Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Haedar Nashir Jadi Ketum PP Muhammadiyah Lagi, Pengamat: Bukti Otonomi tanpa Pengaruh Pejabat Publik

Reporter

Editor

Febriyan

image-gnews
Ketua Umum PP Muhammadiyah Periode 2022-2027, Haedar Nashir (kiri), memberikan pernyataannya kepada pers seusai penetapan hasil Sidang Pleno VIII Muktamar Muhammadiyah di Edutorium KH Ahmad Dahlan UMS, Ahad, 20 November 2022.TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Ketua Umum PP Muhammadiyah Periode 2022-2027, Haedar Nashir (kiri), memberikan pernyataannya kepada pers seusai penetapan hasil Sidang Pleno VIII Muktamar Muhammadiyah di Edutorium KH Ahmad Dahlan UMS, Ahad, 20 November 2022.TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Haedar Nashir kembali terpilih sebagai Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah untuk periode masa jabatan 2022-2027. Keputusan itu dihasilkan dalam Muktamar Muhammadiyah ke-48 di Solo, Jawa Tengah, Sabtu, 19 November 2022.

Haedar terpilih berdasarkan hasil pemilihan suara dengan menggunakan mekanisme e-voting. Dia memperoleh sebanyak 2.203 suara dari 2.600 pemilih. Haedar berhasil unggul dari 13 nama anggota PP Muhammadiyah lain yang menjadi calon ketua umum.

Pengamat politik Emrus Sihombing mengatakan bahwa perolehan suara yang besar itu menjadi bukti bahwa Muktamirin yang hadir saat itu memiliki otonomi dalam mengambil keputusan tanpa terpengaruh pejabat publik.

“Menurut saya bukan soal nyaman atau tidak nyaman. Yang pasti jika ada perjumpaan kemistri di antara partisipan sosial, pasti satu dengan yang lain akan berada pada zona saling ‘aman’. Itu pasti," kata Emrus kepada Tempo, Senin, 21 November 2022.

"Itu hukum sosial yang tak terbantahkan,” ujar Emrus.

Dalam pemilihan itu, Haedar Nashir, mengalahkan sejumlah tokoh lainnya seperti Wakil Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Anwar Abbas, mantan pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Busyro Muqoddas hingga Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy. 

Haedar Nashir bukan tokoh baru dalam Muhammadiyah. Dia telah aktif dalam Organisasi Muhammadiyah sejak era 80-an. Pria kelahiran Bandung, 25 Februari 1958 tersebut sempat menjadi pemimpin redaksi Majalah Suara Muhammadiyah, Ketua I Pengurus Pusat Ikatan Pelajar Muhammadiyah, Sekretaris PP Muhammadiyah hingga menjabat sebagai Ketua Umum organisasi tersebut sejak 2015. 

Haedar menjadi Sekretaris PP Muhammadiyah saat dipimpin oleh Ahmad Syafii Maarif atau yang kerap disebut Buya Syafii Maarif. 

Dalam rapat itu juga diumumkan penunjukkan kembali Abdul Mu’ti sebagai Sekretaris PP Muhammadiyah. Abdul Mu'ti juga menjadi Sekretaris PP Muhammadiyah sebelumnya, mendampingi Haedar Nashi. Berdasarkan keterangan Dahlan Rais, pemilihan Sekretaris Umum tak perlu melakukan pengesahan di forum utama seperti halnya Ketua Umum.

ALFITRIA NEFI PRATIWI

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pengamat Nilai Prabowo-Gibran Paling Sering Absen Debat: Jangan Beli Kucing dalam Karung

20 jam lalu

Pasangan capres dan cawapres Anies Baswedan - Muhaimin Iskandar, Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka, dan Ganjar Pranowo - Mahfud MD saat Pengundian dan Penetapan nomor urut Capres dan Cawapres di kantor KPU, Jakarta, Selasa, 14 November 2023. KPU menetapkan nomor urut pasangan capres - cawapres pada Pemilu 2024 yaitu Anies Bawedan dan Muhaimin Iskandar nomor urut 01, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka nomor urut 02, Ganjar Pranowo dan Mahfud MD nomor urut 03. TEMPO/M Taufan Rengganis
Pengamat Nilai Prabowo-Gibran Paling Sering Absen Debat: Jangan Beli Kucing dalam Karung

Nyarwi Ahmad menilai absennya Prabowo-Gibran dalam sejumlah dialog publik bisa jadi sebuah strategi.


Top Nasional: Jokowi Berhentikan Sementara Firli Bahuri, Tagar Prabowo Gibran Takut Debat Menggema di X

3 hari lalu

Ketua KPK Firli Bahuri saat memberikan keterangan pers terkait kasus korupsi Basarnas yang melibatkan perwira TNI aktif di Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Senin 31 Juli 2023. Puspom TNI menetapkan Kabasarnas Marsdya TNI Hendri Alfiandi (HA) serta orang kepercayaannya Korsmin Kabasarnas RI Afri Budi Cahyanto (ABC) sebagai tersangka dugaan korupsi proyek Basarnas. Keduanya akan ditahan mulai malam ini, di tahanan militer milik TNI AU di Halim Perdanakusuma. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Top Nasional: Jokowi Berhentikan Sementara Firli Bahuri, Tagar Prabowo Gibran Takut Debat Menggema di X

Presiden Jokowi telah menandatangani Keputusan Presiden Pemberhentian Sementara Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri


Prabowo Mengaku Tak Mengerti Arti Gemoy: Joget Masuk Alam Bawah Sadar Saya

3 hari lalu

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menyampaikan paparan dihadapan ribuan orang kepala desa dan pengurus Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia di GOR C-Tra Arena, Bandung, Jawa Barat, 23 November 2023. Prabowo Subianto bersama mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan mantan Bupati Purwakarta Dedi Mulyadi, menghadiri Rakerda Apdesi Jawa Barat yang dihadiri sekitar 5.000 orang kepala desa dan pengurus pemerintah desa. TEMPO/Prima Mulia
Prabowo Mengaku Tak Mengerti Arti Gemoy: Joget Masuk Alam Bawah Sadar Saya

Prabowo Subianto mengaku tak mengerti arti gemoy yang kerap disematkan kepadanya. Ia pun menjelaskan soal joget yang kerap dilakukannya.


Terungkap Alasan Gibran Tak Datang ke Muhammadiyah, Sampai Prabowo Minta Maaf

4 hari lalu

Calon wakil presiden Koalisi Indonesia Maju (KIM) Gibran Rakabuming Raka hadiri silaturahmi Desa Bersatu di Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta Pusat, Minggu (19/11/2023). ANTARA/Fianda Sjofjan Rassat
Terungkap Alasan Gibran Tak Datang ke Muhammadiyah, Sampai Prabowo Minta Maaf

Tak sedikit warganet menilai bahwa tidak hadirnya Gibran dalam uji publik itu menandakan bahwa Wali Kota Solo tersebut takut untuk berdebat.


Gibran Tak Dapat Kartu Anggota Kehormatan, Muhammadiyah: Seandainya Datang, Kami Berikan

4 hari lalu

Cawapres Gibran Rakabuming Raka tiba acara silaturahmi nasional Desa Bersatu di Indonesia Arena, GBK, Jakarta, Minggu, 19 November 2023. TEMPO/Bagus Pribadi
Gibran Tak Dapat Kartu Anggota Kehormatan, Muhammadiyah: Seandainya Datang, Kami Berikan

PP Muhammadiyah tak memberikan kartu tanda anggota kehormatan untuk Gibran karena absen dalam dialog publik mendampingi Prabowo hari ini.


Mahasiswa Mengaku Diintimidasi usai Tanya Wadas ke Ganjar Pranowo, Rektor UMJ Irit Bicara

4 hari lalu

Calon Presiden Ganjar Pranowo sedang berpidato dalam kegiatan Dialog Bersama Calon Pemimpin Bangsa yang digelar Pimpinan Pusat Muhammadiyah di Universitas Muhammadiyah Jakarta, Kamis, 23 November 2023. Tempo/ Adil Al Hasan
Mahasiswa Mengaku Diintimidasi usai Tanya Wadas ke Ganjar Pranowo, Rektor UMJ Irit Bicara

Rektor UMJ Ma'mun Murod Al-Barbasy irit bicara soal ada mahasiswa mengaku diintimidasi saat hendak tanya Ganjar Pranowo soal Wadas.


Prabowo Bilang Tak akan Pilih Kroni Jadi Menteri Bila Terpilih di Pilpres

4 hari lalu

(ki-ka) Dedi Mulyadi, Menteri Pertahanan Prabowo Subianto, dan Ridwan Kamil, menyapa ribuan orang kepala desa dan pengurus Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia di GOR C-Tra Arena, Bandung, Jawa Barat, 23 November 2023. Prabowo Subianto bersama mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan mantan Bupati Purwakarta Dedi Mulyadi, menghadiri Rakerda Apdesi Jawa Barat yang dihadiri sekitar 5.000 orang kepala desa dan pengurus pemerintah desa. TEMPO/Prima Mulia
Prabowo Bilang Tak akan Pilih Kroni Jadi Menteri Bila Terpilih di Pilpres

"Nggak boleh ada kroninya siapa, ini konco-nya siapa," kata Prabowo.


Prabowo Soroti Perdagangan Bebas: Kita Tidak Mau Izinkan Sumber Alam Dijual Murah ke Bangsa Lain

4 hari lalu

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menyampaikan paparan dihadapan ribuan orang kepala desa dan pengurus Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia di GOR C-Tra Arena, Bandung, Jawa Barat, 23 November 2023. Prabowo Subianto bersama mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan mantan Bupati Purwakarta Dedi Mulyadi, menghadiri Rakerda Apdesi Jawa Barat yang dihadiri sekitar 5.000 orang kepala desa dan pengurus pemerintah desa. TEMPO/Prima Mulia
Prabowo Soroti Perdagangan Bebas: Kita Tidak Mau Izinkan Sumber Alam Dijual Murah ke Bangsa Lain

Calon presiden nomor urut dua Prabowo Subianto menyoroti posisi Indonesia dalam perdagangan bebas di pasar global saat ini.


Prabowo Bilang Gaji Hakim Harus Dinaikkan Supaya Tidak Bisa Disogok

4 hari lalu

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menyampaikan paparan dihadapan ribuan orang kepala desa dan pengurus Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia di GOR C-Tra Arena, Bandung, Jawa Barat, 23 November 2023. Prabowo Subianto bersama mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan mantan Bupati Purwakarta Dedi Mulyadi, menghadiri Rakerda Apdesi Jawa Barat yang dihadiri sekitar 5.000 orang kepala desa dan pengurus pemerintah desa. TEMPO/Prima Mulia
Prabowo Bilang Gaji Hakim Harus Dinaikkan Supaya Tidak Bisa Disogok

Kalau perlu, Prabowo mengatakan, gaji para hakim itu harus ditingkatkan menjadi yang paling tinggi di Republik ini.


Gibran Absen di Dialog Publik, Muhammadiyah: Itu Urusan Mas Gibran

4 hari lalu

Calon wakil presiden Koalisi Indonesia Maju (KIM) Gibran Rakabuming Raka hadiri silaturahmi Desa Bersatu di Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta Pusat, Minggu (19/11/2023). ANTARA/Fianda Sjofjan Rassat
Gibran Absen di Dialog Publik, Muhammadiyah: Itu Urusan Mas Gibran

Abdul Mu'ti mengatakan, ketidakhadiran Gibran dalam dialog publik Muhammadiyah adalah urusan cawapres Prabowo itu sendiri.