Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Masjid Agung Dharmasraya Rampung Januari 2021

image-gnews
Masjid Agung Dharmasraya Ditargetkan Rampung Januari 2021. Foto: dharmasrayakab.go.id
Masjid Agung Dharmasraya Ditargetkan Rampung Januari 2021. Foto: dharmasrayakab.go.id
Iklan

Info Nasional – Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Permukiman Rakyat Dharmasraya, Junaidi, mengatakan pembangunan Masjid Agung Dharmasraya sudah mencapai 65 persen. Ditargetkan pada Januari 2021 masjid sudah bisa digunakan untuk ibadah. "Masjid Agung dengan dua lantai dan diperkirakan dapat menampung 13 ribu jemaah," ujarnya, Kamis, 17 Desember 2020. 

Junaidi menjelaskan masjid dibangun di lahan 67.193 meter persegi. Masjid yang dirancang menjadi pusat peradaban Islam di Dharmasraya ini berdiri di Lintas Tengah Sumatera. 

Masjid dengan empat kubah dan Menara ini melambangkan filosofi adat Minangkabau, yaitu Tau Jo Nan Ampek. Makna yang terkandung kata tersebut adalah seseorang harus pandai menjaga sikap kepada yang lebih tua, sebaya, yang lebih kecil dan tokoh-tokoh masyarakat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Bupati Dharmasraya Sutan Riska Tuanku Kerajaan, mengatakan masjid agung akan menjadi ikon baru Dharmasraya. “Menjadi Islamic Center untuk pemberdayaan umat,” ujarnya. Menurutnya, masjid agung akan menjadi penopang utama seluruh masjid dan surau di Dharmasraya.

Yang tak kalah penting, kata dia, akan menjadi pusat penyiapan generasi Dharmasraya yang religius.  Biaya pembangunan masjid agung mencapai Rp 103 miliar. Anggaran itu berasal dari anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) tahun 2019 dan 2020. 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

5 Destinasi Wisata Mali, Cagar Alam hingga Suasana Perkotaan

27 November 2023

Masjid Raya Djenne merupakan bangunan yang terbuat dari lumpur terbesar di dunia dan dianggap oleh banyak arsitek sebagai gaya arsitektur Sudano-Sahelian terbaik. Masjid yang terletak di kota Djenne, Mali ini dibangun di atas tanah seluas 5.625 meter persegi dengan ketebalan dinding antara 41 cm dan 61 cm. Masjid ini terbuat dari bata lumpur yang dijemur di bawah matahari, sedangkan bagian luarnya diplester dengan lumpur yang lembut. wikipedia.org
5 Destinasi Wisata Mali, Cagar Alam hingga Suasana Perkotaan

Mali memiliki beragam lanskap yang memikat


Destinasi Wisata di Maroko Jangan Lewatkan Petualangan di Gurun Sahara

18 November 2023

Gurun Sahara Maroko. Foto: Travel Triangle.
Destinasi Wisata di Maroko Jangan Lewatkan Petualangan di Gurun Sahara

Maroko merupakan negeri yang terletak di ujung barat laut Afrika. Berikut beberapa destinasi wisata unggulan di sana, salah satunya Gurun Sahara.


4 Destinasi Wisata Religi Islam di Sumatera Utara, Ada Masjid Berusia 149 Tahun

21 September 2023

Petugas menyiapkan bilik semprot disinfektan untuk para jmaah melaksanakan salat Idul Fitri (Id),  di Masjid Raya Al Mashun Medan, Sumatera Utara, Sabtu, 23 Mei 2020. Jemaah diwajibkan memakai masker, mencuci tangan, membawa sejadah masing-masing serta menjaga jarak terkait pandemi virus COVID-19. ANTARA/Septianda Perdana
4 Destinasi Wisata Religi Islam di Sumatera Utara, Ada Masjid Berusia 149 Tahun

Sumatera Utara memiliki beberapa ikon destinasi wisata religi yang dapat dikunjungi. Simak empat masjid ini.


Susur Jejak Masjid Agung Kauman Magelang yang Berusia 353 Tahun

12 Juli 2023

Masjid Agung Kauman Magelang yang berdiri sejak 1650 (Tempo.co/Arimbihp)
Susur Jejak Masjid Agung Kauman Magelang yang Berusia 353 Tahun

Masjid Agung Kauman berhadapan langsung dengan alun-alun Kota Magelang didirikan pada 1650 oleh tokoh ulama dari Jawa Timur bernama KH Mudakir.


Nikah Sejak Era PRRI, Pria di Dharmasraya Ini Baru Ikut Sahkan Pernikahannya di Pengadilan Agama

29 Mei 2023

Iilustrasi pernikahan lebih dari 20 tahun. Sumber: Getty Images/Westend61/mirror.co.uk
Nikah Sejak Era PRRI, Pria di Dharmasraya Ini Baru Ikut Sahkan Pernikahannya di Pengadilan Agama

Pria asal Kabupaten Dharmasraya bernama Umar mengaku sudah menikah sejak era PRRI namun belum mendapat buku nikah.


Keraton Surakarta Gelar Grebeg Pasa Ahad Pagi, Gunungan Bakal Diarak sampai di Masjid Agung

23 April 2023

Sejumlah abdi dalem Keraton Kasunanan Surakarta Hadiningrat mengarak gunungan jaler saat acara Grebeg Besar di Solo, Jawa Tengah, Ahad, 10 Juli 2022. ANTARA/Maulana Surya
Keraton Surakarta Gelar Grebeg Pasa Ahad Pagi, Gunungan Bakal Diarak sampai di Masjid Agung

Grebeg Pasa akan diikuti sekitar 400 orang termasuk para abdi dalem Keraton Surakarta yang mengarak gunungan dari halaman Keraton sampai Masjid Agung.


5 Masjid Tertua di Jawa Tengah, di Mana yang Pertama?

22 April 2023

Warga melintas di depan Masjid Menara Kudus di Desa Kauman, Kudus, Jawa Tengah, Rabu, 6 Mei 2020. Masjid yang merupakan bangunan cagar budaya ini dibangun pada masa Sunan Kudus pada tahun 1549 Masehi yang memiliki arsitektur perpaduan budaya Islam dengan budaya Hindu. ANTARA/Yusuf Nugroho
5 Masjid Tertua di Jawa Tengah, di Mana yang Pertama?

Penyebaran Islam di Jawa Tengah biasanya dibuktikan dengan adanya masjid tertua yang dibangun bahkan sejak zaman kerajaan.


Khazanah Ramadan: Sejarah Masjid Agung Banten dengan Warna Lokal, Cina dan Belanda

5 April 2023

Halaman Masjid Agung Banten di Desa Banten Lama, Serang. TEMPO/Dhemas Reviyanto
Khazanah Ramadan: Sejarah Masjid Agung Banten dengan Warna Lokal, Cina dan Belanda

Masjid Agung ini terletak di Banten Lama, Kota Serang, Provinsi Banten yang pembangunannya melibatkan 3 arsitek, yakni Indonesia, Cina dan Belanda.


Masjid Syuhada Ditetapkan sebagai Masjid Agung Kota Yogyakarta, Simbol Toleransi Antarumat Beragama

3 April 2023

Masjid Syuhada, Yogyakarta. Foto: Wikipedia.
Masjid Syuhada Ditetapkan sebagai Masjid Agung Kota Yogyakarta, Simbol Toleransi Antarumat Beragama

Masjid Syuhada tidak hanya bangunan cagar budaya, namun simbol sekaligus monumen peringatan perjuangan para syuhada dalam melawan penjajah.


Dugderan, Tradisi Sambut Ramadhan di Semarang Digelar dengan Prosesi Lengkap

17 Maret 2023

Pedagang mainan meramaikan Pasar Dugderan yang digelar sebagai tradisi menyambut bulan Ramadhan di Semarang, Senin 13 Maret 2023. ANTARA/HO-Pemkot Semarang)
Dugderan, Tradisi Sambut Ramadhan di Semarang Digelar dengan Prosesi Lengkap

Dugderan yang merupakan tradisi menyambut Ramadhan kembali digelar di komplek Alun-alun Masjid Agung Kota Semarang