Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Warga Parepare Nyalakan Lilin di Monumen Cinta Habibie Ainun

image-gnews
Warga memadati area patung cinta Habibie-Ainun di Alun-alun Lapangan Andi Makkasau, Sulawesi Selatan, 12 Mei 2015. Peresmian patung ini bertepatan dengan hari jadi ulang tahun pernikahan yang ke 53, mantan presiden RI Bacharuddin Jusuf Habibie dengan istrinya Hasri Ainun Besari. TEMPO/Fahmi Ali
Warga memadati area patung cinta Habibie-Ainun di Alun-alun Lapangan Andi Makkasau, Sulawesi Selatan, 12 Mei 2015. Peresmian patung ini bertepatan dengan hari jadi ulang tahun pernikahan yang ke 53, mantan presiden RI Bacharuddin Jusuf Habibie dengan istrinya Hasri Ainun Besari. TEMPO/Fahmi Ali
Iklan

TEMPO.CO, Makassar-- Masyarakat Kota Parepare, Sulawesi Selatan, mendatangi monumen cinta sejati Habibie Ainun di Alun-alun Kota Parepare, Rabu malam 11 September 2019. Mereka datang sambil menyalakan lilin dan berdoa atas wafatnya Presiden Republik Indonesia ke-3 B.J Habibie di RSPAD Gatot Subroto, Jakarta, Rabu 11 September 2019.

Menurut seorang warga, Sekar Ayu Eka, Habibie adalah sosok yang selalu menjadi teladan dan inspirasi buat seluruh masyarakat khususnya Parepare. "Sebagai warga Parepare kami semua merasa kehilangan atas kepergian sosok yang sering kita panggil eyang Habibie ini," kata Eka kepada Tempo, Rabu malam 11 September 2019.

Bahkan setelah mendengar kabar meninggalnya eyang Habibie, lanjut dia, masyarakat langsung memadati monumen patung Habibie Ainun untuk mengenang dua sejoli yang kisah cintanya menjadi panutan banyak orang.

"Pemerintah Kota Parepare juga berjanji akan mewujudkan cita-cita Pak Habibie untuk membangun museum di kota kelahirannya," ucap warga Lapadde ini.

Warga lainnya, Ahmad menuturkan bahwa Habibie merupakan putera terbaik bangsa ini yang selalu dirindukan. Sehingga wafatnya memberikan duka yang mendalam kepada masyarakat Parepare.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Kami memanjatkan doa kepada Pak Habibie, beliau menginspirasi monumen cinta sejatinya," kata Ahmad.

BJ Habibie wafat pada usia 83 tahun di RSPAD Gatot Soebroto Rabu sekitar pukul 18.05 WIB. Almarhum meninggal setelah menjalani perawatan di ruang ICU RSPAD Gatot Subroto Jakarta Pusat sejak Senin lalu. Habibie mengembuskan napas terakhir karena penurunan fungsi tubuh dan gagal jantung.

DIDIT HARIYADI

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Selain Dian Sastro - Reza Rahadian, Pasangan di Film Lain Reza Rahadian dan BCL Setidaknya di 5 Film Ini

35 hari lalu

Reza Rahadian dan BCL dalam film My Stupid Boss.  foto: dok. Falcon Pictures
Selain Dian Sastro - Reza Rahadian, Pasangan di Film Lain Reza Rahadian dan BCL Setidaknya di 5 Film Ini

Selain Dian Sastro dan Nicholas Saputra, Indonesia punya pasangan aktor Reza Rahadian dan BCL yang kerap dipasangkan dalam film.


5 Film yang Memasangkan Reza Rahadian dan BCL, Terbaru Pasutri Gaje

46 hari lalu

Reza Rahadian dan BCL dipertemukan kembali dalam genre komedi di film Pasutri gaje yang diangkat dari webtoon populer karya Annisa Nisfihani/Foto: Instagram/Falcon
5 Film yang Memasangkan Reza Rahadian dan BCL, Terbaru Pasutri Gaje

Reza Rahadian dan Bunga Citra Lestari kerap beradu akting dalam film. Lantas, apa saja daftar film yang mempertemukan duet Reza dan BCL?


37 Tahun Reza Rahadian, Film Perempuan Berkalung Sorban Mengantarkan Popularitasnya

47 hari lalu

Pemain film Benyamin Biang Kerok, Reza Rahadian, berpose di kantor Redaksi Koran Tempo di Palmerah, Jakarta, 21 Februari 2018. Berikut kelakuan Reza saat bertandang ke kantor Tempo. TEMPO/ Nita Dian
37 Tahun Reza Rahadian, Film Perempuan Berkalung Sorban Mengantarkan Popularitasnya

Mengawali karir sebagai model sebelum menjadi aktor profesional. Bagaimana perjalanan karir dari Reza Rahadian Matulessy?


Habibie Demokrasi Forum Minta Pemerintah Pastikan Pemilu 2024 Berjalan Tanpa Intervensi dan Intimidasi

7 Februari 2024

Ilham Akbar Habibie saat bertemu dengan Wakil Presiden Ma'ruf Amin di Kantor Wakil Presiden, Jakarta, Selasa 12 November 2019. Ilham mengatakan berdasarkan pengamatannya, saat ini ada 62 juta lebih atau 20-25 persen masyarakat Indonesia yang merupakan pelaku usaha kecil. Dari 25 persen itu ada 600 ribu pelaku usaha mikro dan 40 ribu usaha menengah. Sementara sekitar 61 juta merupakan pelaku usaha mikro. TEMPO/Subekti.
Habibie Demokrasi Forum Minta Pemerintah Pastikan Pemilu 2024 Berjalan Tanpa Intervensi dan Intimidasi

Habibie Demokrasi Forum merekomendasikan 7 poin penting menghadapi Pemilu 2024. Forum ini mengingatkan masyarakat dalam hal memilih pemimpin.


Polda Sulawesi Selatan Bubarkan Diskusi Melki Sedek Huang dan Gielbran M. Noor di Parepare

20 Januari 2024

Ketua BEM UI Melki Sedek Huang menyampaikan orasi saat menggelar konferensi pers di depan Gedung DPR RI, Jakarta, Minggu, 26 Maret 2023. Dalam kegiatan tersebut sejumlah organisasi pelajar pemuda mahasiswa, aliansi buruh, dan gerakan Rakyat menuntut Presiden dan DPR Batalkan UU Cipta Kerja Inkonstitusional. Hal tersebut menurut mereka telah menghina konstitusi dan merendahkan suara rakyat dengan tetap melakukan pengesahan Perppu Cipta Kerja menjadi Undang Undang, padahal diketahui bahwa Perppu tersebut diterbitkan secara melawan konstitusi oleh Presiden dan DPR karena telah melewati masa sidang berikutnya sebagaimana ketentuan Pasal 22 ayat (3) UUD 1945. TEMPO/M Taufan Rengganis
Polda Sulawesi Selatan Bubarkan Diskusi Melki Sedek Huang dan Gielbran M. Noor di Parepare

Polda Sulawesi Selatan membubarkan dskusi yang antara lain dihadiri oleh Melki Sedek Huang dan Girlbran M. Noor di Parepare, Sulawesi Selatan.


Kata Reza Rahadian soal Pernikahan BCL dan Tiko di Bali

8 Desember 2023

Reza Rahadian saat menjadi bride's man di pernikahan BCL-Tiko. Foto: Instagram Vidi Aldiano.
Kata Reza Rahadian soal Pernikahan BCL dan Tiko di Bali

Bagi Reza Rahadian, pernikahan BCL merupakan momen yang indah karena mempertemukan beberapa keluarga.


Pemuda 14 Negara Kumpul di Jakarta Bahas Iklim, Libatkan BRIN dan UNESCO

4 Desember 2023

Pemandangan udara terlihat dari kawasan hutan yang dibuka untuk perkebunan kelapa sawit di Kabupaten Kapuas Hulu, Provinsi Kalimantan Barat, Indonesia, 6 Juli 2010. REUTERS/Crack Palinggi/File Foto
Pemuda 14 Negara Kumpul di Jakarta Bahas Iklim, Libatkan BRIN dan UNESCO

Generasi muda antar negara berkumpul merembukkan permasalahan iklim.


BCL Sering Adu Akting dengan Reza Rahadian, Berikut Beberapa Film Mereka Berdua

30 November 2023

Bunga Citra Lestari dan Reza Rahadian. instagram.com
BCL Sering Adu Akting dengan Reza Rahadian, Berikut Beberapa Film Mereka Berdua

Bunga Citra Lestari atau BCL dikabarkan akan melangsungkan pernikahan dengan Tiko Aryawardhana di Bali pada 2 Desember 2023.


4 Film Populer yang Dibintangi BCL Termasuk My Stupid Boss dan Habibie & Ainun

29 November 2023

Aktris Bunga Citra Lestari dalam sesi foto usai diwawancarai TEMPO di kawasan Duren Tiga, Jakarta Selatan, 4 Mei 2016. Dalam sesi foto tersebut, BCL mengenakan kaos bergambar film terbaru yang dibintanginya, My Stupid Boss. TEMPO/Dhemas Reviyanto
4 Film Populer yang Dibintangi BCL Termasuk My Stupid Boss dan Habibie & Ainun

Bunga Citra Lestari atau BCL tak hanya dikenal sebagai penyanyi, berikut beberapa film yang diperankannya.


BCL dan Tiko Aryawardhana Sudah Ajukan Surat Pengantar Pernikahan ke Bali

27 November 2023

BCL dan Tiko Aryawardhana. Foto: Instagram.
BCL dan Tiko Aryawardhana Sudah Ajukan Surat Pengantar Pernikahan ke Bali

Setelah kematian Ashraf Sinclair pada 2020, BCL dikabarkan akan menikah dengan Tiko Pradipta Aryawardhana di Bali.