Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Menkes Sebut Obat Gagal Ginjal Akut dari Singapura Diberikan Gratis ke Pasien

Reporter

Editor

Juli Hantoro

image-gnews
Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin memberikan keterangan pers di Kantor Kementerian Kesehatan, Jakarta, Jumat, 21 Oktober 2022. Menkes menyampaikan berdasarkan data per 21 Oktober 2022, jumlah kasus gangguan ginjal akut progresif atipikal (Atypical Progressive Acute Kidney Injury) pada anak ditemukan sebanyak 241 kasus di 22 provinsi dengan 133 kematian atau 55 persen dari jumlah kasus. ANTARA/Indrianto Eko Suwarso
Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin memberikan keterangan pers di Kantor Kementerian Kesehatan, Jakarta, Jumat, 21 Oktober 2022. Menkes menyampaikan berdasarkan data per 21 Oktober 2022, jumlah kasus gangguan ginjal akut progresif atipikal (Atypical Progressive Acute Kidney Injury) pada anak ditemukan sebanyak 241 kasus di 22 provinsi dengan 133 kematian atau 55 persen dari jumlah kasus. ANTARA/Indrianto Eko Suwarso
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -  Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengatakan, Indonesia telah mendatangkan obat antidotum Fomepizole injeksi untuk pengobatan pasien gagal ginjal akut progresif atipikal dari Singapura.

Obat ini telah diuji coba kepada sepuluh dari 11 pasien AKI di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo atau RSCM Jakarta. Hasilnya kondisi pasien membaik, sebagian stabil.

"Kami bisa simpulkan bahwa obat ini (Fomepizole) memberikan dampak positif dan kami akan mempercepat kedatangannya ke Indonesia sehingga anak-anak bisa terselamatkan," kata Budi Gunadi Sadikin melalui siaran pers Biro Komunikasi dan Pelayanan Publik Kemenkes yang diterima di Jakarta, Selasa, 25 Oktober 2022.

Baca juga: Ampuh Obati Gagal Ginjal Akut, Kemenkes Beli 500 Vial Fomepizole

Budi Gunadi juga memastikan bahwa obat tersebut diberikan gratis kepada seluruh pasien.

Berdasarkan hasil pengobatan itu, Budi mengatakan, pasien yang semula tidak dapat buang air kecil bahkan dengan cuci darah tidak memberikan perbaikan, tapi setelah diberi obat tersebut mulai bisa membaik sedikit demi sedikit.

Selanjutnya, obat serupa akan didatangkan dari Australia, Amerika Serikat dan Jepang. RSCM akan mendistribusikan ke rumah sakit pemerintah yang merupakan rujukan di provinsi, kata Budi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Kami akan memberikan obatnya kepada pasien AKI secara gratis. Ini kesiapan yang kami lakukan untuk menyediakan penawarnya untuk distribusikan ke seluruh rumah sakit pemerintah yang merawat pasien AKI,” katanya.

Sebelumnya, Presiden Joko Widodo atau Jokowi dalam rapat penanganan kasus gagal ginjal akut di Istana Bogor meminta jajarannya untuk memperhatikan dengan serius kasus ini.

Jokowi memerintahkan jajarannya memastikan fasilitas pengobatan gratis bagi pasien gagal ginjal akut.

"Saya minta diberikan pengobatan gratis kepada pasien-pasien yang dirawat. Saya kira ini penting sekali," ujar Jokowi.

Mantan Wali Kota Solo ini juga meminta agar pelayanan kesehatan serta pengadaan obat-obatan untuk masalah gagal ginjal akut ini disiapkan dengan baik.

Baca juga: Kasus Gagal Ginjal Akut, BPOM Akan Pidanakan 2 Produsen Obat Mengandung Bahan Berbahaya

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Sejumlah Catatan Dosen UI soal Rencana Investasi Starlink Elon Musk di Indonesia, Singgung Kedaulatan Siber

6 hari lalu

CEO SpaceX dan Tesla, dan Pemilik Twitter, Elon Musk. REUTERS/Gonzalo Fuentes
Sejumlah Catatan Dosen UI soal Rencana Investasi Starlink Elon Musk di Indonesia, Singgung Kedaulatan Siber

Menurut Dosen UI, potensi dan ancaman yang mungkin saja terjadi perlu diperhitungkan terkait rencana investasi Starlink milik Elon Musk di Indonesia.


Sultan Rifat Jalani Operasi Kerongkongan Hari Ini, Suara Sudah Kembali

15 hari lalu

Sultan Rifat Alfatih di RS Polri Kramatjati. Dok Istimewa
Sultan Rifat Jalani Operasi Kerongkongan Hari Ini, Suara Sudah Kembali

Sultan Rifat Alfatih, mahasiswa yang kerongkongannya hancur setelah terjerat kabel fiber optik di jalan, kembali jalani operasi dilatasi harI ini.


Cara Mendapatkan Izin Praktik Akupunktur, Lengkapi Dokumen Ini

18 hari lalu

Akupunktur. Foto : Hermina
Cara Mendapatkan Izin Praktik Akupunktur, Lengkapi Dokumen Ini

Untuk menjadi praktisi akupunktur yang sah dan berlisensi, dibutuhkan izin praktik yang disetujui dinas kesehatan. Berikut cara mendapatkan izinnya.


Budi Gunadi: Perubahan Situasi Industri Pascapandemi Covid-19 Jadi Momen Tepat Berinvestasi di Bidang Kesehatan

20 hari lalu

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menyampaikan sambutan dalam hari kedua ASEAN Investment Forum di Hotel Sultan, Senayan, Jakarta, Minggu 3 September 2023. ANTARA FOTO/Media Center KTT ASEAN 2023/Aditya Pradana Putra
Budi Gunadi: Perubahan Situasi Industri Pascapandemi Covid-19 Jadi Momen Tepat Berinvestasi di Bidang Kesehatan

Budi Gunadi mengatakan saat ini menjadi peluang terbesar untuk berinvestasi di bidang kesehatan dan akan memetik hasilnya pada 10-20 tahun mendatang.


Kasus Gagal Ginjal Akut pada Anak, Kuasa Hukum Terdakwa Sebut Jaksa Tak Ada Data Lengkap

21 hari lalu

Tersangka dihadirkan dalam konferensi pers terkait kasus obat batuk sirup yang menyebabkan gagal ginjal akut pada anak di Rupbasan Kelas I Jakarta Utara, Senin, 30 Januari 2023. Bareskrim Polri menetapkan empat tersangka perorangan dan lima tersangka korporasi antara lain PT Afi Farma, CV Samudera Chemical, PT Tirta Buana Kemindo, CV Anugrah Perdana Gemilang, serta PT Fari Jaya dalam kasus gagal ginjal akut. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Kasus Gagal Ginjal Akut pada Anak, Kuasa Hukum Terdakwa Sebut Jaksa Tak Ada Data Lengkap

Dalam persidangan ahli menyampaikan bahwa tidak ada data hasil visum, autopsi, dan biopsi dari masing-masing korban gagal ginjal akut.


Abaikan Kritik Menkes, Heru Budi Tetap Lanjutkan Penyiraman Jalan untuk Kurangi Polusi Udara

23 hari lalu

Petugas Pemadam Kebakaran Pemprov DKI Jakarta melakukan penyemprotan air di sepanjang Jalan Medan Merdeka hingga kawasan Patung Pemuda Membangun, Jakarta, Rabu 23 Agustus 2023. Penyemprotan air dilakukan untuk mengatasi cuaca panas dan mengurangi polusi di Jakarta. TEMPO/Subekti.
Abaikan Kritik Menkes, Heru Budi Tetap Lanjutkan Penyiraman Jalan untuk Kurangi Polusi Udara

Heru Budi sebelumnya akan menghentikan penyiraman jalan bila kegiatan itu tidak diperbolehkan. Menkes bilang hanya menggeser polusi.


Particulate Matter atau PM 2.5 Polutan Paling Berbahaya, Budi Gunadi: Bisa Masuk Pembuluh Darah

24 hari lalu

Metode teknologi modifikasi cuaca mikro menggunakan mist generator dari gedung tinggi untuk mencuci polusi udara terutama polutan PM2,5 dilakukan dari atas Gedung Pertamina Jakarta, Minggu pagi 27 Agustus 2023. Foto/instagram/dinaslhdki
Particulate Matter atau PM 2.5 Polutan Paling Berbahaya, Budi Gunadi: Bisa Masuk Pembuluh Darah

Budi Gunadi Sadikin mengungkapkan bahaya dari polutan dengan particulate matter atau PM 2.5 yang telah diatur batas maksimalnya oleh WHO.


Menkes Kritik Penyiraman Jalan oleh Pemprov DKI: Partikel PM2,5 Ada di Udara Atas, Bukan di Bawah

24 hari lalu

Petugas Pemadam Kebakaran Pemprov DKI Jakarta melakukan penyemprotan air di sepanjang Jalan Medan Merdeka hingga kawasan Patung Pemuda Membangun, Jakarta, Rabu 23 Agustus 2023. Penyemprotan air dilakukan untuk mengatasi cuaca panas dan mengurangi polusi di Jakarta. TEMPO/Subekti.
Menkes Kritik Penyiraman Jalan oleh Pemprov DKI: Partikel PM2,5 Ada di Udara Atas, Bukan di Bawah

Menkes Budi Gunadi Sadikin mengatakan penyiraman jalan hanya akan menggeser-geser polutan pindah ke tempat lain. Tak efektif atasi polusi.


6 Fakta Mahasiswa IPB Jadi Korban Kebakaran, Nilai IPK-nya 3,87

33 hari lalu

Ilustrasi Institut Pertanian Bogor (IPB). dok.TEMPO
6 Fakta Mahasiswa IPB Jadi Korban Kebakaran, Nilai IPK-nya 3,87

Mahasiswa IPB University yang menjadi korban kebakaran di laboratorium dikenal sebagai mahasiswa berprestasi. Berikut fakta-faktanya.


Menkes Budi Gunadi Sampaikan 3 Agenda Bidang Kesehatan Indonesia di G20 India

35 hari lalu

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin saat menyampaikan pendapat akhir pemerintah dalam rapat kerja Komisi IX DPR pengesahan RUU Kesehatan di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin, 19 Juni 2023. TEMPO/M Taufan Rengganis
Menkes Budi Gunadi Sampaikan 3 Agenda Bidang Kesehatan Indonesia di G20 India

Budi Gunadi menekankan bahwa para Menkes G20 memiliki kesempatan untuk bersama-sama melakukan perubahan untuk membangun sistem kesehatan global.