Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Positif Covid-19, Bupati Majalengka dan Istri Isolasi Mandiri di Rumah Dinas

image-gnews
Kata
Kata "COVID-19" tercermin dalam setetes jarum suntik dalam ilustrasi yang diambil pada 9 November 2020. [REUTERS / Dado Ruvic / Ilustrasi]
Iklan

TEMPO.CO, Majalengka – Bupati Majalengka Karna Sobahi dan istri, Dede Nurhayati, positif Covid-19. Tak bergejala, keduanya isolasi mandiri di rumah dinas.

Sekretaris Daerah Kabupaten Majalengka, Eman Suherman, membenarkan Bupati Majalengka dan istrinya positif terpapar Covid-19. “Keduanya saat ini melakukan isolasi mandiri di rumah dinas,” kata Eman saat dikonfirmasi pada Senin, 21 Juni 2021.

Isolasi mandiri dilakukan karena keduanya tidak memiliki gejala sehingga perawatan tidak dilakukan di rumah sakit.

Eman juga berharap isolasi mandiri tidak berlangsung lama. “Karena Bupati Majalengka juga sudah mendapatkan vaksin Covid-19,” kata Eman.

Eman mengatakan tes swab berbasis PCR dilakukan pada Ahad, 20 Juni 2021 sekitar pukul 19.00 WIB. Sedangkan hasilnya keluar sekitar pukul 23.30 WIB yaitu positif terpapar Covid-19.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Isolasi mandiri dipilih di rumah dinas karena Bupati Majalengka tetap ingin memantau kerja aparatur sipil negara di lingkungan Pemkab Majalengka. Selain itu, work from office dan work from home (WFH) juga diberlakukan hari ini di lingkungan Sekretariat Pemkab Majalengka. “Yang WFO hanya 50 persen,” kata Eman.

Saat ini, proses tracing terhadap orang yang sudah melakukan kontak dengan Karna Sobahi juga tengah dilakukan, termasuk unsur forum komunikasi pimpinan daerah yang telah diswab. Hanya saja Eman mengaku belum mendapatkan laporan dari Dinas Kesehatan Kabupaten Majalengka sudah berapa banyak tracing terhadap orang yang kontak langsung dengan Bupati Majalengka yang positif Covid-19. 

Baca juga: Ada Kasus Covid-19 di DPR, Komisi III Batalkan Agenda Selama 2 Pekan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Mitos Terkait Cacar yang Perlu Diluruskan

45 hari lalu

Ilustrasi cacar monyet atau monkeypox (Kemkes)
Mitos Terkait Cacar yang Perlu Diluruskan

Dokter kulit meminta masyarakat tetap menjaga kesehatan diri, termasuk mandi rutin pagi dan sore meski tengah menderita penyakit cacar.


Kapan Pasien Mpox Perlu Dirawat di RS atau Hanya Isolasi Mandiri?

47 hari lalu

Ilustrasi MPOX. Shutterstock
Kapan Pasien Mpox Perlu Dirawat di RS atau Hanya Isolasi Mandiri?

Pasien Mpox kasus ringan bisa isolasi mandiri di rumah. Kalau keadaan memburuk, isolasi mandiri bisa diganti menjadi isolasi terpusat.


Waspada Penularan Mpox Lewat Cairan Tubuh, Hingga Kontak Seksual

56 hari lalu

Ilustrasi virus monkeypox atau mpox. who.int
Waspada Penularan Mpox Lewat Cairan Tubuh, Hingga Kontak Seksual

Penyakit Mpox dapat menyebar melalui kontak langsung kulit ke kulit atau membran mukosa termasuk saat melakukan kontak seksual


Pemkab Majalengka Distribusikan Bantuan Pompanisasi Kepada Puluhan Kelompok Tani

5 Juli 2024

Pj. Bupati Majalengka, Dedi Supandi saat penyerahan bantuan pompa air di Pendopo Bupati Majalengka, Jumat 5 Juli 2024. Dok. Pemkab Majalengka.
Pemkab Majalengka Distribusikan Bantuan Pompanisasi Kepada Puluhan Kelompok Tani

Pemerintah Kabupaten Majalengka mendistribusikan bantuan pompanisasi ke puluhan kelompok tani (poktan), pada Jumat, 5 Juli 2024.


Kasus Positif Covid-19 di Rusia Naik

18 Januari 2024

Seorang pekerja medis menyuntikkan vaksin Covid-19 bernama Sputnik V pada seorang sukarelawan dalam uji klinis tahap tiga di Moskow, Rusia, 15 September 2020. Rusia telah mengumpulkan sebanyak 55.000 orang relawan yang bersedia ikut serta dalam pengujian klinis vaksin Covid-19. Xinhua/Alexander Zemlianichenko Jr
Kasus Positif Covid-19 di Rusia Naik

Kasus positif Covid-19 di Rusia mengalami kenaikan, namun begitu kampanye imunisasi vaksin virus corona dianggap belum perlu.


Kasus Covid-19 di Tangsel Tembus 135 Orang, Lima Pasien Sembuh

17 Desember 2023

Tenaga Kesehatan menyuntikkan vaksin Inavac kepada warga saat Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) di kawasan Budaran HI, Jakarta, Minggu, 17 Desember 2023. Dinas Kesehatan DKI Jakarta dalam rangka Hari Kesehatan Nasional ke-59 menyelanggarakan cek kesehatan dan pencegahan obesitas serta vaksinasi gratis kepada warga untuk mencegah kenaikan kasus Covid-19. TEMPO/M Taufan Rengganis
Kasus Covid-19 di Tangsel Tembus 135 Orang, Lima Pasien Sembuh

Masyarakat Tangsel diminta tidak panik menghadapi lonjakan Covid-19, meski di beberapa wilayah lain juga meningkat.


Dinkes DKI: Pancaroba Jadi Salah Satu Penyebab Naiknya Kasus Covid-19

17 Desember 2023

Tenaga Kesehatan menyuntikkan vaksin Inavac kepada warga saat Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) di kawasan Budaran HI, Jakarta, Minggu, 17 Desember 2023. Dinas Kesehatan DKI Jakarta dalam rangka Hari Kesehatan Nasional ke-59 menyelanggarakan cek kesehatan dan pencegahan obesitas serta vaksinasi gratis kepada warga untuk mencegah kenaikan kasus Covid-19. TEMPO/M Taufan Rengganis
Dinkes DKI: Pancaroba Jadi Salah Satu Penyebab Naiknya Kasus Covid-19

Peralihan musim atau pancaroba menjadi salah satu penyebab naiknya kasus Covid-19. Imunitas tubuh menurun.


Perlunya Sosialisasi Prokes untuk Cegah Kenaikan Kasus Covid-19

15 Desember 2023

Ilustrasi cuci tangan. pixabay.com
Perlunya Sosialisasi Prokes untuk Cegah Kenaikan Kasus Covid-19

Sosialisasi protokol kesehatan perlu digalakkan kembali di media untuk menekan kasus COVID-19 yang akhir-akhir ini naik.


Covid-19 Kembali Mengancam, Ini Pesan Guru Besar UI

14 Desember 2023

Ilustrasi wanita menggunakan masker dua lapis. Shutterstock
Covid-19 Kembali Mengancam, Ini Pesan Guru Besar UI

Guru Besar UI mengatakan orang dengan gejala flu, yang dia nilai mirip gejala COVID-19, perlu memakai masker untuk mencegah penularan.


Satu Pasien Positif Covid-19 di Solo, Gibran Yakin Tidak Seganas Dulu

14 Desember 2023

Calon wakil presiden Indonesia nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka didampingi istrinya, Selvi Ananda menghadiri deklarasi dukungan oleh kelompok masyarakat Buruh Pelabuhan Indonesia Maju di Rusun Cilincing, Jakarta Utara, Sabtu, 9 Desember 2023. Di hadapan warga, Gibran berjanji akan menyelesaikan masalah sertifikasi profesi buruh hingga bakal mempercantik Rusun Cilincing. Dalam kunjungan itu, Gibran juga sempat membagikan buku tulis kepada anak-anak. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Satu Pasien Positif Covid-19 di Solo, Gibran Yakin Tidak Seganas Dulu

Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka mengingatkan agar masyarakat berhati-hati terhadap merebaknya kembali kasus positif Covid-19.