Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Panglima TNI Hadi Tjahjanto Mutasi 104 Perwira Tinggi

Reporter

image-gnews
Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto saat mengikuti rapat kerja dengan Komisi I DPR RI di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Rabu, 23 September 2020. Rapat tersebut membahas penyesuaian rencana kerja dan anggaran tahun 2021 Kementerian Pertahanan dan mabes TNI serta membahas isu-isu aktual. TEMPO/M Taufan Rengganis
Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto saat mengikuti rapat kerja dengan Komisi I DPR RI di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Rabu, 23 September 2020. Rapat tersebut membahas penyesuaian rencana kerja dan anggaran tahun 2021 Kementerian Pertahanan dan mabes TNI serta membahas isu-isu aktual. TEMPO/M Taufan Rengganis
Iklan

TEMPO.CO, JakartaPanglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto melakukan mutasi dan promosi jabatan atas 104 Perwira Tinggi (Pati) TNI.

"Mutasi dan promosi jabatan Pati TNI itu dalam rangka memenuhi kebutuhan organisasi dan pembinaan karier serta mengoptimalkan pelaksanaan tugas-tugas TNI yang semakin kompleks dan dinamis," ujar Kepala Bidang Penerangan Umum Puspen TNI, Kolonel Laut (KH) Edys Riyanto dalam keterangan tertulisnya, Kamis 24 Juni 2021.

Berdasarkan Surat Keputusan Panglima TNI Nomor Kep/540/VI/2021 tanggal 23 Juni 2021 tentang pemberhentian dari dan pengangkatan dalam jabatan di lingkungan Tentara Nasional Indonesia, telah ditetapkan mutasi dan promosi jabatan 104 Perwira Tinggi TNI terdiri dari 65 Pati TNI AD, 22 Pati TNI AL dan 17 Pati TNI AU.

Sebanyak 65 Pati TNI AD yang dimutasi, antara lain, Mayjen TNI Dwi Mastono dari Ketua Lembaga Pengembangan Pendidikan dan Penjamin Mutu (LP3M) Unhan menjadi Pati Mabes TNI AD (dalam rangka pensiun), Brigjen TNI Yudhy Chandra Jaya dari Kapusdiklat Bahasa Badiklat Kemhan menjadi Ketua Lembaga Pengembangan Pendidikan dan Penjamin Mutu (LP3M) Unhan, Kolonel Arm Ferry Trisnaputra dari Kasubdit Lingkim Dit Bela Negara Ditjen Pothan Kemhan menjadi Kapusdiklat Bahasa Badiklat Kemhan, Mayjen TNI Herman Djatmiko dari Staf Ahli Menhan Bidang Sosial menjadi Dosen Tetap Unhan, Brigjen TNI Minan Sinulingga dari Ir V Itjen Kemhan menjadi Staf Ahli Menhan Bidang Sosial.

Brigjen TNI Antonius Bambang Budi W dari Karo Ortala Setjen Kemhan menjadi Pati Mabes TNI AD (dalam rangka pensiun), Kolonel Arm Jati Bambang P dari Kabag Kelembagaan dan Analisa Jabatan Roortala Setjen Kemhan menjadi Karo Ortala Setjen Kemhan, Brigjen TNI Martono dari Kapuslitbang Sumdahan Balitbang Kemhan menjadi Pati Mabes TNI AD (dalam rangka pensiun), Kolonel Inf Joni Abdi dari Kasubdit Pertahanan Militer Ditrahkomhan Ditjen Strahan Kemhan menjadi Kapuslitbang Sumdahan Balitbang Kemhan.

Brigjen TNI I Nyoman Supartha dari Sekretaris LP2M Unhan menjadi Pati Mabes TNI AD (dalam rangka pensiun), Kolonel Arh Munif Prasojo dari Perekayasa Madya Puslitbang Itpekhan Balitbang Kemhan menjadi Sekretaris LP2M Unhan, Brigjen TNI Aminullah dari Kabinda Sulawesi Tenggara pada Deputi Bidang Intelijen Dalam Negeri BIN menjadi Pati Mabes TNI AD (dalam rangka pensiun), Brigjen TNI Raden Toto Oktaviana dari Agen Madya pada Direktorat Non Aparatur Negara, Deputi Bidang Intelijen Pengamanan Aparatur BIN menjadi Kabinda Sulawesi Tenggara pada Deputi Bidang Intelijen Dalam Negeri BIN, Mayjen TNI Sulaiman Agusto dari Tenaga Ahli Pengajar Bid. Geostrat dan Tannas Lemhannas menjadi Danpussenkav Kodiklatad, Brigjen TNI Urip Wahyudi dari Irdam VI/Mlw menjadi Tenaga Ahli Pengajar Bid. Geostrat dan Tannas Lemhannas.

Brgijen TNI Bambang Indrayanto dari Kapoksahli Pangdam IM menjadi Irdam VI/Mlw, Kolonel Inf Amrizen dari Kasrem 032/WBR (Padang) Kodam I/BB menjadi Kapoksahli Pangdam IM, Mayjen TNI Ivan Ronald Pelealu dari Tenaga Ahli Pengkaji Bid. Strategi Lemhannas menjadi Pati Mabes TNI AD (dalam rangka pensiun), Brigjen TNI Ramses Lumban Tobing dari Dirjian Ekonomi dan SKA Debid Jianstrat Lemhannas menjadi Tenaga Ahli Pengkaji Bid Strategi Lemhannas, Kolonel Arm Dedy Jusnar Hendrawan dari Ses Dislaikad menjadi Dirjian Ekonomi dan SKA Debid Jianstrat Lemhannas, Brigjen TNI Hulwani dari Kadilmilti III Surabaya Mahkamah Agung menjadi Anggota Pokkimiltama Mahkamah Agung.

Brigjen TNI Slamet Sarwo Edy dari Kadilmilti II Jakarta Mahkamah Agung menjadi Anggota Pokkimiltama Mahkamah Agung, Brigjen TNI Wahyoedho Indrajit dari Waka Babinkum menjadi Kababinkum TNI, Brigjen TNI Karev Marpaung dari Bandep Ur Lingkungan Pemerintahan Negara, Desisnas Setjen Wantannas menjadi Staf Ahli Bidang Sosial Budaya Setjen Wantannas, Brigjen TNI Arief Wibowo Djadi dari Irum Itjen TNI menjadi Pati Mabes TNI AD (dalam rangka pensiun), Mayjen TNI Oerip Soekotjo dari Kas Kogabwilhan II menjadi Pati Mabes TNI AD (dalam rangka pensiun), Brigjen TNI Agus Yuniarto dari Kakordos Seskoad menjadi Kas Kogabwilhan II, Brigjen TNI Ito Hediarto dari Dirum Kodiklatad menjadi Kakordos Seskoad.

Selain itu, Mayjen TNI Basuki Nugroho dari Pa Sahli Tk. III Bid. Polkamnas Panglima TNI menjadi Pati Mabes TNI AD (dalam rangka pensiun), Brigjen TNI Herianto Syahputra dari Danpusdikma Kodiklat TNI menjadi Pa Sahli Tk. III Bid. Polkamnas Panglima TNI, Mayjen TNI Santos Gunawan M dari Pangdam XIII/Merdeka menjadi Pati Mabes TNI AD (dalam rangka pensiun), Mayjen TNI Wanti Waranei F Mamahit dari Pangdivif 3 Kostrad menjadi Pangdam XIII/Merdeka, Brigjen TNI Kunto Arief Wibowo, S.I.P. dari Kasdam III/Slw menjadi Pangdivif 3 Kostrad, Brigjen TNI Darmono Susastro dari Irum Itjenad menjadi Kasdam III/Slw, Brigjen TNI Deddy Kusbandi dari Pa Sahli Tk. II Kasad Bid. Was Afrika dan Timteng menjadi Irum Itjenad.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

TNI Sediakan Kapal Perang untuk Mudik Tujuan Semarang dan Surabaya

2 hari lalu

Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto saat menghadiri rapat kerja dengan Komisi I DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis, 21 Maret 2024. Rapat tersebut membahas kesiapan TNI dalam mendukung pengamanan Hari Raya Idul Fitri tahun 2024 dan Pilkada Serentak tahun 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
TNI Sediakan Kapal Perang untuk Mudik Tujuan Semarang dan Surabaya

TNI menyediakan kapal laut jenis landing platform dock (LPD) yang bisa menampung 500 pemudik termasuk sepeda motor.


KontraS Sebut Langkah TNI Tangani Kasus Papua Belum Cukup, Perlu Evaluasi Total

2 hari lalu

Kepala Divisi Bidang Korupsi dan Politik ICW Ego Primayoga (kanan) dan Peneliti KontraS Rozy Brilian (kiri) memberikan keterangan pada media usai mengantar surat permohonan keterbukaan informasi publik tentang Pemilu 2024 di KPU RI, Jakarta, Kamis, 22 Februari 2024. Dua organisasi itu mencatat sejumlah masalah pemilu seperti pelaporan dana kampanye partai politik maupun calon presiden tidak dapat diakses oleh masyarakat umum. TEMPO/ Febri Angga Palguna
KontraS Sebut Langkah TNI Tangani Kasus Papua Belum Cukup, Perlu Evaluasi Total

KontraS mengatakan perlu dilakukan evaluasi total seluruh langkah dan pendekatan keamanan yang selama ini berlangsung di Papua.


Sebby Sambom Sebut Warga yang Dianiaya Prajurit TNI Bukan Anggota TPNPB-OPM

2 hari lalu

Sebby Sambom. phaul-heger.blogspot.com
Sebby Sambom Sebut Warga yang Dianiaya Prajurit TNI Bukan Anggota TPNPB-OPM

Juru Bicara TPNBP-OBM, Sebby Sambom, membantah soal dugaan korban atau warga yang disiksa prajurit TNI merupakan anggotanya.


TNI Sebut Selandia Baru Serahkan Pembebasan Pilot Susi Air ke Pemerintah

2 hari lalu

TPNPB OPM bersama Pilot Susi Air Philip Mark Mehrtens yang menjadi sandera setahun terakhir. Dokumentasi TPNPB OPM
TNI Sebut Selandia Baru Serahkan Pembebasan Pilot Susi Air ke Pemerintah

Pemerintah Selandia Baru mengakui kedaulatan Indonesia di Papua. Mereka meminta KKB pimpinan Egianus Kogoya segera melepaskan Philip.


Kutuk Penyiksaan Warga Papua oleh TNI, YLBHI: Praktik yang Terus Berulang

2 hari lalu

Ketua YLBHI Muhammad Isnur menyampaikan orasi saat menggelar konferensi pers di depan Gedung DPR RI, Jakarta, Minggu, 26 Maret 2023. Dalam kegiatan tersebut sejumlah organisasi pelajar pemuda mahasiswa, aliansi buruh, dan gerakan Rakyat menuntut Presiden dan DPR Batalkan UU Cipta Kerja Inkonstitusional.  TEMPO/M Taufan Rengganis
Kutuk Penyiksaan Warga Papua oleh TNI, YLBHI: Praktik yang Terus Berulang

YLBHI mendesak Komnas HAM secepatnya melakukan penyelidikan dan menuntut para pelaku penyiksaan warga Papua.


Muhadjir Effendy Sebut Idulfitri Dapat Dipastikan Jatuh pada 10 April 2024

3 hari lalu

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy dalam konferensi pers Rapat Tinjauan Manajemen (RTM) angkutan lebaran tahun 2024 di Kantor Kemenko PMK, Jakarta Pusat, Senin, 18 Maret 2024. TEMPO/Defara
Muhadjir Effendy Sebut Idulfitri Dapat Dipastikan Jatuh pada 10 April 2024

Menko PMK Muhadjir Effendy menyatakan Idulfitri 1445 Hijriah dapat dipastikan jatuh pada Rabu, 10 April 2024.


Penganiayaan oleh Anggota TNI Terus Berulang, Kapuspen: Tak Ada Gading yang Tak Retak

3 hari lalu

Kapuspen TNI Mayjend Nugraha Gumilar (kedua dari kiri), Panglima Daerah Militer XVII/Cenderawasih Mayjend Izak Pangemanan (ketiga dari kiri), Kadispenad Brigjen Kristomei Sianturi (paling kanan) dalam konferensi pers video viral penganiayaan warga Papua oleh anggota TNI di Subden Mabes TNI, Jakarta Pusat, pada Senin, 25 Maret 2024. Tempo/Yohanes Maharso
Penganiayaan oleh Anggota TNI Terus Berulang, Kapuspen: Tak Ada Gading yang Tak Retak

Kapuspen TNI menyebut kekerasan atau penganiayaan di Papua hanya dilakukan oleh beberapa anggota saja.


Ini Tugas dan Wewenang Mayjen TNI Yudi Abrimantyo Kabais TNI yang Baru

3 hari lalu

Mayjen TNI Yudi Abrimantyo. Instagram
Ini Tugas dan Wewenang Mayjen TNI Yudi Abrimantyo Kabais TNI yang Baru

Mayjen TNI Yudi Abrimantyo ditunjuk sebagai Kabais YNI yang baru. Apa tugas dan wewenangnya?


Pangdam Cendrawasih Janji Usut Tuntas Kasus Anggota TNI Aniaya KKB

3 hari lalu

Kapuspen TNI Mayjend Nugraha Gumilar (kedua dari kiri), Panglima Daerah Militer XVII/Cenderawasih Mayjend Izak Pangemanan (ketiga dari kiri), Kadispenad Brigjen Kristomei Sianturi (paling kanan) dalam konferensi pers video viral penganiayaan warga Papua oleh anggota TNI di Subden Mabes TNI, Jakarta Pusat, pada Senin, 25 Maret 2024. Tempo/Yohanes Maharso
Pangdam Cendrawasih Janji Usut Tuntas Kasus Anggota TNI Aniaya KKB

TNI memastikan anggotanya yang terlibat dalam aksi penganiayaan terhadap warga Papua akan mendapatkan hukuman sesuai dengan aturan yang berlaku.


42 Anggota TNI Diperiksa Buntut Penganiayaan terhadap Warga Papua, 13 Ditahan

3 hari lalu

Kapuspen TNI Mayjend Nugraha Gumilar (kedua dari kiri), Panglima Daerah Militer XVII/Cenderawasih Mayjend Izak Pangemanan (ketiga dari kiri), Kadispenad Brigjen Kristomei Sianturi (paling kanan) dalam konferensi pers video viral penganiayaan warga Papua oleh anggota TNI di Subden Mabes TNI, Jakarta Pusat, pada Senin, 25 Maret 2024. Tempo/Yohanes Maharso
42 Anggota TNI Diperiksa Buntut Penganiayaan terhadap Warga Papua, 13 Ditahan

TNI telah memeriksa 42 anggota terkait video aksi kekerasan terhadap warga Papua.