pertengahan Oktober mendatang.


Ketua Kelompok Jurnalis Hong Kong Dihukum Penjara, Dinilai Halangi Polisi

3 jam lalu

Ronson Chan, ketua Asosiasi Jurnalis Hong Kong (HKJA), melapor ke polisi atas tuduhan menghalangi polisi, di Hong Kong, Cina, 19 September 2022. Reuters/Tyrone Siu
Ketua Kelompok Jurnalis Hong Kong Dihukum Penjara, Dinilai Halangi Polisi

Ronson Chan, ketua Asosiasi Jurnalis Hong Kong, ditahan dan diborgol oleh dua petugas berpakaian preman saat meliput sebuah berita setahun lalu


Luhut: RI Bakal Tawarkan Bantuan USD 10-50 Juta ke Negara Kecil di AIS Forum 2023

4 jam lalu

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan. ANTARA/HO-Kemenko Marves/Vebianto Faladi/aa. Handout Kemenko Marves/Vebianto Faladi
Luhut: RI Bakal Tawarkan Bantuan USD 10-50 Juta ke Negara Kecil di AIS Forum 2023

Menteri Luhut Padjaitan mengatakan Indonesia akan menawarkan bantuan ke negara kecil dalam Konferensi Tingkat Tinggi Arcipelagic and Island States (KTT AIS) 2023.


Terkini: Jokowi Minta Kasus Rempang Diselesaikan Secara Kekeluargaan, TikTok Shop Resmi Dilarang untuk Jualan

5 jam lalu

Ratusan buruh Kota Batam yang tergabung dalam Koalisi Rakyat Batam melakukan aksi demontrasi di depan kantor Pemerintah Kota (Pemkot) Batam, Senin (25/09). Selain menuntut kenaikan upah, massa juga menyampaikan dukungan kepada masyarakat Rempang, Kota Batam. TEMPO/YOGI EKA SAHPUTRA
Terkini: Jokowi Minta Kasus Rempang Diselesaikan Secara Kekeluargaan, TikTok Shop Resmi Dilarang untuk Jualan

Terkini: Presiden Jokowi minta kasus Pulau Rempang diselesaikan secara kekeluargaan, TikTok Shop resmi dilarang untuk berjualan.


Jokowi Klaim Tidak Antikritik: Banyak yang Pedas, juga Offside

5 jam lalu

Presiden Jokowi yang juga Ketua Dewan Pembina relawan Pro Jokowi (Projo) hadir dalam rakernas bertajuk Haluan Baru Projo 2024 di kawasan sekitar Borobudur, Jawa Tengah, Sabtu, 21 Mei 2022. Tangkapan Layar Projo
Jokowi Klaim Tidak Antikritik: Banyak yang Pedas, juga Offside

Jokowi juga menyampaikan soal transformasi digital dan perhatiannya pada publisher rights.


Projo Umumkan Dukungan Capres 2024 pada Pertengahan Oktober

5 jam lalu

Ketua BAPILPRES PROJO, Panel Barus menyampaikan Projo tegak lurus dengan Jokowi dan akan mengumumkan calon presiden yang akan diusung Pilpres 2024 pada RAKORNAS Oktober dalam Konferensi Pers di Kantor DPP Projo, Jalan Pancoran Timur Nomor 37, Pengadegan, Pancoran, Jakarta Selatan, Senin 25 September 2024. TEMPO
Projo Umumkan Dukungan Capres 2024 pada Pertengahan Oktober

Panel Barus mengatakan hasil Rakernas Projo nanti adalah keputusan final. Dukungan Projo adalah keputusan Jokowi.


Polemik TikTok Shop, Jerry Sambuaga: Media Sosial Tidak Boleh Berjualan

6 jam lalu

Wakil Menteri Perdagangan atau Wamendag, Jerry Sambuaga, usai acara Diseminasi Hasil Program ARISE+ Indonesia di Jakarta pada Rabu, 17 Mei 2023. Tempo/Amelia Rahima Sari.
Polemik TikTok Shop, Jerry Sambuaga: Media Sosial Tidak Boleh Berjualan

Wakil Menteri Perdagangan Republik Indonesia Jerry Sambuaga tanggapi polemik TikTok Shop. Menurutnya, secara aturan media sosial tidak boleh berjualan