Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kasus Positif Covid-19 Tinggi, Kemenkes: Seiring Kenaikan Jumlah Testing

image-gnews
Warga mengatre untuk isi ulang tabung oksigen di Kawasan Manggarai, Jakarta, Rabu, 14 Juli 2021. Di tengah melonjaknya kasus positif di Jakarta, warga mencoba mendapatkan pasokan oksigen untuk digunakan sebagai alat bantu warga yang terpapar Covid-19 guna menjalani perawatan di rumah seiring penuhnya ruang perawatan di Rumah Sakit. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Warga mengatre untuk isi ulang tabung oksigen di Kawasan Manggarai, Jakarta, Rabu, 14 Juli 2021. Di tengah melonjaknya kasus positif di Jakarta, warga mencoba mendapatkan pasokan oksigen untuk digunakan sebagai alat bantu warga yang terpapar Covid-19 guna menjalani perawatan di rumah seiring penuhnya ruang perawatan di Rumah Sakit. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Juru bicara Penanganan Covid-19 Kementerian Kesehatan, Siti Nadia Tarmizi, mengatakan kenaikan kasus positif Covid-19 dalam beberapa hari terakhir seiring dengan tingginya tes.

“Kalau melihat kenaikan konfirmasi positif akhir-akhir ini adalah seiring dengan kenaikan jumlah testing dan perbaikan sistem pencatatan dan pelaporan,” kata Nadia dalam konferensi pers, Rabu, 14 Juli 2021.

Nadia menjelaskan, peningkatan angka kematian akibat Covid-19 dan terkonfirmasi positif ini terjadi karena adanya sistem verifikasi secara otomatis pada laboratorium pemeriksaan. Sistem tersebut menghilangkan proses verifikasi yang sebelumnya berjenjang. “Sehingga, pelaporan lebih transparan dan tepat waktu,” katanya.

Meski terjadi kenaikan kasus, Nadia menegaskan bahwa angka positivity rate (persentase jumlah kasus positif dibagi dengan jumlah orang yang menjalani tes) cenderung stabil. Menurut dia, hal itu juga terjadi karena sejalan dengan upaya peningkatan testing dengan target 324 ribu orang dites per hari.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain itu, Nadia mengatakan bahwa peningkatan kasus positif juga disebabkan masih besarnya penularan yang terjadi di masyarakat. 

Berdasarkan data Kemenkes, Kasus terkonfirmasi positif Covid-19 per 14 Juli 2021 mengalami penambahan sebanyak 54.517 orang. Angka tersebut menjadi rekor tertinggi selama pandemi. Adapun spesimen yang diperiksa hari ini sebanyak 240.724. Angka kesembuhan bertambah 17.762 orang, dan kasus kematian bertambah 991 orang per hari.

Baca juga: Sebelum Positif Covid, Gibran Mengaku Habis Keliling di Lokasi Rawan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

3 Kunci Penanganan Penyakit Ginjal Kronis Menurut Wamenkes

1 hari lalu

Ilustrasi ginjal. Shutterstock
3 Kunci Penanganan Penyakit Ginjal Kronis Menurut Wamenkes

Wamenkes mengatakan perlunya fokus dalam tiga langkah penanganan penyakit ginjal kronis. Apa saja?


Edy Wuryanto Ingatkan Pemerintah Antisipasi Demam Berdarah

2 hari lalu

Edy Wuryanto Ingatkan Pemerintah Antisipasi Demam Berdarah

Banyak rumah sakit penuh sehingga pasien tidak tertampung. Masyarakat miskin kesulitan akses pelayanan kesehatan.


Saran Kemenkes untuk Jemaah Haji 2024: Perbanyak Istirahat dan Rutin Olahraga Ringan

3 hari lalu

Jemaah haji Indonesia kloter pertama tiba di Madinah, Arab Saudi, Rabu, 24 Mei 2023. Sumber: KBRI RIYADH
Saran Kemenkes untuk Jemaah Haji 2024: Perbanyak Istirahat dan Rutin Olahraga Ringan

Kloter pertama jemaah haji Indonesia dijadwalkan akan berangkat ke Arab Saudi pada 12 Mei 2024.


Pulang Umrah, Fadel Muhammad Penuhi Panggilan KPK untuk Diperiksa dalam Kasus Korupsi APD Covid-19

3 hari lalu

Kepala Bagian Pemberitaan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Ali Fikri saat ditemui di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta Selatan pada Selasa, 23 Januari 2024. Tempo/Mutia Yuantisya
Pulang Umrah, Fadel Muhammad Penuhi Panggilan KPK untuk Diperiksa dalam Kasus Korupsi APD Covid-19

Wakil Ketua MPR Fadel Muhammad diperiksa dalam kasus dugaan korupsi pengadaan alat pelindung diri (APD) Covid-19 di Kemenkes.


Kemenkes: Kekurangan Dokter Spesialis Hampir di Seluruh Provinsi

3 hari lalu

Wakil Menteri Kesehatan RI dr. Dante Saksono Harbuwono, Sp.PD-KEMD, Ph.D saat menghadiri peresmian kerja sama antara laboratorium klinik Prodia dan IHH Healthcare Malaysia di Jakarta, Kamis 28 Juli 2022/Prodia
Kemenkes: Kekurangan Dokter Spesialis Hampir di Seluruh Provinsi

Dante Saksono Harbuwono mengatakan, kekurangan dokter spesialis terjadi hampir di seluruh provinsi Indonesia.


Umroh, Fadel Muhammad Tak Penuhi Panggilan KPK sebagai Saksi Kasus Korupsi APD Covid-19

9 hari lalu

Wakil Ketua MPR RI Fadel Muhammad.
Umroh, Fadel Muhammad Tak Penuhi Panggilan KPK sebagai Saksi Kasus Korupsi APD Covid-19

KPK memanggil Wakil Ketua MPR Fadel Muhammad sebagai saksi dugaan korupsi pengadaan APD Covid-19 di Kemenkes.


Tangani Korban Banjir di Sumbar, Kemenkes Terjunkan Posko Kesehatan Mobile

15 hari lalu

Wamenkes Dante Saksono Harbuwono (dua dari kiri) usai rapat tingkat menteri tentang penanganan banjir Sumatera Barat di Kantor Kemenko PMK, Jakarta, Rabu (13/3/2024). (ANTARA/Lintang Budiyanti Prameswari)
Tangani Korban Banjir di Sumbar, Kemenkes Terjunkan Posko Kesehatan Mobile

Karena medan yang sulit dijangkau, Kemenkes menerjunkan posko kesehatan mobile untuk membantu para korban terdampak banjir di Sumbar.


Soal Lobi ke Istana, Bos Perusahaan Rokok Sebut Penyampaian Pendapat sesuai Aturan

19 hari lalu

13-terkaitHL-ilustrasi-penyakitKarenaRokok-bebaniKeuanganNegara
Soal Lobi ke Istana, Bos Perusahaan Rokok Sebut Penyampaian Pendapat sesuai Aturan

Faisal Basri menyatakan perusahaan rokok memiliki lobi-lobi yang kuat di lingkungan Istana dan pembuat undang-undang.


Guru Besar FKUI Rekomendasikan Strategi Memberantas Skabies

21 hari lalu

Gedung Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia dan IMERI-FKUI. Kredit: FKUI
Guru Besar FKUI Rekomendasikan Strategi Memberantas Skabies

Dalam pengukuhan Guru Besar FKUI, Sandra Widaty mendorong strategi memberantas skabies. Penyakit menular yang terabaikan karena dianggap lazim.


Kemenkes: Penyakit Tropis Terabaikan Masih Menjangkiti 1 Juta Penduduk Indonesia

22 hari lalu

Penyandang kusta yang telah diamputasi kakinya ikut melakukan pencoblosan pemilihan umum Walikota dan Wakil Walikota Tangerang di kawasan Sitanala, Tangerang, Banten, (31/8). TEMPO/Marifka Wahyu Hidayat.
Kemenkes: Penyakit Tropis Terabaikan Masih Menjangkiti 1 Juta Penduduk Indonesia

Penyakit tropis adalah salah satu bentuk penyakit yang sering terjadi di daerah beriklim tropis dan subtropis.