Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Zulkifli Hasan Bela Sandiaga yang Dianggap Bawa Politik ke Kampus

image-gnews
Ketua MPR Zulkifli Hasan.mengikuti penutupan Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK), dulu disebut Ospek di Lapangan Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah, Ciputat, Tangerang Selatan, Banten, Kamis, 30 Agustus 2018. (dok MPR RI)
Ketua MPR Zulkifli Hasan.mengikuti penutupan Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK), dulu disebut Ospek di Lapangan Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah, Ciputat, Tangerang Selatan, Banten, Kamis, 30 Agustus 2018. (dok MPR RI)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Umum Partai Amanat Nasional Zulkifli Hasan membela bakal calon wakil presiden, Sandiaga Uno, ihwal pidatonya di Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka, Jakarta pada Sabtu, 1 September lalu yang dianggap membawa politik ke kampus. Zulkifli mengklaim, kehadiran dan kuliah umum Sandiaga di Uhamka tidak mencuri start kampanye pemilihan presiden 2019.

Baca: KPU Sesalkan Zulkifli Hasan Bicara Ganti Presiden di Kampus

"Mana mencuri, yang dicuri itu siapa?" kata Zulkifli di kompleks parlemen, Senayan, Jakarta, 3 September 2018.

Zulkifli pun meminta kepada pihak-pihak yang mengkritik Sandiaga membaca peraturan. "Yang kritik siapa, baca peraturannya, jangan sirik," ujarnya.

Zulkifli beralasan, hingga saat ini Komisi Pemilihan Umum belum menetapkan pasangan calon presiden dan calon wakil presiden untuk pilpres 2019. Dengan begitu, kata dia, Sandiaga boleh berkeliling ke mana saja, termasuk ke kampus-kampus.

Baca: PKB Menyayangkan Ketua MPR Bicara Ganti Presiden di Kampus

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menurut Zulkifli, Sandiaga sebagai bakal calon wakil presiden memang harus aktif bersosialisasi dengan masyarakat. "Ke mana saja boleh. Masa orang mau jadi calon presiden disuruh tidur aja di rumah, diem-diem aja," ujar Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat ini.

Dalam pidato kuliah umumnya di Uhamka, Sandiaga berbicara ihwal kewirausahaan. Sandiaga menceritakan pengalamannya membangun perusahaan dan program OK OCE yang dia kerjakan sewaktu aktif sebagai Wakil Gubernur DKI Jakarta.

Baca juga: Alasan Sandiaga Mau Fokus Menarik Hati Millenial di Pilpres 2019

Namun, Wakil Ketua Badan Pemenangan Pemilu Dewan Pengurus Pusat Partai Demokrat Andi Nurpati yang turut hadir mengajak mahasiswa Uhamka untuk mengganti pemerintahan secara konstitusional. Pernyataan ini kemudian menuai kritik bahwa kubu Sandiaga berpolitik praktis di kampus dan mencuri start kampanye.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Pemerintah Cabut Pembatasan Barang TKI, Begini Bunyi Aturannya

1 hari lalu

Suasana BNP2TKI di Terminal 4, Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, 1 Oktober 2014. Penutupan ini sesuai dengan rekomendasi Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dan Unit kerja presiden bidang pengawasan dan Pengendalian pembangunan (UKP4). TEMPO/Marifka Wahyu Hidayat.
Pemerintah Cabut Pembatasan Barang TKI, Begini Bunyi Aturannya

Sebelumnya, pemerintah membatasi barang TKI atau pekerja migran Indonesia, tetapi aturan ini sudah dicabut. Begini isi aturannya.


ITB Buka Rekrutmen untuk 73 Dosen Tetap, Ini Formasi dan Syarat serta Seleksinya

1 hari lalu

Logo ITB
ITB Buka Rekrutmen untuk 73 Dosen Tetap, Ini Formasi dan Syarat serta Seleksinya

Rekrutmen dosen tetap ITB non PNS sebelumnya pada 2022. Tuntutan perkembangan multikampus serta jumlah mahasiswanya.


30 Kampus Terbaik di Amerika Serikat Versi EduRank 2024

2 hari lalu

Kampus Harvard. Foto : Harvard
30 Kampus Terbaik di Amerika Serikat Versi EduRank 2024

Top 30 kampus terbaik di Amerika Serikat versi EduRank 2024.


5 Kampus Kedokteran Terbaik di Indonesia Versi QS WUR by Subject 2024

2 hari lalu

Logo Universitas Indonesia. TEMPO, Savero Aristia Wienanto.
5 Kampus Kedokteran Terbaik di Indonesia Versi QS WUR by Subject 2024

QS World University Rankings atau QS WUR by Subject 2024 kembali menghadirkan daftar kampus dengan jurusan kedokteran terbaik di Indonesia.


Prabowo Dapat Banyak Ucapan Selamat, Zulkifli Hasan: Dunia Saja Sudah Mengakui

7 hari lalu

Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan  memberi keterangan di kediaman Menteri Pertahanan sekaligus Presiden terpilih, Prabowo Subianto di Kertanegara, Jakarta Selatan pada Rabu, 10 April 2024. Tempo/Yohanes Maharso
Prabowo Dapat Banyak Ucapan Selamat, Zulkifli Hasan: Dunia Saja Sudah Mengakui

Ketum PAN Zulkifli Hasan menyebut dunia sudah mengakui Prabowo Subianto, sebagai calon presiden terpilih meski sengketa Pilpres masih berjalan.


Cerita Sandiaga di Hari Lebaran 2024, dari Salat Id, Temui Orang Tua hingga Hadir di Istana

8 hari lalu

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno membagikan momen lebarannya di akun Instagram pribadi @sandiuno. (Sumber: Instagram)
Cerita Sandiaga di Hari Lebaran 2024, dari Salat Id, Temui Orang Tua hingga Hadir di Istana

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno membagikan momen lebarannya di akun Instagram pribadi @sandiuno.


Daging Sapi Mencapai Rp 150 Ribu, Menteri Perdagangan: Padahal sudah Bebas Impor

8 hari lalu

Harga Daging Sapi H-1 Lebaran 2024 Capai Rp 150 Ribu per Kilogram
Daging Sapi Mencapai Rp 150 Ribu, Menteri Perdagangan: Padahal sudah Bebas Impor

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan menanggapi harga daging sapi yang mencapai Rp 150.000 per kilogram pada H-1 Lebaran Idul Fitri 2024.


Tomat Rp 40 Ribu, Ini Tanggapan Menteri Zulhas

8 hari lalu

Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan  memberi keterangan di kediaman Menteri Pertahanan sekaligus Presiden terpilih, Prabowo Subianto di Kertanegara, Jakarta Selatan pada Rabu, 10 April 2024. Tempo/Yohanes Maharso
Tomat Rp 40 Ribu, Ini Tanggapan Menteri Zulhas

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan atau Zulhas menanggapi soal harga tomat yang mencapai Rp 40.000 per kilogram


Zulkifli Hasan Bicara Peluang Anaknya Maju di Pilkada DKI Berpasangan dengan Ridwan Kamil

8 hari lalu

Wakil Ketua DPRD DKI Zita Anjani. Foto: Istimewa
Zulkifli Hasan Bicara Peluang Anaknya Maju di Pilkada DKI Berpasangan dengan Ridwan Kamil

Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan buka suara soal peluang pencalonan anaknya sebagai cawagub di Pilkada DKI Jakarta mendampingi Ridwan Kamil.


Ketum PAN Zulkifli Hasan Gelar Open House di Jakarta Timur

9 hari lalu

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan meninjau harga grosir di ITC Mangga dua, Jakarta, Minggu, 17 Maret 2024. Kunjungan tersebut untuk dalam rangka memantau stabilitas harga sandang saat Ramadan dan menjelang lebaran sekaligus berbelanja untuk dibagikan kepada pengunjung ITC. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Ketum PAN Zulkifli Hasan Gelar Open House di Jakarta Timur

Zulkifli Hasan alias Zulhas akan menggelar open house di rumahnya, Jakarta Timur besok.