Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tips Meraih Sukses dari Fadel untuk Mahasiswa Gorontalo

image-gnews
Iklan

INFO NASIONAL - Wakil Ketua MPR Fadel Muhammad menceritakan perjalanan hidupnya berbisnis dimulai saat menjadi mahasiwa. Menurutnya, usia muda tersebut menjdi fase hidup yang sangat penting dalam menentukan masa depan.

"Saya sendiri pernah mengalami itu. Selepas kuliah di ITB, bersama kawan-kawan saya tahun 1978 membangun perusahaan yang kemudian menjadi sangat besar yakni PT Bukaka Teknik Utama,” ujarnya kepada 100 mahasiswa yang tergabung dalam Himpunan Mahasiswa Jurusan Agroteknologi Fakultas Pertanian Universitas Negeri Gorontalo (HMJ Agrotek FP UNG), peserta acara Sosialisasi Empat Pilar MPR di aula Kantor Desa Poowo, Kecamatan Kabila, Kabupaten Bone Bolango, Gorontalo, Selasa, 20 Desember 2022.

Dari menjadi pengusaha, karier Fadel merambah ke dunia politk dengan menjadi gubernur di usia 48 tahun, kemudian berlanjut menjadi menteri, anggota DPD RI dan sekarang menjadi Wakil Ketua MPR.

Fadel menuturkan, semua pencapaian tersebut karena kegigihan, kerja keras dan selalu semangat. "Bahkan saat ini di usia saya menginjak 71 tahun, semangat saya masih berkobar apalagi berbicara dan berkiprah untuk kemajuan Gorontalo dan negara Indonesia.  Kalian masih muda harusnya lebih bersemangat untuk mencapai kesuksesan di masa depan.”

Kepada mahasiswa, Fadel Muhammad memberikan beberapa pesan penting sebagai motivasi dan tips sukses.  Pertama, success is a journey not a destination.  Kesuksesan adalah sebuah perjalanan bukan sebuah tujuan akhir.  Kedua, dalam menjalani hidup jangan sekali-kali takabur. Tempatkan diri pada posisi yang tepat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selanjutnya, jangan melewati sunnatullah dan ikuti hati kecil. Jagalah hati kecil supaya selalu bersih "Rasulullah bersabda, di dalam tubuh kita ada segumpal darah. Jika darah itu baik maka baiklah seluruh tubuh. Segumpal darah itu adalah hati," ujarnya. 

Ketiga atau terakhir, pintar-pintarlah mengatur strategi hidup.  Hidup terlalu berharga.  Untuk itu, jangan dibiarkan berlalu begitu saja. Satu lagi yang perlu diperhatikan, generasi muda mahasiswa harus memahami Pancasila, UUD NRI Tahun 1945, NKRI dan Bhinneka Tunggal Ika atau Empat Pilar MPR.  Pemahaman yang baik tentang Empat Pilar, akan membentuk jati diri dan karakter kebangsaan yang kuat dalam diri setiap generasi muda Indonesia.

"Peran dan keikutsertaan kalian dalam gelar acara Sosialisasi Empat Pilar MPR ini membuktikan perhatian kalian yang besar kepada nilai luhur bangsa.  Generasi penerus seperti kalianlah yang bangsa ini harapkan," ucap Fadel.

Di sesi akhir, Fadel secara pribadi memberikan donasi kepada mahasiswa agar lebih bersemangat membuat berbagai kegiatan dan karya yang bermanfaat untuk kampus dan masyarakat. (*)

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Bank Mandiri Raih Top Companies 2024 Versi LinkedIn

1 jam lalu

Bank Mandiri Raih Top Companies 2024 Versi LinkedIn

Bank Mandiri menempati posisi pertama Top Companies 2024 di Indonesia versi LinkedIn.


Higgs Domino, Permainan yang Cocok untuk Pemula

5 jam lalu

Higgs Domino, Permainan yang Cocok untuk Pemula

Terdapat permainan lainnya seperti Ludo, Cangkulan, Kamar 5 Kartu, Kartu 41, Dam, Congklak, Puzzle, Jagoan Ayam, Susun Kata, hingga Wood Blast.


Tampil Kasual dengan Baju Flanel

6 jam lalu

Tampil Kasual dengan Baju Flanel

Baju flanel dapat dibeli baik di toko fisik ataupun toko online seperti Shopee


Telkomsel Sukses Kawal Aktivitas Digital Pelanggan saat Ramadan dan Idul Fitri

7 jam lalu

Telkomsel Sukses Kawal Aktivitas Digital Pelanggan saat Ramadan dan Idul Fitri

Melalui optimalisasi jaringan broadband terdepan serta ketersediaan produk dan layanan bernilai tambah, Telkomsel sukses mengawal momen Ramadan dan Idul Fitri.


Telin dan Dialog Axiata Tandatangani Kemitraan Strategis

8 jam lalu

Chief Commercial Officer Telin Kharisma (keempat dari kanan) dan Group Chief Executive of Dialog Axiata PLC Supun Weerasinghe (kelima dari kiri) saat penandatanganan kemitraan strategis untuk pengelolaan layanan terminasi suara dan SMS internasional antara Telin dan Dialog Axiata beberapa waktu lalu.
Telin dan Dialog Axiata Tandatangani Kemitraan Strategis

Telin secara eksklusif akan menyediakan Layanan Terkelola untuk trafik SMS A2P atau Application to Person internasional dan trafik terminasi suara internasional untuk Dialog.


Puluhan Mahasiswa Berkumpul di Yogyakarta Peringati Hari Warisan Dunia

13 jam lalu

Mahasiswa dari tiga kampus yakni Universitas Atma Jaya Yogyakarta, Universitas Gadjah Mada dan Universitas Tidar Magelang berkumpul di Yogyakarta untuk memperingati Hari Warisan Dunia Kamis 18 April 2024. Dok.istimewa
Puluhan Mahasiswa Berkumpul di Yogyakarta Peringati Hari Warisan Dunia

Tak kurang 80 mahasiswa dari tiga kampus yakni Universitas Atma Jaya Yogyakarta, Universitas Gadjah Mada dan Universitas Tidar Magelang berkumpul di Yogyakarta pada Kamis 18 April 2024.


Bamsoet Resmikan Sirkuit Gokart Electric Tercepat Pertama di Indonesia

21 jam lalu

Bamsoet Resmikan Sirkuit Gokart Electric Tercepat Pertama di Indonesia

Bambang Soesatyo meresmikan Barcode Gokart Electric di Mall of Indonesia (MOI).


PNM Mekaar Kembangkan Usaha Jamu Nasabah

21 jam lalu

PNM Mekaar Kembangkan Usaha Jamu Nasabah

Di PNM Mekaar, nasabah tidak harus mensyaratkan agunan dan tidak harus memiliki usaha yang sudah mapan. Bahkan orang yang baru akan memulai usaha bisa mendapatkan pinjaman.


Jelang Pernikahan Anaknya, Bamsoet Gelar Pengajian dan Siraman

22 jam lalu

Jelang Pernikahan Anaknya, Bamsoet Gelar Pengajian dan Siraman

Bamsoet bersama keluarga menyelenggarakan prosesi pengajian dan siraman menggunakan adat Sunda untuk putri ke limanya, Saras Shintya Putri atau Cacha yang akan menikah dengan Avicenna Athalla Zaki Ghani Alli atau Athalla, pada Sabtu, 20 April 2024.


Kabel yang Akibatkan Kecelakaan di Medan Dipastikan Bukan Milik Telkom

1 hari lalu

Kabel yang Akibatkan Kecelakaan di Medan Dipastikan Bukan Milik Telkom

Telkom berusaha untuk memberikan pelayanan terbaik melalui perangkat dan aset-aset yang dimiliki.